Anda di halaman 1dari 16

BAB V

SPESIFIKASI PERALATAN

1. Gudang Penyimpanan Bahan Baku Tandan Kosong Kelapa Sawit


(GTKKS)
Fungsi : Menyimpan bahan baku tandan kosong kelapa
sawit sebelum diproses
Bahan konstruksi : Dinding = beton
Lantai = aspal
Bentuk : Gedung berbentuk persegi - panjang ditutup atap
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 6212,279 m3
Ukuran : Panjang = 23,16 m
Lebar = 23,16 m
Tinggi = 11,58 m
Tinggi bahan dalam tangki = 9,651 m
Perubahan tinggi akibat laju alir = 0,013 m/jam

2. Elevator (E-101)
Fungsi : Transportasi tandan kosong kelapa sawit dari
gudang tandan kosong kelapa sawit (GTKKS) ke
rotary knife cutter (RC-101)
Jenis : Horizontal elevator
Bahan konstruksi : Carbon steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Laju alir : 13229,853 kg/jam
Daya : HP
3. Rotary Knife Cutter (RC-101)
Fungsi : Mengecilkan ukuran tandan kosong kelapa sawit
Jenis Mixer : Rotary Knife
Bahan konstruksi : Baja Karbon
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Laju alir : 13229,853 kg/jam
Daya : 2 HP

4. Screw Conveyor (SC-101)


Fungsi : Transportasi tandan kosong kelapa sawit dari
rotary knife cutter (RC-101) ke ball mill (BM-101)
Jenis : Horizontal screw conveyor
Bahan konstruksi : Carbon steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Laju alir : 13229,853 kg/jam
Daya : HP

5. Ball Mill dan Screener (BM-101 dan S-101)


Fungsi : Menggiling tandan kosong kelapa sawit menjadi
butiran - butiran halus dan mengayak agar tandan
kosong kelapa sawit memiliki diameter partikel
yang seragam
Jenis : Roll ball mill dan Sieve tray, tyler standart screen
Bahan konstruksi : Carbon Steel dan Carbon Steel SA-283, Grade C
Kapasitas ball mill : 13229,853 kg/jam
Daya : 10 HP
Ukuran screener : 100 mesh
6. Belt Elevator (BE-101)
Fungsi : Transportasi tandan kosong kelapa sawit yang
tidak lolos screener (S-101) untuk digiling kembali
di ball mill (BM-101)
Jenis : Vertical elevator
Bahan konstruksi : Carbon steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Laju alir : 1469,996 kg/jam
Daya : HP

7. Screw Conveyor (SC-102)


Fungsi : Transportasi tandan kosong kelapa sawit dari
screener (S-101) ke reaktor hidrolisis (R-101)
Jenis : Horizontal screw conveyor
Bahan konstruksi : Carbon steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Laju alir : 13229,853 kg/jam
Daya : 0,25 HP

8. Tangki Penyimpanan Asam Klorida (T-101)


Fungsi : Menyimpan larutan asam klorida
Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-304
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup
ellipsoidal
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 25 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 1557,654 m3
Diameter tangki : 11,665 m
Tinggi total tangki : 14,582 m
P desain : 42,3 psia
Tebal dinding tangki : 0,054 in
9. Pompa (P-101)
Fungsi : Memompa asam klorida dari tangki penyimpanan
hidrogen klorida (T-101) ke reaktor hidrolisis (R-
101)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-301
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,0325 ft
Panjang pipa : 20,3147 ft
Kapasitas : 0,0354 ft3/s
Daya : HP

10. Tangki Penyimpanan Gas Hidrogen (H2) (T-102)


Fungsi : Menyimpan gas hidrogen
Bahan konstruksi : Low alloy steel SA-318
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup
ellipsoidal
Jenis Sambungan : Double welded butt joints
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 30 atm
Kapasitas : 37,257 m3
Diameter tangki : 3,29 m
Tinggi total tangki : 4,112 m
P desain : 56,958 psi
Tebal dinding tangki : 0,0466 in

11. Reaktor Hidrolisis (R-101)


Fungsi : Tempat terjadinya reaksi hidrolisis xylan menjadi
xylosa
Jenis : Mixed Flow Reactor
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal
Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-340
Jenis pengaduk : Turbin datar enam daun
Jumlah sekat : 4 buah
Jumlah : 3 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 90 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 26,4034 m3
Diameter tangki : 2,7226 m
Tinggi total tangki : 4,0840 m
P desain : 15,5227 psi
Tebal dinding tangki : 1,0053 in
Tebal dinding head : 1,052 in
Tebal jaket : 1,0044 in
Tebal insulator : 0,25 in
Daya pengaduk : 78,3954 HP

12. Pompa (P-102)


Fungsi : Memompa campuran xylosa dan asam klorida dari
reaktor (R-101) ke filter press (FP-101)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-304
Kondisi operasi : Temperatur = 90 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,4363 ft
Panjang pipa : 20,3174 ft
Kapasitas : 0,2401 ft3/s
Daya : HP

13. Filter Press (FP-101)


Fungsi : Memisahkan ampas dari campuran xylosa, asam
klorida dan air
Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-304
Bentuk : Plate and Frame Filter Press
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 90 oC
Tekanan = 1 atm
Laju alir : 14,283479 kg/jam
Jumlah plate : 24 buah
Jumlah frame : 24 buah

14. Bak Penampungan Ampas Tandan Kosong Kelapa Sawit (BA)


Fungsi : Menampung ampas dari filter press (FP-101)
Bahan konstruksi : Beton
Bentuk : Prisma segi empat beraturan
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 25 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 149,0967 m3
Ukuran : Panjang = 8,4174 m
Lebar = 4,2087 m
Tinggi = 4,2087 m

1 Heater (HE-101)
Fungsi : Memanaskan campuran xylosa, asam klorida dan
air sebelum masuk ke flash drum (FD-101)
Jenis : Double pipe heat exchanger
Dipakai : 20 ft, 2 x in IPS
Luas permukaan : 171,8537 ft2
Jumlah : 1 unit

15. Pompa (P-103)


Fungsi : Memompa campuran asam klorida dan xylosa dari
filter press (FP-101) ke heat exchanger (HE-101)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,0479 ft
Panjang pipa : 20,3174 ft
Kapasitas : 0,1413 ft3/s
Daya : HP

16. Flash Drum (FD-101)


Fungsi : Memisahkan asam klorida dan sebagian air dari
campuran xylosa
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal
Bahan konstruksi : Low Alloy Steel SA-203 Grade A
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 17,1605 m3
Diameter tangki : 39,1163 ft
Tinggi total tangki : 58,6745 ft
Pdesain : 5,1971 psi
Tebal dinding tangki : 1,5 in

1 Cooler (HE-102)
Fungsi : Menurunkan suhu campuran gas xylosa, asam
klorida dan air dari bagian top flash drum agar
terkondensasi menjadi cairan.
Jenis : Double pipe heat exchanger
Dipakai : 20 ft, 2 x 1,25 in IPS
Luas permukaan : 28,4738 ft2
Jumlah : 1 unit

2 Pompa (P-106)
Fungsi : Memompa campuran cairan asam klorida dan
air menuju ke bagian limbah cair
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,0440 ft
Panjang pipa : 20,3174 ft
Kapasitas : 0,0671 ft3/s
Daya : HP

3 Pompa (P-105)
Fungsi : Memompa campuran air dan xylosa dari bagian
bottom flash drum (FD-101) ke reaktor hidrogenasi
(R-201)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,0361 ft
Panjang pipa : 20,3174 ft
Kapasitas : 0,0706 ft3/s
Daya : HP

17. Kompresor (C-101)


Fungsi : Menaikkan tekanan gas hidrogen sebelum
diumpankan ke reaktor hidrogenasi (R-201)
Jenis : Reciprocating compressor
Diameter dalam (ID) : 3,068 in
Diameter luar (OD) : 3,500 in
Luas penampang : 0,0531 ft2

18. Tangki Penyimpanan Nikel (T-101)


Fungsi : Menyimpan nikel
Bahan konstruksi : Dinding = beton
Lantai = aspal
Bentuk : Gedung berbentuk persegi - panjang ditutup atap
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 10,8762 m3
Ukuran : Panjang = 3,2978 m
Lebar = 3,2978 m
Tinggi = 1,6489 m

19. Reaktor Hidrogenasi (R-201)


Fungsi : Tempat terjadinya reaksi hidrogenasi xylosa
menjadi xylitol
Jenis : Continuous Stirred Tank Reactor
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas dan tutup ellipsoidal
Bahan konstruksi : High Alloy Steel SA-240 Grade 304
Jenis pengaduk : Turbin datar enam daun
Jumlah sekat : 4 buah
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 150 oC
Tekanan = 15 atm
Kapasitas : 7,3705 m3
Diameter tangki : 1,9167 m
Tinggi total tangki : 2,8751 m
P desain : 223,1569 psi
Tebal dinding tangki : 1,8727 in
Tebal dinding head : 1,8627 in
Tebal jaket : 1,0892 in
Daya Pengaduk : 106,161 HP

20. Tangki Timbun (T-202)


Fungsi : Menurunkan suhu campuran xylitol, gas hidrogen,
air dan nikel sebelum masuk ke filter press (FP-
201)
Bahan konstruksi : Low alloy steel SA-318
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup
ellipsoidal
Jenis Sambungan : Double welded butt joints
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 15 atm
Kapasitas : 19,5093 m3
Diameter tangki : 2,8175 m
Tinggi total tangki : 4,9307 m
P desain : 271,341 psi
Tebal dinding tangki : 0,791 in
Tebal dinding head : 0,7682 in

21. Pompa (P-201)


Fungsi : Memompa campuran xylitol, gas hidrogen, air dan
nikel dari tangki timbun (T-202) ke filter press
(FP-201)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,4206 ft
Panjang pipa : 20,3174 ft
Kapasitas : 0,028 ft3/s
Daya : HP

22. Filter Press (FP-201)


Fungsi : Memisahkan nikel dari campuran xylitol, gas
hidrogen dan air
Bahan konstruksi : Stainless Steel SA-304
Bentuk : Plate and Frame Filter Press
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 1 atm
Laju alir : 7319,403 kg/jam
Jumlah plate : 3 buah
Jumlah frame : 3 buah

23. Dryer (D-201)


Fungsi : Mengeringkan nikel
Bahan konstruksi : Carbon Steel
Jenis : Countercurrent Rotary Dryer
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 120oC
Tekanan = 1 atm
Diameter : 1,1224 m
Volume : 0,2517 m
Panjang : 0,214 m
Kecepatan putaran : 26,7284 m/s
Daya putaran : 0,42 HP
Daya kipas : 1,422 HP

24. Tangki Timbun (T-203)


Fungsi : Menurunkan suhu nikel sebelum masuk kembali ke
reaktor hidrogenasi (R-201)
Bahan konstruksi : Low alloy steel SA-318
Bentuk : Silinder vertikal dengan alas datar dan tutup
ellipsoidal
Jenis Sambungan : Double welded butt joints
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Kapasitas : 0,0454 m3
Diameter tangki : 0,3513 m
Tinggi total tangki : 0,6147 m
P desain : 17,6352 psia
Tebal dinding tangki : 0,054 in
Tebal dinding head : 0,054 in

25. Pompa (P-202)


Fungsi : Memompa campuran xylitol, gas hidrogen dan air
dari filter press (FP-201) ke evaporator (EV-201)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel

Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC


Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,5521 ft
Panjang pipa : 20,3174 ft
Kapasitas : 0,028 ft3/s
Daya : HP

26. Evaporator (EV-201)


Fungsi : Meningkatkan konsentrasi xylitol
Tipe : Vertical - tube evaporator
Dipakai : 0,75 in OD tube 18 BWG, panjang = 12 ft, 8 pass
Luas permukaan : 20,4278 ft2
Jumlah : 1 unit

27. Cooler (HE-201)


Fungsi : Menurunkan suhu campuran gas air dan hidrogen
dari bagian top evaporator (EV-201) agar
terkondensasi menjadi cairan.
Jenis : Double pipe heat exchanger
Dipakai : 20 ft, 2 x 1,25 in IPS
Luas permukaan : 43,5 ft2
Jumlah : 1 unit

28. Pompa (P-204)


Fungsi : Memompa campuran air dan gas hidrogen menuju
ke bagian limbah cair
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,299 ft
Panjang pipa : 20,3147 ft
Kapasitas : 0,028 ft3/s
Daya : HP

29. Pompa (P-203)


Fungsi : Memompa campuran air dan xylosa dari bagian
bottom evaporator (EV-201) ke prilling tower (PR-
301)
Jenis : Centrifugal pump
Jumlah : 1 unit
Bahan konstruksi : Commercial Steel
Kondisi operasi : Temperatur = 100 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter pipa : 0,2955 ft
Panjang pipa : 20,3450 ft
Kapasitas : 0,0404 ft3/s
Daya : 0,25 HP

30. Prilling Tower (PR-301)


Fungsi : Mengkristalkan xylitol sehingga terbentuk kristal
xylitol
Jenis : Direct contact air cooling crystallizer
Bahan konstruksi : Carbon Steel SA-285 Grade C
Jumlah : 1 unit
P desain : 106,391 kPa
Diameter : 7,562 m
Tebal shell : 0,22 in

31. Elevator (E-301)


Fungsi : Transportasi xylitol dari prilling tower (PR-301) ke
tangki timbun (T-301)
Bahan konstruksi : Carbon Steel SA-285 Grade C
Jumlah : 1 unit
Panjang Elevator : 10 m
Daya : HP

32. Tangki Timbun (T-301)


Fungsi : Menurunkan suhu xylitol sebelum masuk ke ball
mill (BM-301)
Bahan konstruksi : Carbon Steel SA-285 Grade C
Jumlah : 1 unit
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Diameter : 4,182 m
Tebal shell : 0,6302 in

33. Ball Mill dan Screener (BM-301 dan S-301)


Fungsi : Menggiling xylitol menjadi butiran - butiran halus
dan mengayak agar xylitol memiliki diameter
partikel yang seragam
Jenis : Roll ball mill dan Sieve tray, tyler standart screen
Bahan konstruksi : Carbon Steel dan Carbon Steel SA-283, Grade C
Kapasitas ball mill : 3787,87 kg/jam = 1,0521 kg/s
Daya : 18 HP
Ukuran screener : 100 mesh

34. Belt Elevator (BE-301)


Fungsi : Transportasi xylitol yang tidak lolos screener (S-
301) untuk digiling kembali di ball mill (BM-301)
Bahan konstruksi : carbon steel
Jumlah : 1 unit
Panjang Elevator : 10 m
Daya : HP

35. Screw Conveyor (SC-301)


Fungsi : Transportasi tandan kosong kelapa sawit dari
screener (S-101) ke gudang produk (GP)
Jenis : Horizontal screw conveyor
Bahan konstruksi : Carbon steel
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Laju alir : 3787,87 kg/jam = 1,0521 kg/s
Daya : HP

36. Gudang Produk (GP)


Fungsi : Menyimpan xylitol
Bentuk bangunan : Gedung berbentuk persegi panjang ditutup atap
Bahan konstruksi : Dinding = beton
Lantai = semen
Kondisi operasi : Temperatur = 30 oC
Tekanan = 1 atm
Jumlah : 1 unit
Kebutuhan : 30 hari
Kapasitas : 71,77 m3
Ukuran : Panjang = 6,58 m
Lebar = 3,29 m
Tinggi = 3,29 m

Anda mungkin juga menyukai