Anda di halaman 1dari 3

Surabaya, 22 Maret 2016

Nomor :
Lampiran : 1 berkas proposal
Perihal : Permohonan Rekomendasi Kegiatan

Kepada
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan ITS
di tempat

Dengan hormat,
Sehubungan untuk kelancaran program kerja Kementerian Sosial
Masyarakat Badan Eksekutif Mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh
Nopember Surabaya (BEM ITS) periode 2015/2016, maka dengan ini kami
mengajukan permohonan pengajuan kegiatan IGC (ITS Green
Campaign). Adapun jenis kegiatan yang kami ajukan terlampir.

Maka kami mengharapkan dukungan dari Bapak untuk


merekomendasikan kegiatan tersebut. Demikian surat permohonan kami.
Atas perhatian dan kerjasama Bapak, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,

Menteri Sosial Masyarakat Ketua Pelaksana


BEM ITS ITS Green Campaign

Gatot Subroto Dewangga Prasetya Praja


NRP 3612 100 033 NRP 5214 100 038

Presiden
BEM ITS

Novangga Ilmawan
NRP 2512 100 060
Surabaya, 22 Maret 2016

Nomor :
Lampiran : 1 berkas proposal
Perihal : Permohonan Dana SPP/DPP

Kepada
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan ITS
di tempat

Dengan hormat,
Sehubungan dengan kelancaran program kerja Kementerian Sosial
Masyarakat Badan Eksekutif Mahasiswa Institut Teknologi Sepuluh
Nopember Surabaya (BEM ITS) periode 2015/2016, maka dengan ini kami
mengajukan permohonan dana untuk IGC (ITS Green Campaign).
Adapun jenis kegiatan yang kami ajukan terlampir. Dalam rangka
mensukseskan kegiatan tersebut maka kami, mengharapkan bantuan
dana SPP/DPP sebesar Rp 6.000.000,00 (Enam Juta rupiah).

Demikian surat permohonan kami. Atas perhatian dan kerjasama


Bapak, kami ucapkan terima kasih.
Hormat kami,

Menteri Sosial Masyarakat Ketua Pelaksana


BEM ITS ITS Green Campaign

Gatot Subroto Dewangga Prasetya Praja


NRP 3612 100 033 NRP 5214 100 038

Presiden
BEM ITS

Novangga Ilmawan
NRP 2512 100 060
Surabaya, 22 Maret 2016

Nomor :
Lampiran : 1 berkas proposal
Perihal : Permohonan Dana IKOMA

Kepada
KETUA IKOMA
di tempat

Dengan Hormat,
Sehubungan akan dilaksanakan IGC (ITS Green Campaign) yang
akan dilaksanakan pada,
Tanggal : MaretMei 2016
Tempat : Kampus Institut Teknologi Sepuluh Nopember

dalam rangka mensukseskan kegiatan tersebut maka kami,


Kementerian Sosial Masyarakat Badan Eksekutif Mahasiswa ITS,
mengharapkan bantuan dana IKOMA sebesar Rp 4.000.000 (Empat Juta
Rupiah). Demikian surat permohonan ini kami buat, besar harapan kami
Bapak dapat mengabulkan permohonan ini. Atas perhatian dan
kebijaksanaan Bapak, kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami,

Menteri Sosial Masyarakat Ketua Pelaksana


BEM ITS ITS Green Campaign

Gatot Subroto Dewangga Prasetya Praja


NRP 3612 100 033 NRP 5214 100 038

Mengetahui,
Wakil Rektor Bidang Akademik dan Presiden
Kemahasiswaan ITS BEM ITS

Prof. Dr. Ir. Heru Setyawan MEng Novangga Ilmawan


Presiden
NIP. 1967 02 03 1991 02 1001 NRP 2512 100 060
BEM ITS

Imran Ibnu Fajri


NRP 4111 100 087

Anda mungkin juga menyukai