Anda di halaman 1dari 7

d.

Kandungan bahan organic


lebih dari 25 % dengan
korositas rendah

Mata Pelajaran : MULOK


PERTANIAN

1. Sebelum melakukan pengolahan


lahan, tanah harus..
a. Sanitasi
b. Dibajak e. Kandungan unsur hara
c. Digaru seimbang, struktur tanah
d. Pemetaan lahan dengantipografi datar
e. Di ukur
5. Lahan dengan luas 6000 m,
2. Tujuan sanitasi pada tanah ditanami tanaman sayuran
pertanian adalah.. dengan jarak tanam 25 cm x 20
a. Membersihkan gulma cm (efisiensi lahan 80%), maka
b. Membersihkan hama dan populasi tanaman sayuran pada
penyakit lahan tersebut adalah
c. Membersihkan tanaman inang a. 96.000
d. Membersihkan tanaman induk b. 97.000
e. Membersihkan cabang c. 98.000
tanaman d. 99.000
e. 100.000
3. Tanaman sayuran yang
menghasilkan buah adalah . 6. Pak ambang seorang petani karet
a. Kacang panjang, jagung, sawi yang rajin, lahan pekarangan
b. Kacang panjang, jagung, yang ada luasnya 1 ha, untuk
terong menanan karet pak ambang
c. Lombok, terong, sorgum perlu alat untuk mengetahui
d. Lombok, terong, tomat
jarak tanam tanaman karet yang
e. Terong, tomat, lobak
ingin ditanam pak ambang, alat
ukur yang digunakan pak
4. Pemilihan lahan budidaya
ambang adalah adalah
tanaman sayuran hendaknya
a. Micrometer
memenuhi kriteria b. Alat meteran
a. Struktur tanahnya relative c. Penggaris
padat dengan tingkat d. Neraca pegas
kemasamnya relative netral e. Jangka sorong
b. Kandungan bahan organiknya
tinggi dengan tingkat 7. Tujuan pengolahan tanah
kemasaman rendah adalah
c. Kandungan bahan hara mikro a. Memperbaiki tekstur tanah
tinggi dengan bahan organic b. Memperbaiki struktur tanah
sedang c. Memperbaiki struktur dan
tekstur tanah
d. Memperbaiki sifat kimia tanah
e. Memperbaiki sifat tanah agar d. Produktifitas tinggi, daya
ruang pori terisi air dan udara tumbuh tinggi dan homogeny
seimbang serta resistan terhadap hama
penyakit
8. Pupuk Urea diberikan pada e. Produktifitas tinggi, daya
tanaman bertujuan. tumbuh tinggi dan homogeny
a. Untuk menambah unsur serta resistan terhadap hama
phospat (P) penyakit dan memiliki sifat
b. Untuk menambah unsur genetis yang murni
kalium (K)
c. Menambah unsur nitrogen (N) 13.Penanaman bahan tanaman dari
d. Menambah unsur phospat,
biji pada polibag dilakukan
kalium, dan nitrogen
dengan cara
e. Menambah unsur Kalium
a. Biji diletakkan diatas polibag
b. Biji diletakkan dipolibag
9. Kelebihan pupuk organik kemudian ditutup dengan
a. Mengandung unsur nitrogen
tanah
b. Mengandung unsur kalium
c. Membuat lubang untuk
c. Mengandung unsur kalsium
d. Mengandung unsur makro dan meletakkan benih kemudian
mikro ditutup dengan tanah
e. Mengandung unsur hydrogen d. Membuat lubang ditengah
dan kalium permukaan polibag untuk
meletakkan biji kemudian
10.Pupuk buatanyang mudah ditutup dengan abu
e. Meletakan satu biji per
menguap adalah..
a. SP-36 polibag ditengah permukaan
b. KCl polibag bagian atas
c. CO(NH2)2 kemudian ditutup
d. Dolomite
e. KNO3 14.Untuk mengurangi intensitas
cahaya yang berlebihan, agar
11.Kekurangan unsur kalium akan pertumbuhan bibit normal maka
mempengaruhi tanaman. dilakukan.
a. Batang tanaman tidak kokoh a. Membuat naugan
dan mudah rontok b. Melakukan penyiraman
b. Warna daun menjadi hijau c. Memasang ajir
tua d. Meninggikan bedengan
c. Daun keriput persemaian
d. Daun mudah rontok e. Melakukan pendangiran
e. Tanaman kerdil
15.Pengendalian hama dan penyakit
12.Benih yang bermutu memiliki pada tanaman secara prefektif
criteria.. dapat dilakukan.
a. Daya tumbuhnya baik a. Memberikan pestisida
b. Daya tumbuh homogen dan b. Melakukan drainase
produktifitas tinggi c. Melakukan irigari
c. Produktifitas tinggi dan d. Melakukan sanitasi lahan
resistan terhadap hama dan e. Melakukan irigasi dan drainase
penyakit
16.Perlunya bahan penopang bagi d. Manual
tanaman bertujuan e. Manual dan mekanis
a. Tanaman kokoh
b. Mengendalikan suhu dan 21.Pengendalian hama dan penyakit
kelembaban udara yang melebihi batas ambang
c. Mempermudah dalam dengan cara menenam kembali
perawatan dengan varietas yang berbeda
d. Tanaman tidak roboh dan
dikenal dengan
mempermudah pengendalian a. Rotasi tanaman
iklim mikro dan hama penyakit b. Mekanisasi
e. Mengendalikan gulma c. Stripcroping
d. Sanitasi
17.Pengendalian hama dan penyakit e. Rejovinasi
pada tanaman yang disebabkan
oleh jamur secara kimia dengan 22.Alang-alang merupakan
menggunakan pestisida jenis. gulmayang sulit untuk
a. Herbisida dikendalikan karena berkembang
b. Herbisida selektif biak dengan stolon di dalam
c. Fungisida tanah. Untuk mengendalikan
d. Rodentisida
alang-alang sebaiknya
e. Insektisida
menggunakan herbisida
a. Sistemik, purna tumbuh
18.Gejala-gejala buah berlubang b. Kontak, purna tumbuh
merupakan tanda tanaman c. Kontak, pra tumbuh
mengalami d. Sistemik, pra tumbuh
a. Terserang oleh serangga e. Sistemik, pra dan purna
b. Terserang oleh bakteri tumbuh
c. Terserang oleh jamur dan
gulma 23.Cara pengendalian hama dan
d. Terserang oleh serangga dan
penyakit dengan memutuskan
bakteri
siklus hidupnya dapat dilakukan
e. Terserang oleh jamur dan
dengan cara..
bakteri
a. Mengolah tanah dengan baik
b. Melakukan sanitasi lahan
19.Pada tanaman penghujan hama c. Melakukan pemupukan yang
dan penyakit yang paling seimbang
dominan menyerang d. Melakukan rotasi tanaman
a. Serangga penghisap buah e. Menanam tanaman
b. Bakteri dan jamur penghalang
c. Jamur
d. Serangga
24.Agar akar tanaman dapat
e. Bakteri
tumbuh dengan baik, maka pada
pembuatan bedengan harus
20.Pengendalian hama dan penyakit
memenuhi criteria..
dengan cara membungkus bakal
a. Tinggi bedengan lebih tinggi
buah merupakan pengendalian
pada musim hujan
secara. b. Kelembaban bedengan tetap
a. Kimiawi
terjaga
b. Biologis
c. Lebar bedengan sesuai
c. Mekanis
dengan penyebaran akar
d. Bentuk bedengan secara c. Kesuburan tanah yang baik
melintang agak cembung untuk tanaman
e. Hasil pengolahan tanah d. Tersedianya unsur hara
bedengan adalah lemah dalam tanah
e. Terpenuhinya kebutuhan
25.Kriteria benih bermutu secara unsur hara oleh tanaman
fisiologi adalah..
a. Mempunyai bentuk yang 29.Pada tanaman sayuran apabila di
seragam daun terdapat bintik-bintik
b. Mempunyai ukuran benih berwarna coklat dan
yang seragam menunjukkan seperti cairan daun
c. Mempunyai kecerahan benih terisap adalah gejala dari
yang seragam serangan hama
d. Mempunyai kemurnian tinggi a. Belalang
e. Mempunyai daya tumbuh b. Ulat tanah
tinggi c. Wereng
d. Ulat grayak
26.Untuk meningkatkan produksi e. Thrips
tanaman sayuran buah,
pemangkasan dilakukan pada 30.Penyiangan pada tanaman
organ sayuran dimaksudkan untuk
a. Buah a. Memperbaiki aerasi tanah
b. Bunga b. Menggemburkan tanah
c. Cabang c. Mengendalikan hama tanah
d. Daun d. Meningkatkan penguapan
e. Tunas tanah
27.Pada tanaman sayuran penghasil e. Menambah untuk hara dalam
buah, pemangkasan organ buah tanah
yang terserang penyakit
bertujuan 31.Tanaman sayuran yang hanya
a. Melakukan sanitasi lahan dapat diusahakan didaerah
pertanaman dataran rendah adalah
b. Mencegah tanaman lain a. Wortel, kacang panjang dan
berinteraksi bayam
c. Memelihara tanaman dari b. Bawang merah, cabai,
serangan penyakit mentimun
d. Meningkatkan bobot buah c. Tomat, kentang, wortel
tanam yang dipangkas d. Buncis, terong, tomat
karena buah tidak terserang e. Kubis, buncis, wortel
penyakit
e. Melindungi tanaman lainnya 32.Hasil tanaman sayuran daun
terserang penyakit sebaiknya dikemas dengan
cara
28.Dosis pemupukan yang tepat a. Diikat dengan ikatan kecil
akan menentukan.. tidak terlalu rapat
a. Tersedianya unsur hara mikro b. Dibungkus dengan plastic
dalam tanah kedap udara
b. Efisiensi biaya, tenaga dan c. Dibungkus dengan kertas
waktu d. Dibungkus dengan jaring
plastic
e. Diikat dalam ikatan besar d. Berumur 29 hari setelah
semai tinggi 25 cm dan tegak
33.Pada musim penghujan hama e. Berumur 21 hari setelah
dan penyakit yang paling semai tinggi 10 cm dan tegak
dominan menyerang tanaman
adalah.. 38.Pemilihan lahan budidaya untuk
a. Jamur tanaman sayuran hendaknya
b. Serangga memenuhi criteria.
c. Bakteri a. Kandungan unsure hara
d. Penghisap Buah mikro seimbang, struktur
e. Bakteri dan jamur
tanah dengan topografi
datar, dekat dengan sumber
air tanah
34.Pada gambar disamping b. Kandungan unsure hara
merupakan pola bajak mikro tinggi dengan bahan
a. Pola tengah
organic sedang, dekat
b. Pola luar
c. Pola dalam sumber air tanah
d. Pola bolak balik dalam rapat c. Kandungan bahan organic
e. Pola keliling tepi lebih dari 25% dengan
korositas rendah, dekat
35.Pada gambar di samping bagian sumber air tanah
mana yang disebut kopling pada d. Kandungan bahan organic
alat traktor tangan tinggi dengan tingkat
a. 1 kemasaman rendah
b. 2 e. Strutur tanahnya relative
c. 3 padat dengan tingakat
d. 4 kemasaman yang relative
e. 5 netral
1. 1
39.Apabila lahan dengan luas
36.Alat untuk mengetahui curah 5000m ditanami tanaman
hujan seperti gambar disamping sayuran dengan jarak tanam 2
disebut apa. cm x20 cm (efisiensi lahan 80%),
a. OBS
maka populasi tanaman sayuran
b. Anemometer
c. Sangkar meteo tersebut adalah.
d. Termometer a. 95.000
e. Bucket b. 90.000
c. 85.000
d. 80.000
37.Dilihat dari umur, ukuran dan e. 70.000
vigoritas bibit cabai yang baik
adalah. 40.Berdasarkan sumber bahan dan
a. Berumur 50 hari setelah
kandungan unsure hara, maka
semai tinggi 30 cm dan tegak
pupuk NPK termasuk dalam
b. Berumur 40 hari setelah
pupuk
semai tinggi 30 cm dan tegak
a. Kimiawi dan tunggal
c. Berumur 30 hari setelah
b. Anorganik dan majemuk
semai tinggi 30 cm dan tegak c. Anorganik dan tunggal
d. Organik dan tunggal
e. Oranik dan majemuk diperlakukan dengan cara
mencelupkan benih ke dalam air
41.Perhatikan gambar alat dengan suhu
pemeliharaan tanaman berikut ! a. 50 C selama 30 menit
Alat Pemeliharaan tanaman yang b. 40 C selama 30 menit
c. 40 C selama 45 menit
ditunjukkan pada gambar
d. 30 C selama 50 menit
disamping adalah.. e. 60 C selama 30 menit
a. Togging
b. Duster
c. Knapsack sprayer 46.Untuk meningkatkan produksi
d. Hand sprayer tanaman cabe dilakukan
e. Power sprayer pemangkasan pada.
a. Bagian tanaman terserang
42.Penyakit bercak daun cercospora penyakit
dapat dikenali berdasarkan b. Buah pada cabang ke 3 dan
gejala adanya bercak berwarna ke 4
c. Tunas dan cabang yang tidak
abu-abu dengan pinggiran gelap.
produktif
Penyakit bercak daun cercospora
d. Cabang-cabang yang terlalu
disebabkan oleh
rimbun
a. Virus
e. Mengurangi penyebaran
b. TMT (Tobacco Mosaic Virus)
c. Nematoda penyakit
d. Cendawan
e. Bakteri 47.Bila diketahui kebutuhan N per
tanaman adalah 0,46 gr, luas
43.Pada lahan seluas 3 ha (efisiensi lahan 5000 m (efisien
lahan 90%) bila ditanami dengan penggunaan lahan 90%), dengan
jarak tanam 60 cm x 30 cm jarak tanam 40 cm x 50 cm,
dengan dosis pupuk kandang maka kebutuhan pupuk urea
yang diberikan 0,5 kg per lubang adalah.
tanam, maka kebutuhan pupuk a. 23,5 kg
kandang untuk lahan seluas b. 23 kg
c. 22,5 kg
tersebut adalah
d. 22 kg
a. 77 ton
e. 21 kg
b. 76 ton
c. 75 ton
d. 74 ton 48.Dalam merencanakan usaha
e. 73 ton produksi tanaman sayuran
sebanyak 5 ton diperlukan biaya
44.Zat pengatur tumbuh yang sebesar Rp. 6.000.000,- biaya
digunakan untuk mempercepat tersebut terdiri dari biaya tetap
perkecambahan benih adalah. Rp. 1.000.000,- dan biaya
a. Etilen variable Rp. 5.000.000,- harga
b. Asam absisat jual sayuran tersebut adalah Rp.
c. IAA
3.000,-/kg target produksi
d. NAA
e. GA3 sayuran yang harus dicapai agar
pengusaha tidak mengalami
45.Untuk menghindari serangan kerugian adalah
a. 900 kg
virus maka benih dapat
b. 800 kg d. Kutu daun
c. 700 kg e. Tungau merah
d. 600 kg
e. 500 kg 50.Metode pengendalian hama yang
paling sesuai untuk hama
dengan tipe menusuk mengisap
adalah dengan cara
49.Helaian daun tanaman sayuran a. Tanah ditaburi pestisida
terlihat berlubang dan lama-lama b. Tanaman dibakar
bias tinggal tulang daunnya. Dari c. Disemprot dengan insektisda
gejala tersebut hama yang paling d. Penyebaran musuh alami
e. Hama di ambil dan
mungkin menyerang adalah.
a. Ulat grayak dimusnahkan
b. Kepik
c. Wereng

Anda mungkin juga menyukai