Anda di halaman 1dari 17

LATAR BELAKANG, IDENTIFIKASI &

PERUMUSAN MASALAH
PENELITIAN
dr. Yudhi Wibowo, M.PH
Department of Public Health & Community Medicine
Medical Faculty
Jenderal Soedirman University
Sistematika Usul Penelitian
Judul 3. Metode Penelitian
Rancangan Penelitian
1. Pendahuluan Populasi & sampel
Latar Belakang Populasi
Besar sampel
Rumusan Masalah Cara pengambilan sampel
Hipotesis Kriteria inklusi & eksklusi
Variabel Penelitian
Tujuan Definisi Operasional Penelitian
Manfaat Pengumpulan Data
Alat pengumpul data
2. Tinjauan Pustaka Uji coba alat pengumpul data
Materi Pustaka Cara pengumpulan data
Tata Urutan Kerja
Kerangka Analisis Data
Teori/Pemikiran Waktu dan Tempat Penelitian
Penelitian Masalah etika
Kerangka Konsep 4. Daftar pustaka
Hipotesis (jika ada) 5. Lampiran
PRINSIP IKVE 1741
IMPORTANT Important I Latar belakang
Membuat proposal yang dapat Rumusan masalah
meyakinkan bahwa penelitian Manfaat penelitian
penting untuk dilakukan
KONSISTEN Konsistensi 1 Pertanyaan dan tujuan penelitian
Membuat 7 komponen dalam
proposal penelitian konsisten satu Konsistensi 2 Identifikasi jenis masalah secara
sama lainnya statistik
Konsistensi 3 Membuat hipotesis penelitian

Konsistensi 4 Menentukan desain penelitian

Konsistensi 5 Menentukan besar sampel

Konsistensi 6 Merencanakan uji hipotesis

Konsistensi 7 Merencaanakan hasil

VALID Validitas 1 Validitas seleksi


Membuat proposal penelitian yang
hassilnya akan valid Validitas 2 Validitas informasi

Validitas 3 Mengontrol perancu

Validitas 4 Generaisasi penelitian

ETIS Etis 1 Etis


Latar Belakang
Misinya adalah memberikan alasan kenapa
penelitian dilakukan.
Sistematika latar belakang yang baik terdiri dari
komponen:
1. Besar Masalah & Dampak (M & D)
2. Masalah Spesifik (MS)
3. Apa saja yang sudah dilakukan/diketahui
(Elaborasi=E)
4. Apa yang belum dilakukan/belum diketahui
(Kesenjangan/Kontroversi=K)
Masalah: kesenjangan antara apa yang
seharusnya (das Sollen) dengan apa yang
sekarang ada (das Sein)
Syarat masalah dapat diangkat untuk
penelitian:
1. Harus dapat dijawab secara empirik
2. Kemungkinan jawaban lebih dari satu
3. Pertimbangkan Feasible, Interesting,
Novel, Ethical, Relevant (FINER).
F Tersedia subyek peneliian
Tersedia dana
Tersedia waktu, alat dan keahlian

I Masalah hendaknya menarik bagi peneliti


N Mengemukakan sesuatu yang baru
Membantah atau mengkonfirmasi penemuan terdahulu
Melengkapi atau mengembangkan hasil penelitian
terdahulu

E Tidak bertentangan dengan etik


R Relevan bagi pengembangan ilmu pengetahuan
Relevan bagi tatalaksana pasien atau kebijakan
kesehatan
Relevan sebagai dasar untuk penelitian selanjutnya
Sumber Masalah Penelitian
1. Kepustakaan
2. Bahan diskusi
3. Pengalaman sehari-hari
4. Pendapat pakar
5. Sumber non-ilmiah
Butir uraian dalam latar belakang
1. Pembenaran (justification):
Besar masalah (magnitute of the problem)
Waktu
Area geografik atau demografik
Karateristik masyarakat yang terkena
Penyebab masalah & pemecahan yang masih
perlu dilakukan
2. Pernyataan alternatif pemecahan masalah
3. Alternatif yang dipilih dan alasannya
Prevalensi/insidensi/jumlah

Prevalensi/insidensi/jumlah
dibandingkan dengan sebelumnya

Besar masalah
Prevalensi dibandingkan target
program

Dampak:morbditas mortalitas,
kualitas hidup, ekonomi, sosial dll
Contoh
(J Med Scii, Volume 45, No. 4, Desember 2013: 196-201)

Urinary tract infections (UTIs) is a relatively common


infection in infants and young children. The UTIs
remain become a health problem in children. UTI in
children accounted for 0.7% of physician office visits
and 514% of emergency department visits by
children annually.1 The overall prevalence of UTI was
7.0% among infants presenting with fever. Whereas
the incidence of UTIs was about 4% in bothmale and
female infants during the first year. Female infants
with fever had a relatively high prevalence rate of
UTI, especially during the first year of life. They may
result in significant acute morbidity and longterm
medical complication. Without adequate
treatmentUTIswill cause vesico ureteral reflux as a
result of urinary tract obstuction to renal scar.
Elaborasi & Kesenjangan

Substansi
Elaborasi
Metodologis

Substansi

Kesenjangan Metodologis

Mengkonfirmasi hasil
penelitian sebelumnya
Contoh
Constipation has been reported to one of risk factors of UTI.
Previous studies reported that 3.7-4.2% of children with
chronic constipation sufferred fromUTI. Constipation is the
reason for approximately 3% of parents bringing children to
the pediatricians and 25% are handled by a pediatric
gastroenterologist. Constipation may cause stretching of the
rectum and pressure the bladder leads to the decrease of
bladders emptying process due to the instability of
detrussor muscles and discoordination between detrussor
contraction and external urethral sphincter relaxation. This
leads to increase bladder pressure and residual volume in
the bladder and gives the opportunity for bacteria to grow
and cause UTI. Although, constipation is the reason for about
3% of parents bringing their children to the pediatricians,
however only 25% of them are handled by a pediatric
gastroenterologist. In addition, constipation is often not a
concern in the management of UTI pediatric patients.
Rumusan Masalah/Pertanyaan
Penellitian (Research Question)
The research question is the objective of
the study, the uncertainty the
investigator wants to resolve. Research
questions often begin with a general
concern that must be narrowed down to
a concrete, researchable issue.
Syarat
1. Dibuat dalam kalimat tanya (interogratif)
2. Bersifat khas (menyebutkan variabel
penelitian)
3. Dalam satu pertanyaan terdiri dari satu
variabel tergantung dengan satu atau lebih
variabel bebas.
4. Jika variabel tergantung lebih dari satu, maka
pertanyaan penelitian hendaknya dipisah.
5. Jika perlu, tentukan mana pertanyaan utama
dan pertanyaan tambahan
Diawali dengan kalimat pengantar
(prolog):
Berdasarkan uraian dalam latar belakang
masalah di atas, dapat dirumuskan
pertanyan penelitian sebagai berikut:
Uraian dalam latar belakang masalah di atas
memberikan dasar bagi peneliti untuk
merumuskan pertanyaan peneitian berikut:
Dengan memperhatikan latar belakang
masalah di atas, dapat dirumuskan masalah
penelitian sebagai berikut:
Apakah dukungan sosial yang lebih rendah banyak
terjadi pada ibu hamil dengan PE/E dibandingkan
dengan ibu hamil normal di Kabupaten Sukoharjo,
Januari 2010-Desember 2011?
Apakah dukungan sosial yang lebih rendah banyak
terjadi pada ibu hamil dengan CMDs (+)
dibandingkan dengan ibu hamil normal di
Kabupaten Sukoharjo, Januari 2010-Desember
2011?
Apakah CMDs (+) lebih banyak terjadi pada ibu
hamil dengan PE/E dibandingkan dengan ibu hamil
normal di Kabupaten Sukoharjo, Januari 2010-
Desember 2011?
Daftar Pustaka
Hulley, Stephen B.; Cummings, Steven R.; Browner, Warren S.;
Grady, Deborah G.; Newman, Thomas B. 2007.Designing
Clinical Research, 3rd Edition. Lippincott Williams & Wilkins.
Sastroasmoro, S. & Ismael, S. (2010) Dasar-dasar Meodologi
Penelitian Klinis Ed.3.Jakarta:Sagung Seto.
Dahlan, M.S. (2010) Membaca dan menelaah jurnal uji klinis.
Jakarta:Salemba Medika.
Dahlan MS. (2008). Langkah-langkah Membuat Proposal
Penellitian Bidang Kedokteran dan Kesehatan. Jakarta:Sagung
Seto
Arikunto, S. (2005). Manajemen Penelitian. Edisi Revisi.
Jakarta:Rineka Cipta.
Arikunto, S. (2006). Prosedur Penelitian. Edisi Revisi VI.
Jakarta:Rineka Cipta.
Program Pascasarjana Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas
Kedokteran.2012. Pedoman Tesis 2012. Yogyakarta:UGM

Anda mungkin juga menyukai