Anda di halaman 1dari 16

SISTEM PEMANTAUAN PEMBANGUNAN 3:

PEMANTAUAN PARTISIPATIF, TEKNIK, DAN


PROSEDUR
Ir. Deddy S. Bratakusumah, BE, MURP, MSc, PhD
1 deddys@bappenas.go.id

2015
2 Siklus Manajemen Pembangunan
(1)
KAJI ULANG KEBIJAKAN
Kaji perencanaan dan pelaksanaan
periode lalu

(6) (2)
EVALUASI DAN AUDIT
PERUMUSAN KEBIJAKAN DAN
Kebijakan, effectivitas dan PERENCANAAN
masukan untuk perencanaan masa Penentuan sumber dana, tujuan,
datang kebijakan, siasat dan prioritas pengeluaran

(5) (3)
PEMANTAUAN kegiatan dan PENGGALANGAN DAN ALOKASI
PERTANGGUNG JAWABAN DANA
pengeluaran Penyiapan Penganggaran

(4)
PELAKSANAAN KEGIATAN
YANG DIRENCANAKAN
Pengumpulan dana, Penyaluran dana,
Penyiapan Aparat Pelaksana,
Pelaksanaan Kegiatan
Deddy S Bratakusumah-2015

SUMBER : World Bank, Public Expenditure Management Handbook, 1998


3 Tahapan Perencanaan Pembangunan

1. Penyusunan rencana
2. Penetapan rencana
3. Pengendalian pelaksanaan rencana
4. Evaluasi pelaksanaan rencana.

Deddy S Bratakusumah-2015
4 Manajemen Pembangunan

PERENCANAAN PENGANGGARAN PELAKSANAAN PEMANTAUAN DAN EVALUASI

KINERJA KEUANGAN PERENCANAAN


BAPPENAS DEP KEU K/L
MENPAN & RB DEP KEU BAPPENAS

RPJP

RPJM RENSTRA

RKPP RAPBN RENJA LAKIP (K/L) L.KIP (K/L) L.PEP (K/L)

RKA K/L LAKIP L.KIP L.PEP


(UNIT ORG/ES 1) (UNIT ORG/ES 1) (UNIT ORG/ES 1)

LAKIP L.KIP L.PEP


(SATKER/ES 2) (SATKER/ES 2) (SATKER/ES 2)

SPPN SKN SPPN, SKN SAKIP SAP SPE

Sumber: Muhyiddin (2010)

Deddy S Bratakusumah-2015
5 Pemantauan (Monitoring)

Is the systematic collection and analysis of information as a project


progresses.

It is aimed at improving the efficiency and effectiveness of a project


or organisation.

It is based on targets set and activities planned during the planning


phases of work.

Deddy S Bratakusumah-2015
6 Pemantauan (Monitoring)

It helps to keep the work on track, and can let management know
when things are going wrong. If done properly, it is an invaluable
tool for good management, and it provides a useful base for
evaluation.

It enables you to determine whether the resources you have


available are sufficient and are being well used, whether the capacity
you have is sufficient and appropriate, and whether you are doing
what you planned to do

Deddy S Bratakusumah-2015 SUMBER : Janet Shapiro (2009)


7 Pemantauan

Adalah kegiatan mengamati perkembangan pelaksanaan


rencana pembangunan, mengidentifikasi serta
mengantisipasi permasalahan yang timbul dan/atau akan
timbul untuk dapat diambil tindakan sedini mungkin.

Deddy S Bratakusumah-2015 SUMBER : PP No 39 Tahun 2006 Tentang Tata cara Pengendalian Pelaksanaan Rencana Pembangunan
8 Proses Pemantauan Partisipatif

1. Melibatkan masyarakat yang akan mendapatkan dampak dari


pembangunan
2. Melibatkan berbagai kalangan
3. Berfokus pada perbaikan
4. Disain pemantauan bersifat lentur
5. Menerapkan metoda penilaian cepat
6. Memandang bahwa masyarakat adalah fasilitator

Deddy S Bratakusumah-2015
9 Langkah Pemantauan Partisipatif

1. Menelaah apakah Pemantauan Partisipatif ini tepat


diterapkan
2. Menentukan derajat partisipasi masyarakat
3. Menyiapkan kerangka acuan
4. Melakukan persiapan yang matang
5. Menerapkan pemantauan partisipatif
6. Menganalisis informasi yang didapatkan
7. Menyiapkan langkah tindak lanjut

Deddy S Bratakusumah-2015
Mekanisme Pemantauan dan Pelaporan
10
Peta Peraturan Perundangan Pemantauan
11 dan Evaluasi

Deddy S Bratakusumah-2015
Sumber: Bappenas,
2008
12
Klasifikasi Laporan

1. Laporan Keuangan
2. Laporan Kinerja
3. Laporan Dalam Pembuatan Peraturan Perundang-
undangan
4. Laporan Pertanggung jawaban (Gabungan dari laporan
Keuangan dan Kinerja)

Deddy S Bratakusumah-2015
13 Instansi Penerima Laporan

1. Presiden: 20 laporan
2. Menteri Keuangan: 11 laporan
3. Menteri Dalam Negeri: 20 laporan
4. Bappenas: 8 laporan
5. MenPAN&RB: 4 laporan
6. BPK: 8 laporan
7. LAN: 1 laporan
8. K/L lainnya: 5 laporan

(Sumber: Bappenas 2008)

Deddy S Bratakusumah-2015
14 Jumlah Laporan

1. Pemerintah Daerah: 58 laporan


2. Kementerian/Lembaga: 20 laporan

(Sumber: Bappenas 2008)

Deddy S Bratakusumah-2015
15 Tumpang Tindih

1. Terdapat 28 peraturan tentang pemantauan dan


evaluasi
2. Materi yang dilaporkan, dipantau, dan dievaluasi banyak
yang tumpang tindih dan berulang
3. Waktu pelaporan berbeda-beda selama kurun waktu
tahun anggaran berjalan
4. Evaluasi bersifat top-down, sehingga pelaporan bersifat
bottom-up
5. Pembuatan laporan-laporan banyak menyita waktu,
tenaga, biaya dan sumber daya lainnya.
Deddy S Bratakusumah-2015
16

TERIMA KASIH

Deddy S Bratakusumah-2015

Anda mungkin juga menyukai