Anda di halaman 1dari 2

BAB IV

PEMBAHASAN

Pasien laki laki berusia 71 tahun dengan berat badan 45 kg ini


didiagnosis Polip Nasal Dextra , akan dilakukan tindakan Polipektomi dengan
teknik anestesi yang digunakan adalah General Anestesia (GA) dengan Intubasi
menggunakan ETT No. 7,5. Status fisik pada pasien ini dimasukkan ke dalam
ASA 2.
Pasien ini dengan tekanan darah 150/90 mmHg masuk dalam klasifikasi
hipertensi derajat 1. Sebelum operasi pasien di terapi hipertensinya oleh dokter
spesialis penyakit dalam dengan pemberian obat amlodipine golongan calcium
channel blocker yaitu vasodilator langsung, menurunkan TD dengan cara
relaksasi otot-otot polos vaskuler dan captopril golongan ACE inhibitor. Golongan
penghambat produksi atau aktivitas angiotensin ini menurunkan resistensi perifer
dan volume darah, yaitu dengan menghambat angiotensin I menjadi angiotensin II
dan menghambat metabolisme dari bradikinin.
Premedikasi pada pasien ini diberikan fortanest 3 mg intravena
diharapkan dapat menurunkan kecemasan preoperatif penderita hipertensi yang
ringan sampai dengan sedang dengan menggunakan ansiolitik seperti golongan
benzodiazepin atau midazolam. Pada pasien ini untuk induksi diberikan propofol
100 mg. Pemilihan obat induksi untuk penderita hipertensi adalah bervariasi untuk
masing-masing klinisi. Propofol, barbiturate, benzodiazepine dan etomidat tingkat
keamanannya adalah sama untuk induksi pada penderita hipertensi. Pemeliharaan
dan monitoring anestesia selama operasi bertujuan pencapaian hemodinamik yang
diinginkan selama pemeliharaan anestesia adalah meminimalkan terjadinya
fluktuasi TD yang terlalu lebar. Mempertahankan kestabilan hemodinamik selama
periode intraoperatif adalah sama pentingnya dengan pengontrolan hipertensi pada
periode preoperatif. Anestesia dengan volatile (tunggal atau dikombinasikan
dengan N2O), anestesia imbang (balance anesthesia) dengan opioid + N2O +
pelumpuh otot, atau anestesia total intravena bisa digunakan untuk pemeliharaan
anestesia. Pada pasien ini diberikan vecuronium sebagai pelumpuh otot. Tidak

36
37

mempunyai efek akumulasi pada pemberian berulang, tidak menyebabkan


perubahan kardiovaskular.
Pasien diberikan ondancetron 4 mg 5 menit setelah induksi mencegah
mual dan muntah pasca operasi. Tekanan darah pasien menurun setelah pemberian
obat-obat anestesi, maka diputuskan untuk memberikan ephedrin yaitu obat
stimulan sistem saraf pusat yang meningkatkan tekanan denyut jantung/darah. 5
menit terakhir sebelum operasi selesai diberikan asam traneksamat 500 mg
mengurangi pendarahan yang tidak diinginkan dan juga telah dimasukkan tampon
yang telah diberikan salep adrenalin dimasukkan ke dalam rongga mulut ke arah
belakang untuk menghentikan perdarahan dan mengurangi rasa nyeri. 5 menit
setelah operasi selesai diberikan tramadol drip yaitu analgesik kuat yang bekerja
pada reseptor opiat, mengikat secara stereospesifik pada reseptor di sistem syaraf
pusat sehingga memblok sensasi rasa nyeri dan respon terhadap nyeri. Perdarahan
selama operasi 150 cc. Operasi ini selesai pukul 12.50 WIB

Anda mungkin juga menyukai

  • Referat Mata
    Referat Mata
    Dokumen19 halaman
    Referat Mata
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Striktur Uretra
    Striktur Uretra
    Dokumen23 halaman
    Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • DAFTAR PUSTAKA Striktur Uretra
    DAFTAR PUSTAKA Striktur Uretra
    Dokumen1 halaman
    DAFTAR PUSTAKA Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • BAB II REFERAT Striktur Uretra
    BAB II REFERAT Striktur Uretra
    Dokumen11 halaman
    BAB II REFERAT Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • STRIKTUR URETRA
    STRIKTUR URETRA
    Dokumen38 halaman
    STRIKTUR URETRA
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Striktur Uretra
    Striktur Uretra
    Dokumen20 halaman
    Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • BAB I REFERAT Striktur Uretra
    BAB I REFERAT Striktur Uretra
    Dokumen2 halaman
    BAB I REFERAT Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • BAB III REFERAT Striktur Uretra
    BAB III REFERAT Striktur Uretra
    Dokumen2 halaman
    BAB III REFERAT Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • REFERAT Striktur Uretra
    REFERAT Striktur Uretra
    Dokumen1 halaman
    REFERAT Striktur Uretra
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • DAFTAR ISI Referat
    DAFTAR ISI Referat
    Dokumen3 halaman
    DAFTAR ISI Referat
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • SMF Ilmu Bedah FK Uki
    SMF Ilmu Bedah FK Uki
    Dokumen4 halaman
    SMF Ilmu Bedah FK Uki
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Jurnal Anesthesi
    Jurnal Anesthesi
    Dokumen27 halaman
    Jurnal Anesthesi
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Case Report Anesthesi
    Case Report Anesthesi
    Dokumen29 halaman
    Case Report Anesthesi
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii
    Bab Ii
    Dokumen5 halaman
    Bab Ii
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Journal Reading Pengaruh Lidokain Dengan Dr. Robert SP - An
    Journal Reading Pengaruh Lidokain Dengan Dr. Robert SP - An
    Dokumen12 halaman
    Journal Reading Pengaruh Lidokain Dengan Dr. Robert SP - An
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Dokumen27 halaman
    Bab Iii
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Case Report
    Case Report
    Dokumen3 halaman
    Case Report
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen1 halaman
    Daftar Isi
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Status Ujian Katarak Baru Dengan Prof - Mailangkay
    Status Ujian Katarak Baru Dengan Prof - Mailangkay
    Dokumen6 halaman
    Status Ujian Katarak Baru Dengan Prof - Mailangkay
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen1 halaman
    Bab V
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • BAB I Resume
    BAB I Resume
    Dokumen1 halaman
    BAB I Resume
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Dokumen1 halaman
    Daftar Isi
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • REFERAT
    REFERAT
    Dokumen2 halaman
    REFERAT
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Status Ujian Hordeolum
    Status Ujian Hordeolum
    Dokumen6 halaman
    Status Ujian Hordeolum
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Status Ujian Hordeolum
    Status Ujian Hordeolum
    Dokumen6 halaman
    Status Ujian Hordeolum
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • REFERAT
    REFERAT
    Dokumen2 halaman
    REFERAT
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Case
    Case
    Dokumen25 halaman
    Case
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat
  • Bab IV Pembahasan
    Bab IV Pembahasan
    Dokumen2 halaman
    Bab IV Pembahasan
    Syscha Lumempouw 'Kaine Agape'
    Belum ada peringkat