Anda di halaman 1dari 2

Biostatika?

Statistika dengan ilmu biologi

Ada 2 : deskriptif (bicara tentang sampel) dan induktif(bicara tentang populasi


secara general).

Jenis data menurut skala pengukuran. - nominal, ordinal,rasio, interval

Jenis Korelasi -

Numerik numerik normal - pearson

Numerik numerik tidak normal - spearman

Ordinal ordinal - shomers, gamma, kendalto

Nominal ordinal - theta

Nominal interval - etha

Analisis data korelasi

0% -20%sangat rendah

21 - 40% rendah

40-60 cukup

60-80 tinggi

80-100 sangat tinggi

Ukuran statistik:

1. Pemusatan --> mean, posisi (median, quartil, persentil), modus

2. penyebaran (variansi, simpangan baku, standar error of mean, koefisien variansi)

Pemusatan ada rata- rata


1. Rata2 hitung - mean

2. Rata2 harmonis -

3. Rata2 biometri

Alfa adalah risiko salah menolak H0.

Pvalue sama dengan alfa.

Dua-duanya sama dengan peluang.

Interval taksiran (menaksir dengan satu titik/point estimate atau satu


interval/interval estimate).

Jadi kita hitung sampel gula darah 130, apakah di populasi itu 130? Itu kan satu
titik jarang dipakai.

Jika, Z =1.96 -- alfa nya berapa? 0,05

alfa 5% --z =1.96

Analisa regresi untuk hubungan variabel independen dan variabel dependen


dinyatakan dalam bentuk f(x)

Reg sederhana - variabel 1

Reg ganda - variabel banyak

R kuadrat - koef.determinasi- besarnya kontribusi variabel bebas dalam menentukan


variabel tidak bebas. Baik untuk reg sederhana dan ganda.

Anda mungkin juga menyukai