Anda di halaman 1dari 3

B.

Pengelompokan Data

Tabel 3.2
Pengelompokan Data

Nama pasien : An. M Ruangan : Irene 3, 6 Bed 4


Umur : 7 Tahun 10 Bulan No. RM :

Data Subyektif Data Objektif


Ibu pasien mengatakan anak saya tampak Pasien tampak terbaringlemah, pasien
terbaring lemah, tidak nafsu makan, ada tampak hanya makan porsi bubur,
mual muntah < 4 x/hari, ada bintik-bintik minum 2 gelas air putih, mata tampak
merah di kaki, pahit saat menelan cekung, ada patekie di extremitas bawah,
makanan, mandi dibantu perawat dan orang aktifitas dibantu perawat dan orang tua,
tua,BAB cair < 4x/hari, BAB dan BAK Tampak pasien muntah(konsistensi sisa
anak saya dibantu bersama perawat bubur)
Hasil observasi TTV:
Suhu : 36,9
Nadi : 88 X/Menit
Pernafasan : 18 X/Menit
TD : 100/70 mmHg
Hasil Lab:
Hematokrit: 42 %
Trombosit: 48 ribu uL

36
37

C. Analisa Data

Tabel 3.3
Analisa Data

Nama pasien : An. M Ruangan : Irene 3, 6 Bed 4


Umur : 7 Tahun 10 Bulan No. RM :

NO DATA ETIOLOGI MASALAH


KEPERAWATAN
1. DS: Perdarahan cairan kekurangan volume
Ibu pasien mengatakan anak saya intravaskuer ke cairan
ada mual muntah < 4 x/hari, pahit ekstra vaskuler
saat menelan makanan, BAB cair <
4 x/hari

DO:
Pasien tampak lemah, mata tampak
cekung, Tampak pasien
muntah(konsistensi sisa bubur)
Hasil observasi TTV:
Suhu : 36,9 oC
Nadi : 88 X/Menit
Pernafasan : 18 X/Menit
TD : 100/70 mmHg
Hasil Lab:
Hematokrit: 42 %
Trombosit: 48 ribu uL

2. DS: Kelemahan fisik Keterbatasan


Ibu pasien mengatakan anak saya merawat diri
terbaring lemah, mandi dibantu
perawat dan orang tua, BAB dan
BAK anak saya dibantu bersama
perawat

DO:
Pasien tampak terbaring lemah,
aktifitas di bantu perawat dan orang
38

tua
Hasil observasi TTV:
Suhu : 36,9 oC
Nadi : 88 X/Menit
Pernafasan : 18 X/Menit
TD : 100/70 mmHg
Hasil Lab:
Hematokrit: 42 %
Trombosit: 48 ribu uL

3. DS: Trombositopenia Risiko terjadinya


Ibu pasien mengatakan ada bintik- perdarahan
bintik merah di kaki

DO:
ada patekie di extremitas bawah
Hasil observasi TTV:
Suhu : 36,9 oC
Nadi : 88 X/Menit
Pernafasan : 18 X/Menit
TD : 100/70 mmHg
Hasil Lab:
Hematokrit: 42 %
Trombosit: 48 ribu uL

Anda mungkin juga menyukai