Anda di halaman 1dari 2

I.

Aplikasi Circular Flow dalam dunia kesehatan yaitu pada pengembangan


tes diagnostik
a. Gambar

Gaji/Upah

Keahlian

Laboratorium Riset Tes Rumah Tangga


Diagnostik

Tes Diagnostik

Pengeluaran /
pembelanjaan

b. Penjelasan
Para ahli pengembangan tes diagnostik yang berasal dari rumah
tangga menawarkan faktor produksi berupa keahlian pada
laboratorium riset tes diagnostik (perusahaan). Imbalan yang diperoleh
rumah tangga setelah menggunakan keahliannya adalah gaji/upah.
Setelah memberdayakan keahlian dari rumah tangga, laboratorium
riset melakukan proses produksi untuk menghasilkan tes diagnostik.
Hasil produksi tersebut ditawarkan pada rumah tangga (konsumen).
Selanjutnya rumah tangga memperoleh tes diagnostik yang
dibutuhkan dengan melakukan pengorbanan. Pengorbanan tersebut
berupa menyerahkan sebagian pendapatan yang dimiliki kepada
perusahaan (pembelanjaan).

Aplikasi Circular Flow dalam Dunia Kesehatan


Oleh :
Desak Ayu Triana Dewi
1420015043

PROGRAM STUDI ILMU KESEHATAN MASYARAKAT


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS UDAYANA
2014

Anda mungkin juga menyukai