Anda di halaman 1dari 1

1.

Memiliki bentuk lanscap seperti setengah lingkaran membentuk tapal kuda yang terbuka ke
arah teluk cileteuh dengan diameter 15km. Bentuk tersebut kemudian disebut amfiteater
2. Memilki dataran tinggi yang dikenal sebagai plato jampang
3. Terdapat singkapan batuan tertua di daratanjawa barat berumur lebih 60jth ; berupa batuan
langka yang berasal dari mantel bumi berupa ofiolit,batuan metamorfik, batuan melange
akibat tumbukan lempeng benua eurasia dan lempeng samudra hindia ( indo-australian)
pada zaman kapur.

Anda mungkin juga menyukai