Anda di halaman 1dari 4

1. Di dunia moneter dikenal tiga macam inflasi.

Seperti (lansia) muncul pada saat pertambahan penduduk masih


lemah sering diartikan sebagai laju inflasi yang kurang besar. Kemiskinan menjadi kian kasat mata di tengah
dari 5 %, sedangkan inflasi moderat adalah inflasi yang rumitnya masalah ketenagakerjaan. Masalah kesehatan
mencapai 20 %, meskipun ada yang memberi batasan pun turut mewarnai lanskap kehidupan pada awal
inflasi moderat itu sampai 30 %. Inflasi yang melebihi 30 milenium ketiga, terutama menyangkut kesehatan
% umumnya dianggap inflasi keras. wanita dan anak-anak.
Paragraf tersebut dikembangkan melalui cara .... Jenis paragraf di atas adalah ........
a. deduktif A . deduktif
b. naratif B . induktif
c. deskriptif C . deduktif-induktif
d. induktif D . deskripsi
e. gabungan E . persuasif

2. Beberapa tips belajar menjelang UAN. Jangan pernah 6. Kesehatan gigi memiliki peran penting dalam menjaga
belajar dadakan. Artinya belajar sehari sebelum ujian. kesehatan tubuh. Karena jika gigi rusak dan tidak
Belajarlah muai dari sekarang. Belajar akan efektif kalau ditangani dengan baik, bisa menyebabkan risiko
belajar kumpulan soal. Hal ini dapat dilakukan dengan terjadinya gangguan kesehatan yang sistemik dan
cara menjawab soal-soal di buku kumpulan soal. kronis. Karena gigi akan membusuk, dan pembusukan
Mencocokannya, lalu menilainya. Barulah materi yang itulah yang menyebabkan bakteri akan menjalar ke
tidak dikuasai dicari di buku. Oleh karena itu, maka organ tubuh lainnya dan memicu timbulnya penyakit.
sebaiknya para guru memberitahukan tips belajar Bahkan memicu terjadinya pre-cancer.
menjelang UAN. Paragraf di atas termasuk paragraf.
Wacana diatas termasuk paragraf a. deduktif
a. Naratif b. induktif
b. Peyoratif c. persuasif
c. Induktif d. deduktif-induktif
d. Deduktif e. argumentasi
e. Deduktif-Induktif
7. Pada era persaingan dunia kerja yang semakin
3. Belajar akan efektif kalau belajar kumpulan soal. Hal kompetitif seperti saat ini. Seseorang yang menguasai
ini dapat dilakukan dengan cara menjawab soal-soal di Bahasa Inggris otomatis akan memiliki peluang yang
buku kumpulan soal. Mencocokannya, lalu menilainya. lebih besar di dunia kerja. Sebaliknya, orang yang tidak
Barulah materi yang tidak dikuasai dicari di buku. Itulah memiliki kemampuan Bahasa Inggris peluangnya akan
beberapa tips belajar menjelang Ujian Akhir Nasional semakin kecil untuk memasuki dunia kerja khususnya
Wacana yang diatas termasuk paragraf untuk dapat diterima sebagai karyawan. Itulah kenapa
a. Deduktif penguasaan Bahasa Inggris sangat diperlukan untuk
b. Induktif- Deduktif menambah kompetensi di dunia kerja.
c. Induktif Paragraf di atas termasuk paragraf.
d. Campuran a. deduktif
e. Induktif b. induktif
c. persuasif
4. Faktor utama untuk bersaing adalah SDM yang d. deduktif-induktif
sekaligus sebagai subjek dalam berproduksi. SDM e. deskripsi
perusahaan atau industri harus memiliki kemampuan
teknis profesional dan adaptif. Kemampuan teknis 8. Setiap orang tua tentu berharap anaknya kelak
profesional adalah keahlian menghasilkan barang dan menjadi orang sukses. Indikator kesuksesan biasanya
jasa dengan sarana teknologi yang memadai. dilihat dari pekerjaan. Itulah mengapa banyak orang tua
Kemampuan adaptif adalah kesanggupan SDM untuk yang berbondong-bondong mengirimkan anaknya ke
menyesuaikan diri dengan lingkungan alam, sosial, dan sekolah-sekolah favorit dengan harapan agar nantinya
lingkungan kerja, disiplin dan niai-nilai dalam sang anak dapat bersaing di dunia kerja yang semakin
perusahaan itu sendiri. Dengan kata lain, mereka harus keras. Pendidikan yang tepat bagi anak sebenarnya tidak
memiliki kemampuan normatif. harus sealu dengan mengirimkan mereka ke sekolah
Penalaran yang terkandung dalam paragraf di atas favorit, melainkan dengan cara mengarahkan sang anak
adalah sesuai minat dan bakat mereka. Oleh karena itu, orang
a. Deduktif tua sebenarnya memiliki peran yang sangat penting
b. Induktif untuk menentukan pekerjaan apa yang sesuai dengan
c. Deduktif induktif sang anak.
d. Sebab akibat Paragraf di atas termasuk paragraf.
e. Generalisasi a. deduktif
b. induktif
5. Memasuki abad ke-21, sejumlah masalah c. persuasif
kependudukan menghadang umat manusia secara d. deduktif-induktif
"Tumpang tindih ". Sebagai contoh, masalah lanjut usia e. deskripsi
9. Beberapa hasil penelitian menunjukkan bahwa teh D. (4)
mempunyai banyak manfaat. Mengonsumsi teh secara E. (5)
teratur dapat mencegah kanker meskipun tidak terlalu
besar. Teh juga menguatkan tulang dan mencegah 13. Bacalah kutipan paragraf di bawah ini!
pertumbuhan plak di permukaan gigi sehingga Ratusan batu nisan berderet di Punggungan Dughla,
mencegah gigi berlubang. Tidak hanya memenuhi 4.830 meter dari permukaan laut itu memuat nama
kebutuhan cairan tubuh seperti air putih, teh juga pendaki puncak gunung itu. Kabut tipis menyamarkan
melawan penyakit jantung. nama-nama yang dipahat di batu ini. Berada di jalur
Paragraf di atas termasuk paragraf.. utama pendakian Gunung Everest, deretan nisan tanpa
a. deduktif jasad itu mencekam setiap pendaki yang hendak
b. induktif menjajal puncak tertinggi bumi. Nama-nama itu adalah
c. persuasif mereka yang hilang atau tewas di Everest sejak gunung
d. deduktif-induktif ini pertama kali didaki. Scott Fischer salah satu nama
e. deskripsi legend yang dipahatkan di batu nisan itu tewas bersama
tujuh pendaki lain dalam tragedi Mei 1996.
10. Ketika Perang Dunia II, banyak kapal laut logistik Ide pokok paragraf diatas adalah
Jepang ditenggelamkan oleh armada perang Amerika. A.Batu nisan tanpa jasad
Keadaan itu membuat negeri matahari terbit ini B. Tewasnya tujuh pendaki
melirik minyak jarak untuk menggerakkan mesin-mesin C. Kabut tipis di Gunung Everest
perangnya. Tidak hanya truk dan tank, bahkan pesawat D. Pendakian pertama Gunung Everest
terbang pun menggunakan bahan bakar minyak jarak. E. Deretan batu nisan di Gunung Everest
Paragraf di atas termasuk paragraf.
a. deduktif 14. Limbah yang dihasilkan dari suatu proses
b. induktif pengolahan makanan harus dipandang sebagai satu
c. persuasif permasalahan serius dalam sanitasi. Penanganan limbah
d. deduktif-induktif yang tidak memadai dapat menjadi sumber pencemaran
e. deskripsi yang membahayakan kesehatan. Limbah yang dihasilkan
dari proses pengolahan makanan dapat berupa limbah
11. Banyak cara yang dapat dilakukan untuk membentuk padat maupun limbah cair. Limbah padat biasanya
perilaku mencintai satwa. Contoh sederhananya adalah berupa bahan sisa yang tidak termanfaatkan dalam
memelihara hewan peliharaan di rumah. Anak kecil pengolahan. Sebagai contoh adalah sisa-sisa bahan
sangat menyukai kucing. Anak bisa diajarkan untuk nabati yang berupa kulit buah atau sayuran, bagian akar,
memberi makan, merawat, dan menyayangi hewan batang, dan daun.
peliharaan. Hal ini secara tidak langsung akan Yang menjadi ide pokok paragraf tersebut adalah
menumbuhkan kepedulian terhadap satwa. A. Limbah dihasilkan dari suatu proses pengolahan
Berdasarkan letak kalimat utama, paragraf tersebut makanan.
termasuk dalam paragraf B. Limbah proses pengolahan makanan berbahaya bagi
A. Induktif lingkungan.
B. Deduktif C. Limbah proses pengolahan makanan harus dipandang
C. Deduktif-Induktif sebagai permasalahan sanitasi.
D. Naratif D. Limbah pengolahan makanan merupakan sumber
E. Argumentatif pencemaran yang membahayakan kesehatan.
E. Limbah padat dan limbah cair dalam proses
12. Perhatikan paragraf dibawah ini! pengolahan makanan.
(1) Kisah pembuatan film biasanya melewati proses yang
panjang dan rumit. (2) Ide membuat film dan cerita 15. Bacalah kutipan paragraf di bawah ini!
datang dari Castle Production yang bergerak di bidang (1)Aparat hukum bertugas memberantas pelaku
film animasi sangat bermanfaat (3)Castle cukup berhasil kejahatan narkoba, terutama dari sisi peredaran gelap
bekerja sama dengan Kementrian Pendidikan dan narkoba. (2)Lembaga kesehatan, pendidikan, sosial, dan
Kebudayaan untuk menyaring siswa SMK yang memiliki agama berperan mencegah dan menanggulangi masalah
kemampuan untuk membuat gambar. (4) Dari itu terutama dari sudut penggunaan atau
seleksigambar animasi kiriman siswa, Castle memilih penyalahgunaan narkoba. (3)Pihak keluarga pun tidak
lima puluh siswa SMK, tiga diantaranya perempuan, kalah penting dalam menanggulangi barang haram
mengikuti pelatihan menggambar animasi lalu tersebut. (4)Memang pemerintah dan masyarakatlah
memproduksi film animasi. (5) Untuk keperluan yang bertanggung jawab dalam penanggulangan
itu, Castle mengerahkan animator professional seperti penyalahgunaan narkoba.
Boy Wahyudi dan Dony Moersito untuk mengajar Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas
mereka. termasuk jenis paragraf . . . .
Kalimat utama paragraf tersebut terletak pada kalimat A. Campuran
nomor B. Induktif
A. (1) C. Deduktif
B. (2) D. Menyebar
C. (3)
16. (1)Banyak orang menyambut datangnya tahun baru diisi dengan berbagai hal sesuai dengan keinginan
kali ini dengan penuh suka cita dan harapan yang tinggi pemiliknya. Bila bayi dididik dengan baik seperti kertas
akan datangnya masa depan yang lebih cerah. yang terisi dengan hal-hal yang bermanfaat bagi siapa
(2)Sebaliknya, sebagian orang menyambut dengan rasa pun yang membacanya.Jadi, membentuk kepribadian
pesimis karena krisis global yang sampai saat ini masih baik seorang anak ibarat menulisi kertas putih dengan
menghantui.(3)Namun, ada juga orang yang bersikap hal-hal yang bermanfaat.
biasa-biasa saja, menganggap bahwa semua tahun sama Berdasarkan tujuannya, paragraf di atas termasuk
saja. (4)Datangnya tahun baru 2012 disikapi orang paragraf....
dengan berbagai cara. a. Narasi
Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas b. Eksposisi
termasuk jenis paragraf . . . . c. Argumentasi
A. Deduktif-Induktif d. Persuasi
B. Campuran
C. Induktif 21. Patih Pranggulang menghunus pedangnya. Ia
D. Deduktif mengayunkan pedang itu dengan cepat ke tubuh
Tunjungsekar. Tapi aneh, sebelum mengenai tubuh
17. Bacalah kutipan paragraf di bawah ini! Tunjungsekar, pedang itu jatuh ke tanah. Patih
(1)Rendahnya minat baca pada siswa disebabkan dua Pranggulang memungut pedang dan membacokkan lagi
faktor. (2)Faktor tersebut bersifat internal dan eksternal. ke tubuh Tunjungsekar.Tiga kali Patih Pranggulang
(3)Faktor internal antara lain, siswa tidak suka melakukan hal itu. Akan tetapi semuanya gagal.
membaca, malas, dan kurangnya motivasi. (4)Sedangkan Berdasarkan tujuannya, paragraf di atas termasuk
faktor eksternal antara lain, terbatasnya jumlah dan paragraf....
keragaman buku, serta kurang adanya keteladanan dari a. Narasi
orang tua dan guru. b. Eksposisi
Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas c. Argumentasi
termasuk jenis paragraf . . . . d. Persuasi
A. Deduktif
B. Induktif 22. Tidak dapat disangkal bahwa praktik berpidato
C. Campuran menjadi semacam obat kuat untuk membangun rasa
D. Menyebar percaya diri. Jika rasa percaya diri itu sudah besar, kita
dapat tampil tenang tanpa digoda rasa malu, takut, dan
18. Bacalah kutipan paragraf di bawah ini! grogi. Ketenangan inilah yang menjadi modal utama
(1)Rendahnya minat baca pada siswa disebabkan dua untuk meraih keberhasilan pidato. Oleh karena itu,
faktor. (2)Faktor tersebut bersifat internal dan eksternal. marilah kita melaksanakn praktik berpidato agar kita
(3)Faktor internal antara lain, siswa tidak suka segera memperoleh keterampilan atau bahkan
membaca, malas, dan kurangnya motivasi. (4)Sedangkan kemahiran berpidato.
faktor eksternal antara lain, terbatasnya jumlah dan Berdasarkan tujuannya, paragraf di atas termasuk
keragaman buku, serta kurang adanya keteladanan dari paragraf....
orang tua dan guru. a. Narasi
Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas b. Eksposisi
termasuk jenis paragraf . . . . c. Argumentasi
A. Deduktif d. Persuasi
B. Induktif
C. Campuran 23. Tumbuhan sangat bermanfaat bagi manusia. Salah
D. Menyebar satu manfaatnya adalah memberi asupan oksigen di
bumi yang kemudian digunakan manusia untuk
19. Lapisan ozon menipis. Hutan-hutan tropis mulai bernafas. Selain itu, manusia juga dapat memanfaatkan
meranggas. Gurun makin luas. Akibatnya suhu bumi tumbuhan sebagai sumber makanan, obat, tempat
meningkat, cuaca tidak menentu, dan bencana alam tinggal dan masih banyak lagi.
makin sering datang. Kesimpulannya, bumi makin kritis. Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas
Siapa sesungguhnya yang berperan dalam menjadikan termasuk paragraf....
planet bumi ini menjadi demikian ? Jawabnya tentu a. Deduktif
manusia sendiri! b. Induktif
Berdasarkan tujuannya, paragraf di atas termasuk c. Campuran
paragraf.... d. Persuasi
a. Narasi
b. Deskripsi 24. Bertanam hidroponik dapat dilakukan dengan media
c. Argumentasi apa saja, selain itu sistem hidroponik tidak memerlukan
d. Persuasi air terlalu banyak. Penggunaan pupuk juga tidak
mencemari tanah dan lingkungan sekitar. Hasil dari
20. Seorang bayi dilahirkan dalam keadaan suci seperti bertanam hidroponik tidak kalah dengan penanaman
kertas putih. Bayi akan dibentuk pribadinya sesuai langsung di tanah. Meskipun begitu biaya awal untuk
dengan didikan yang diterimanya seperti kertas dapat membuat sistem hidroponik memang agak mahal, tapi
ini bisa diakali dengan menggunakan bahan-bahan bekas
disekliling. Itulah manfaat dan kekurangan sistem
bertanam hidroponik.
Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas
termasuk paragraf....
a. Deduktif
b. Induktif
c. Campuran
d. Persuasi

25. Musim semi telah tiba dan salju mencair di ladang-


ladang dan lembah-lembah. Salju di atas puncak-puncak
gunung secara berangsur-angsur mencair dan
menggenangi jalan-jalan setapak yang berliku-liku
menuju ke dalam lembah ngarai, bergabung dengan
sebuah aliran air yang deras dan berdebur
memperlihatkan kesadaran alam. Pohon buah badam
dan apel sedang berbunga; pohon willow dan populir
bertunas bersama kuntum-kuntum, dan alam
membentangkan kebahagiaan dan pakaian segarnya di
daerah pedalaman. Lukisan Keabadian karya Kahlil
Gibran Berdasarkan tujuannya, kutipan di atas
digolongkan jenis paragraf .
a. argumentasi
b. narasi
c. persuasi
d. deskripsi
e. eksposisi

Anda mungkin juga menyukai