Anda di halaman 1dari 2

SILABUS MATA KULIAH KALKULUS I

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA

JURUSAN MATEMATIKA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS PGRI YOGYAKARTA

Nama Mata Kuliah : Kalkulus 1

Kode Mata Kuliah :

Jumlah SKS :3

Komponen : Wajib

Mata Kuliah Prasyarat :-

Dosen Pengampu : Nendra Mursetya S. D, S.Pd

Kompetensi Mata Kuliah :

Mahasiswa dapat memahami konsep-konsep dasar kalkulus serta mengaplikasikannya untuk menyelesaikan permasalahan terkait
dengan matematika atau masalah-masalah praktis.

Deskripsi Mata Kuliah :

Mata kuliah ini mengkaji tentang pengertian fungsi bilangan real, definisi limit, teorrema limit, definisi turunan, teorema turunan,
kekontinuan fungsi dan aplikasi turunan dalam permasalahan ekonomi dan fisika.

Materi/Topik :

1. Pendahuluan

2. Ruang lingkup fungsi real

3. Definisi intuitif dan formal tentang limit

4. Teorema-teorema tentang limit dan sifat-sifatnya

5. Pendekatan dan definisi turunan

6. Teorema turunan

7. Turunan sebagai operator linier

8. Kekontinuan sebuah fungsi dan syarat-syaratnya


9. Aplikasi turunan dalam matematika

10. Aplikasi turunan di luar matematika

Buku Sumber :

Purccell, E.J & Varberg,D. (1998)(diterjemahkan oleh I Nyoman Susila, bana Kartasasmita dan Rawuh. Kalkulus dan Geometri
Analitik. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Leithold, L.(1976). The Calculus with Geometry Analytic. New York: Harper * Row Publisher

PENTING (untuk dikerjakan)!!


1. Jelaskan pentingnya mempelajari mata kuliah kalkulus 1!

2. Jelaskan menurut pengertian anda tentang:

a) Fungsi

b) Fungsi yang kontinu

c) Limit fungsi

Dikumpulkan di pertemuan kedua mata kuliah kalkulus I!

Anda mungkin juga menyukai