Anda di halaman 1dari 1

Sistem Rujukan:

B. Sistem Rujukan

Rujukan menurut SK Menteri Kesehatan RI Nomor 032/Birhub/72 tahun 1972, yaknimelaksanakan


pelimpahan tanggung jawab timbal balik terhadap suatu kasus penyakit ataumasalah kesehatan
secara vertikal dalam arti dari unit yang berkemampuan kurang kepada unityang berkemampuan
cukup, atau secara horisontal dalam arti sesama unit yang setingkatkemampuannya.Sistem rujukan
adalah suatu sistem jaringan pelayanan kesehatan yang memungkinkanterjadinya penyerahan
tanggung jawab secara timbal balik atas timbulnya masalah dari suatukasus atau masalah kesehatan
masyarakat, baik secara vertikal maupun horisontal, kepada yanglebih kompeten, terjangkau dan
dilakukan secara rasional.

Jenis Rujukan :

a) Rujukan Medis :

Konsultasi penderita, untuk keperluan diagnostik, pengobatan, tindakan operatif dan lain-lain.

Pengiriman bahan (spesiemen) untuk pemeriksaan laboratorium yang lebihlengkap.

Mendatangkan atau mengirim tenaga yang lebih kompeten atau ahli untuk meningkatkan mutu
pelayanan pengobatan setempat.

b) Rujukan Kesehatan Rujukan yang menyangkut masalah kesehatan masyarakat yang bersifat
preventif danpromotif, yang antara lain meliputi bantuan :

Survey epidemiologi dan pemberantasan penyakit atas kejadian luar biasa atauberjangkitnya
penyakit menular.

Pemberian pangan atas terjadinya kelaparan di suatu wilayah.

Penyidikan sebab keracunan, bantuan tekhnologi penanggulangan keracunan danbantuan obat-


obatan atas terjadinya keracunan massal.

Pemberian makanan, tempat tinggal dan obat-obatan untuk pengungsi atasterjadinya bencana
alam.

Saran dan teknologi untuk penyediaan air bersih atas masalah kekurangan air bersih bagi
masyarakat umum.

Pemeriksaan spesiemen air di Laboratorium Kesehatan dan sebagainya .

Anda mungkin juga menyukai