Anda di halaman 1dari 1

Latar belakang masalah

Keberhasilan program pendidikan dalam proses belajar mengajar sangat


dipengaruhi oleh beberapa faktor yaitu siswa, kurikulum, tenaga kependidikan,
dana, prasarana dan sarana, dan faktor lingkungan lainnya. Apabila faktor tersebut
terpenuhi dengan baik dan bermutu serta proses belajar bermutu pada gilirannya
akan menghasilkan meningkatkan mutu pendidikan di Negara kita ini.

Salah faktor yang mendukung keberhasilan program pendidikan dalam


proses pembelajaran yaitu sarana dan prasarana. Prasarana dan sarana pendidikan
adalah salah satu sumber daya yang menjadi tolak ukur mutu sekolah dan perlu
peningkatan terus menerus seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan
teknologi yang cukup canggih. Sarana prasarana adalah salah satu bagian input,
sedangkan input merupakan salah satu subsistem. Sarana prasarana sangat perlu
dilaksanakan untuk menunjang keterampilan siswa agar siap bersaing terhadap
pesatnya teknologi.

Pembangunan sekolah merupakan bukti wujud dari suatu program


pendidikan yang harus di laksanakan karena sekolah merupakan wadah dari
sekumpulan manusia untuk mencari pengetahuan agar menjadikan seorang manusia
se utuhnya. Tentunya keberhasilaan pembangunan sekolah akan memberikan
damapak kemajuan bagi pendidikan di Indonesia.

Adapun masalah dalam pembangunan sekolah adalah kurangnya perhatian


dari berbagai pihak salah satunya system manajement sekolah. System ini
mencakup perencanaan, organizing, pelaksanaan, dan pengawasan maka dari itu
harus ada perhatian khusus. karena kegiatan ini berorientasi untuk menciptkan suatu
pembangunan sekolah yang efesien dan efektif.

Anda mungkin juga menyukai