Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KOTA BINJAI

DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI


UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE


Nomor :
TENTANG
PENANGGUNG JAWAB DAN URAIAN TUGAS DI PUSKESMAS BLEGA
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan kinerja


pelaksanaan kegiatan di Puskesmas Binjai Estate
perlu menetapkan penanggung jawab program di
Puskesmas Binjai Estate;
b. bahwa sehubungan dengan pernyataan huruf a di
atas, melekat juga uraian tugas dari masing-masing
penanggung jawab program;
Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang
Perlindungan Konsumen;
2. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang
Pelayanan Publik;
3. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan;
4. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang
Tenaga Kesehatan;
5. Undang Undang nomor 5 tahun 2014 Tentang
Aparatur Sipil Negara;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
7. Peraturan Menteri Kesehatan No. 46 Tahun 2015
tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama,
Tempat Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik
Mandiri Dokter Gigi
8. Peraturan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur
Negara Nomor : 13 Tahun 2009 Tentang Pedoman
Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik Dengan
Partisipasi Masyarakat;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE


TENTANG PENANGGUNG JAWAB PROGRAM DAN
URAIAN TUGAS DI PUSKESMAS BINJAI ESTATE.

KESATU : kepala Puskesmas BINJAI ESTATE menetapkan


penanggung jawab program dan uaraian tugas di
Puskesmas BINJAI ESTATE
KEDUA :
nama-nama dan uraian tugas sebagaimana tersebut
pada diktum KESATU tercantum dalam lampiran surat
keputusan ini
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

KETIGA : perbaikan dan penyesuaian uraian tugas sebagaimana


diktum KESATU dan KEDUA dievaluasi dan direvisi
secara berkala melalui kebijakan yang diatur dengan
keputusan lain yang terkait
KEEMPAT :
keputusan ini ditujukan kepada penanggung jawab
program dan berlaku sejak tanggal ditetapkan dan
apabila dikemudian hari terjadi perubahan dan atau
terdapat kesalahan dalam Keputusan ini akan diadakan
perbaikan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : Binjai Selatan


Pada Tanggal :
KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004

Lampiran 1
Keputusan Kepala Puskesmas Blega
Nomor : 445/130/433.106.17/2015
Tentang : Penangung Jawab dan
Pelaksana Kegiatan
Puskesmas
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

Lampiran 1
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate

NAMA : MASDALIFAH SKM


NIP : 198007072007012002
JABATAN : PJ. PROMKES

URAIAN TUGAS:

1. Mengkoodinir dan bertanggung jawab terhadap semua kegiatan promosi


kesehatan di wilayah kerja puskesmas binjai estate.
2. Perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi kegiatan promosi kesehatan
bersama-sama dengan mengkoordinator program terkait
3. Kegiatan dalam gedung, penyuluhan langsung kepada perorangan maupun
kelompok penderita di puskesmas, penyuluhan tidak langsung melalui
media poster/pamphlet
4. Kegiatan di luar gedung: penyuluhan di sekolah, kelompok masyarakat,
posyandu
5. Coordinator pelaksanaan PHBS
6. Pencatatan dan pelaporan
7. Melakukan advokasi kepada pemerintah desa mengenai kegiatan desa siaga
aktif
8. Membantu mengembangkan UKBM

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

Lampiran 2
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate

NAMA : NURMALA Amkeb


NIP :
JABATAN : PJ. KIA

URAIAN TUGAS:

1. Sebagai bidan coordinator kegiatan KIA (Kesehatan ibu dan anak)


2. Melaksanakan kegiatan pemeriksaan pembinaan kepada ibu hamil
3. Membina dan mensupervisi bidan swasta yang ada diwilayah puskesmas
4. Melaksanakan kegiatan lapangan dalam kegiatan posyandu, pembinaan
kader kesehatan dan dukun bayi
5. Berat tanggung jawab atas kebersihan dan penataan ruang KIA/ ruangan
bersalin
6. Berat tanggung jawab atas pemeliharaan dan pengamatan alat medis, non
medis KIA
7. Membantu kepala puskesmas dalam menyusun rencana kegiatan
8. Membantu kepala puskesmas dalam membuat laporan kegiatan
9. Membina unit KIA dalam melaksanakan quality assurance
10. Melaksanakan kegiatan puskesmas
11. Melaksanakan posyandu lansia
12. Bertanggung jwab atas pembuatan laporan bulanan/tahun beserta
PWSnya
13. Melakukan pembinaan bidan desa
14. Melakukan konseling VCT-HIV

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

Lampiran 3
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate
NAMA : SALIMAH Amkeb
NIP :
JABATAN : PJ. IMUNISASI

URAIAN TUGAS:

1. Menyusun rencana kegiatan imunisasi berdasarkan data program

puskesmas dan ketentuan perundang-undangan yang berlaku sebagai

pedoman kerja.

2. Melaksanakan kegiatan imunisasi meliputi pemberian imunisasi, sweeping

imunisasi, Drop Out Folow Up Imunisasi (DOFU) penyuluhan imunisasi,

penanganan KIPI dan koordinasi lintas program terkait sesuai dengan

prosedur dan ketentuan perundang-undangan yang berlaku

3. Mengevaluasi hasil kegiatan imunisasi secara keseluruhan.

4. Membuat catatan dan laporan kegiatan di bidang tugasnya sebagai bahan

informasi dan pertanggung jawaban kepada atasan.

5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

Lampiran 4
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate
NAMA : Marowarta Silitonga
NIP :
JABATAN : PJ. TB dan KUSTA

URAIAN TUGAS:

1. Menyusun rencana kegiatan program P2 TB dan Kusta berdasarkan Data


program Puskesmas
2. Melaksanakan Kegiatan Pelacakan dan Penemuan kasus TB/Kusta
3. Pengambilan Sputum pada Pasien suspek di Luar Gedung
4. Melaksanakan Pemeriksaan Kontak Serumah Penderita TB/Kusta
5. Melaksanakan Kegiatan Pemantauan Minum Obat bagi pasien yang sedang
Berobat.
6. Melaksanakan Pemberian OAT dan Obat Kusta
7. Membuat laporan Kegiatan

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004

Lampiran 5
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

NAMA : Lita Sitepu SKM


NIP :
JABATAN : PJ. Kesling

URAIAN TUGAS:

1. Menyusun rencana kegiatann pelayan kesehatan lingkungan berdasarkan


data program puskesmas dan ketentuan perundang-undangan yang berlaku
sebagai pedoman kerja.
2. Melaksanakan kegiatan kesehatan lingkungan meliputi pendataan,
pengawasan dan pembinaan SAB, JAGA, TTU/TPM/Pestisida, penyuluhan
kesehatan lingkungan, mengatur dan mengawasi petugas kebersihan UPT
Puskesmas dan koordinasi lintas program terkait sesuai dengan prosedur
dan ketentuan perundang-undangan yang berlaku
3. Mengevaluasi hasil kegiatan pelayanan kesehatan lingkungan secara
keseluruhan.
4. Membuat catatan dan laporan kegiatan di bidang tugasnya sebagai bahan
informasi dan pertanggung jawaban kepada atasan.
5. Melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh atasan

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004

Lampiran 6
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

NAMA : Kasdimar Harahap Str. Keb


NIP :
JABATAN : PJ. KB dan BATRA

URAIAN TUGAS:

1. Mempersiapkan kelengkapan pelayanan di Klinik KB


2. Memanggil penderita sesuai antrian
3. Melakukan screning pada calon akseptor KB
4. Memasang alat kontrasepsi dan pencabuatan kontrasepsi sesuai indikasi
5. Mengatur distribusi alat kontrasepsi
6. Menyediakan alat kontrasepsi dan stok yang ada
7. Membuat pencatatan dan pelaporan KB
8. Melaksanakan koordinasi lintas program
9. Dalam hal melaksanakan tugas dokter sesuai kewenangan ( Pendelegasian
tugas)
10. Bertanggung jawab terhadap kebersihan dan kerapian ruang KB
11. Melaksanakan tugas lain yang diberikan Kepala Puskesmas
12. Pembinaan pengobat tradisional
13. Kerjasama dengan pengobat tradisional, agar merujuk pasiennya ke
puskesmmas/RS bila menderita sakit yang berbahaya
14. Penyuluhan pada masyarakat dan pengobat tradisional
15. Sosialisasi obat-obatan tradisional dan manfaatnya

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004

Lampiran 7
Keputusan Kepala Puskesmas Binjai
Estate
Nomor :
Tentang : PENANGGUNG JAWAB
PROGRAM DAN URAIAN
TUGAS DI PUSKESMAS
Binjai Estate
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD. PUSKESMAS BINJAI ESTATE
Jl.Samanhudi No.313 Kel.Binjai Estate Kec.Binjai Selatan
Email : puskesmas.binjaiestate313@gmail.com

NAMA : Ellen F Hutabarat SKM


NIP :
JABATAN : PJ. GIZI

URAIAN TUGAS:

1. Membuat perencanaan kegiatan program Gizi, bersama petugas lintas


program dan lintas sektoral terkait.
2. Melaksanakan kegiatan dalam rangka UPGK (Usaha Perbaikan Gizi Keluarga),
mengkoordinir kegiatan penimbangan dan penyuluhan gizi di posyandu.
3. Melaksanakan pendataan sasaran dan distribusi Vitamin A, kapsul Yodiol dan
tablet besi (Fe).
4. Melaksanakan PSG (Pemantauan Status Gizi).
5. Bersama dengan petugas lintas program dan lintas sektoral melaksanakan
SKPG (Sistem Kewaspadaan Pangan dan Gizi).
6. Melaksanakan pemantauan garam beryodium.
7. Mendeteksi dan melaporkan adanya balita KEP.
8. Mengkoordinir pelaksanaan PMT penyuluhan dan PMT Pemulihan Balita KEP.
9. Melaksanakan konseling Gizi di klinik Gizi maupun di Posyandu.
10. Membina Gizi Institusi (pondok pesantren, panti asuhan dll).
11. Bersama petugas lintas sektoral merencanakan, memonitor dan
mengevaluasi pelaksanaan PMT-ASI.
12. Bersama dinas lintas sektoral terkait melaksanakan Sistem Kewaspadaan
Pangan dan Gizi (SKPG).
13. Melaksanakan pencatatan dan pelaporan kegiatan program gizi.

KEPALA PUSKESMAS BINJAI ESTATE,

Hj. Pujiantini S.Kep, Ns


Pangkat : Pembina Utama Muda
NIP. 196406031988032004

Anda mungkin juga menyukai