Anda di halaman 1dari 1

iii

PENGARUH PEMBERIAN TUGAS DAN UMPAN BALIK (FEED BACK)


TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA SISWA PADA POKOK
BAHASAN HIDROKARBON

Ruth Christine Sinulingga (NIM 071244310077)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh jenis pemberian tugas,


umpan balik dan interaksi antara pemberian tugas dan umpan balik terhadap hasil
belajar kimia siswa. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMA
Negeri 1 Delitua yakni sebanyak 5 kelas. Sampel penelitian diambil secara acak
sebanyak 4 kelas. Kemudian menetapkan siswa yang relatif homogen statusnya
dari setiap kelas sampel sebanyak 10 orang siswa. Penelitian ini menggunakan
rancangan penelitian 2 x 2. Ada dua faktor yang diujicobakan yaitu faktor A :
Pemberian Tugas dan terdiri dari dua taraf yaitu A1 = individu A2 = kelompok,
faktor B : Umpan Balik yang terdiri dari ada 2 taraf yaitu B1= Tingkat 2 dan B2 =
Tingkat 4. Berdasarkan uji hipotesis pada taraf signifikan = 0,05 diperoleh
bahwa Fhit (AB) > Ftabel atau 11,59 > 4,11, artinya ada interaksi antara
pemberian tugas dan umpan balik terhadap hasil belajar kimia siswa. Hasil
penelitian menunjukkan bahwa siswa yang diajarkan dengan pemberian tugas
individu memberikan rataan peningkatan lebih tinggi bila diberikan umpan balik
tingkat 4 (5,87 0,77) dan memberikan rataan peningkatan yang rendah bila
diberikan umpan balik tingkat 2 (3,84 0,67). Siswa yang diajarkan dengan
pemberian tugas kelompok memberikan rataan peningkatan nilai lebih tinggi bila
diberikan umpan balik tingkat 2 (4,72 0,99) dan memberikan rataan lebih rendah
bila diberikan umpan balik tingkat 4 (4,03 0,59). Pada uji pengaruh sederhana
siswa yang diajarkan dengan pemberian tugas individu sebaiknya diberikan
umpan balik tingkat 4 sedangkan siswa yang diajarkan dengan pemberian tugas
kelompok sebaiknya diberikan umpan balik tingkat 2.

Anda mungkin juga menyukai

  • Muhammad Ikhsan Fudillah
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Dokumen3 halaman
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Nilai UN
    Nilai UN
    Dokumen1 halaman
    Nilai UN
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Daftar Nilai Siswa Kimia XI MIPA 4
    Daftar Nilai Siswa Kimia XI MIPA 4
    Dokumen4 halaman
    Daftar Nilai Siswa Kimia XI MIPA 4
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • VSEPR dan domain elektron dalam membentuk molekul
    VSEPR dan domain elektron dalam membentuk molekul
    Dokumen2 halaman
    VSEPR dan domain elektron dalam membentuk molekul
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Readme
    Readme
    Dokumen1 halaman
    Readme
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Indikator 3.6 Dan 4.6
    Indikator 3.6 Dan 4.6
    Dokumen4 halaman
    Indikator 3.6 Dan 4.6
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Rafi
    Rafi
    Dokumen2 halaman
    Rafi
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Readme
    Readme
    Dokumen1 halaman
    Readme
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Bidang Peternakan Terpadu
    Bidang Peternakan Terpadu
    Dokumen5 halaman
    Bidang Peternakan Terpadu
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Rafi
    Rafi
    Dokumen1 halaman
    Rafi
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Halim
    Halim
    Dokumen3 halaman
    Halim
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Rafi
    Rafi
    Dokumen1 halaman
    Rafi
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Sensus
    Sensus
    Dokumen4 halaman
    Sensus
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Sensus
    Sensus
    Dokumen4 halaman
    Sensus
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen1 halaman
    Daftar Pustaka
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Spu 1
    Spu 1
    Dokumen11 halaman
    Spu 1
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Latar - Belakang PTK
    Latar - Belakang PTK
    Dokumen5 halaman
    Latar - Belakang PTK
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Huh Titip
    Huh Titip
    Dokumen5 halaman
    Huh Titip
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Borang Pendaftaran Magang Kerja Tulis Tangan
    Borang Pendaftaran Magang Kerja Tulis Tangan
    Dokumen1 halaman
    Borang Pendaftaran Magang Kerja Tulis Tangan
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Perkembangan Literasi Informasi Dari Masa Ke Masa
    Perkembangan Literasi Informasi Dari Masa Ke Masa
    Dokumen2 halaman
    Perkembangan Literasi Informasi Dari Masa Ke Masa
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    100% (2)
  • PTK
    PTK
    Dokumen4 halaman
    PTK
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Koloid
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Koloid
    Dokumen6 halaman
    Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Koloid
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Profil Ikhsan Oky
    Profil Ikhsan Oky
    Dokumen1 halaman
    Profil Ikhsan Oky
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Penutup
    Penutup
    Dokumen2 halaman
    Penutup
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • PTK
    PTK
    Dokumen4 halaman
    PTK
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Editedinklusi 9 Ways To Adapt Instrction K.3 (Tunarungu)
    Editedinklusi 9 Ways To Adapt Instrction K.3 (Tunarungu)
    Dokumen2 halaman
    Editedinklusi 9 Ways To Adapt Instrction K.3 (Tunarungu)
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Latar - Belakang PTK
    Latar - Belakang PTK
    Dokumen5 halaman
    Latar - Belakang PTK
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Pengaruh Pemberian Feedback Dan Self
    Pengaruh Pemberian Feedback Dan Self
    Dokumen12 halaman
    Pengaruh Pemberian Feedback Dan Self
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat
  • Daftar Pustaka
    Daftar Pustaka
    Dokumen2 halaman
    Daftar Pustaka
    Muhammad Ikhsan Fudillah
    Belum ada peringkat