Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR

DINA S KESEHATAN
UNIT PELAKSANA TEKNIS
RUMAH SAKIT MATA MASYARAKAT JAWA TIMUR
Jin. Gayung Kebonsari Timur No. 49 Telp : (031) 82010000 Fax : (031) 8283508
SURABAYAKode Pos 60231

PENGUMUMAN
LOWONGAN KERJA
Nomor : 800 / 6022 /102.6/2017

UPT Rumah Sakit Mata Masyarakat Jawa Timur membuka kesempatan bagi putra-putri
terbaik untuk bergabung bersama kami melalui seleksi penerimaan Pegawai Tidak Tetap
BLUD Non PNS untuk mengisi lowongan formasi dengan persyaratan sebagai berikut

A. Formasi yang dibutuhkan


No Kebutuhan Tenaga
Jenjang Kualifikasi Jumfah Keterangan
Jabatan Pendidikan

1 Dokter Spesialis Mata S.2 Dokter Spesialis Mata 3

2 Perawat D-III Keperawatan 5

3 Analis Pelayanan Kesehatan


S.1 2
Masyarakat
4 Penyusun Program Anggaran dan S.1 Kesehatan
Pelaporan Masyarakat 1
5 Analis Penyuluhan dan Layanan S.1
Informasi Ilmu Komunikasi
1
6 Petugas Sterelisasi SMK SMK Farmasi 1
7 Teknisi Gedung/Bangunan D-HI Teknik Sipil 1
8 Teknisi Listrik, Telepon, AC dan Lift D-111 Teknik Elektro 1
9 Pengadministrasi Rekam Medis
dan Informasi SLTASLTA Sederajat 2
10 Pengadministrasi Umum SLTA SLTA Sederajat 2
11 Pengemudi SLTA SLTA Sederajat 1
TOTAL 20

B. Persyaratan Umum
1. Warga Negara Indonesia
2. Pelamar wajib registrasi untuk mendapatkan user dan mengisi form melalui
website UPT Rumah Sakit Mata Masyarakat Jawa Timur
www.rsmm.iatimprov.qo. id

3. Pelamar hanya boleh mendaftar untuk 1 (satu) formasi jabatan, apabila

diketahui mendaftar untuk 2 (dua) jabatan secara otomatis akan dinyatakan


ququr.
4. Pengajuan lamaran pekerjaan harus dilampiri dengan berkas-berkas yang
diupload merupakan hash scan naskah ash, terdiri dari :
a. Foto setengah badan berwarna ukuran 4 x 6;
b. Scan Kartu Tanda Penduduk (KTP/ e- KTP);
c. Scan ljazah dan Transkrip Nilai untuk jenjang pendidikan SMU/
SMK/ SLTA sederajat;
d. Scan Ijazah dan Transkrip Nilai untuk jenjang pendidikan D3/ S1/
S2;
e. Scan sertifikat pelatihan BCLS/ACLS/ATLS/PPGD dan STR yang masih
berlaku;
f. Scan Sertifikat Ms.Office, Sertifikat Toefi dan Serifikat komunikasi
Efektif;
g. Scan Sertifikat Ban-PT.

5. Persyaratan umum lainnya


a. Belum pernah diberhentikan dengan tidak hormat dari instansi
manapun;
b. Tidak bertindik dan tidak bertato;
c. Menyerahkan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang
masih berlaku setelah dinyatakan diterima;
d. Menyerahkan Surat keterangan Bebas narkoba jika sudah dinyatakan
diterima;
e. Sehat jasmani/rohani serta tidak buta warna (pada saat tes kesehatan).
C. Persyaratan Khusus

PERSYARATAN KHUSUS
NO FORMASI JABATAN
(berkas wajib dibawa saat tes wawancara)
1 Laki-laki/Perempuan

Pendidikan S2 Profesi Dokter Spesialis Mata


1 Dokter Spesialis Mata 2 dari Program Studi minimal yang telah
terakreditasi B dengan nilai IPK minimal 3,00
3 Scan STR yang masih berlaku

4 Usia maksimal 37 tahun per 30 November 2017

5 Scan sertifikat pelatihan


BCLS/ACLS/ATLS/PPGD dibuktikan dengan
sertifikat

1 Laki-laki/ Perempuan
Pendidikan Dill Keperawatan dari Program
2 Perawat 2 Studi minimal yang telah terakreditasi B dengan
nilai IPK minimal 2,80

3 Scan STR yang masih berlaku

4 Usia maksimal 30 tahun per 30 November 2017


5 Scan sertifikat pelatihan BCLS/ ACLS/
ATLS/PPGD/ GELS dan atau sejenisnya
1 Laki-laki/Perempuan

3 Analis Pelayanan
Pendidikan S1 Kesehatan Masyarakat dari
2 Program Studi minimal yang telah terakreditasi
B dengan nilai IPK minimal 3,20

3 Usia maksimal 30 tahun per 30 November 2017

1 Laki-laki/Perempuan

Pendidikan SI Kesehatan Masyarakat dari


4 2 Program Studi minimal yang telah terakreditasi
Penyusun Program Anggaran
dan Pelaporan B dengan nilai IPK minimal 3,20
3 Usia maksimal 30 tahun per 30 November 2017

1 Laki-laki/Perempuan

Pendidikan S1 Ilmu Komunikasi dari Program


Analis Penyuluhan dan 2 Studi minimal yang telah terakreditasi B dengan
5
Layanan Informasi nilai IPK minimal 3,00
3 Sertifikat Toefl dengan nilai minimal 450
4 Sertifikat Komunikasi Efektif
5 Usia maksimal 30 tahun per 30 November 2017
NO PERSYARATAN KHUSUS
FORMASI JABATAN
(berkas wajib dibawa saat tes wawancara)
1 Laki-laki
6 2 Pendidikan DIII Teknik Sipil dengan nilai IPK
Teknisi Gedung/ Bangunan
minimal 2,75
3 Usia maksimal 30 tahun per 30 Nopember 2017
4 Diutamakan yang lebih berpengalaman

1 Laki-laki
7 Teknisi Listrik, Telepon, AC dan 2 Pendidikan DIII Teknik Elektro dengan nilai IPK
Lift minimal 2,75
3 Usia maksimal 30 tahun per 30 Nopember 2017
4 Diutamakan yang lebih berpengalaman

1 Laki-laki / Perempuan
2 Pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan
8 Petugas Sterilisasi Farmasi dengan NEM/ nilai rata-rata minimal
7,0
3 Usia maksimal 30 tahun tmt 30 Nopember 2017

1 Laki-laki/Perempuan
2 Pendidikan SLTA Sederajat
9 Pengadministrasi umum 3 Usia maksimal 30 tahun per 30 Nopember 2017
4 Mampu menguasai bahasa inggris pasif dan
Ms. Office
5. Surat pengalaman Kerja sebagai Operator
Komputer.
1 Laki-laki

2 Pendidikan SLTA Sederajat dengan nilai


minimal NEM/ Nilai rata-rata 7
10 Pengadministrasi Rekam Medis
dan Informasi 3 Usia maksimal 35 tahun per 30 Nopember 2017

4 Mampu menguasai Ms. Office (dibuktikan


dengan sertifikat Kursus Komputer Ms. Office)

5 Surat keterangan pengalaman kerja minimal 3


Tahun
1 Laki-laki
2 Pendidikan SLTA Sederajat dengan nilai
11 Pengemudi minimal NEM/ Nilai rata-rata 7,00
3 Usia maksimal 30 tahun per 30 Nopember 2017
4 Memiliki SIM A / SIM B1
5 Surat keterangan pengalaman kerja sebagai
Penemudi
D. Jadwal Pelaksanaan dan Pengumuman Hasil Tes Penerimaan Calon
Pegawai Tidak Tetap BLUD Non PNS UPT RSMM Jawa Timur

Seleksi Penerimaan Calon Pegawai Tidak Tetap BLUD Non PNS ini terdiri
dari 5 tahapan:
1. Seleksi Administatif
2. Tes Tulis
3. Tes Psikologi
4. Tes Wawancara dan Praktek
5. Tes Kesehatan
Keseluruhan proses tes Penerimaan Caton Pegawai Tidak Tetap BLUD Non
PNS ini dilakukan dengan sistem gugur. Adapun Jadwal seleksi sebagai
berikut:

No Tahapan Tanggal
Seleksi KETERANGAN

Pengumuman Jum'at s/d Senin, 10-13


1
Seleksi Nopember 2017
Selasa pukul 00.00
2 WIB ski Rabu pukul
Pendaftaran
24.00 WIB,
(14-15 Nopember 2017 )
3 Pengumuman
hasil seleksi Selasa, 21 Nopember
2017
administratif
4
Pelaksanaan Selasa, 28 Nopember
Tes Tulis 2017
5 Pengumuman
Hasil Tes lulls Selasa, 5 Desember 2017

6 Tes Psikologi Rabu, 6 Desember 2017


Website
Pengumuman Hasil
7 Senin, 11 Desember 2017 wvvw.rsmm.jatimprov.go.id
Tes Psikologi
Pelaksanaan
8 Tes Selasa, 12 14
Wawancara Desember 2017
dan Praktek
Pengumuman
hasil Tes Jum'at, 15 Desember
Wawancara 2017
dan Praktek
10 Tes Kesehatan Senin s/d Selasa, 18 s/d
19 Desember 2017
Pengumuman Sabtu, 22 Desember
11
Penerimaan 2017
12 Pemberkasan Jum'at, 28 Desember
2017
13 Masuk Kerja Selasa, 2 Januari 2018
E. TATA CARA PENDAFTARAN
1. Peserta melakukan pendaftaran online pada Hari Selasa pukul 00.00 WIB sid
Rabu pukul 24.00 WIB, (14 - 15 Nopember 2017 ) melalui portai
wvvw. rs m m. iati m prov. qo. id / http://blud. bkdjatimprov.go. id dengan
menggunakan username (Nomor Induk Kependudukan/NIK pada KTP) dan
password kemudian mengunggah (upload) scan dokumen persyaratan yang
meliputi :

a. SLTA (SEDERAJAT) : Foto Setengah Badan, Kartu Tanda Penduduk


dan Ijazah
b. S.1 dan D-III : Foto Setengah Badan, Kartu Tanda Penduduk,
Ijazah dan transkrip Nilai, Sertifikasi Akreditasi
program Studi dan Sertifikat Pelatihan yang
pernah di ikuti.
c. Tenaga Kesehatan : Foto Setengah Badan, Kartu Tanda Penduduk,
Ijazah dan transkrip Nilai, Sertifikasi Akreditasi
program Studi, Surat Tanda Register (STR) dan
Sertifikat Pelatihan yang pernah di ikuti.
d. Tipe File Semua Harus Berwarna dan Scan dari Berkas Asli
e. Foto Setengah Badan, KTP : JPEG/JPG atau PDF ukuran maksimal
200kb.
f. Ijazah, Transkrip Nilai, Sertifikat Ban-PT, Sertifikat Pelatihan dan Surat
Tanda Register (STR) : JPEG/JPG atau PDF ukuran Maksimal 1Mb.

2. Notifikasi bahwa berkas telah diterima panitia akan dikirim ke alamat email
pelamar.
Panitia tidak melayani pendaftaran, korespondensi dan konsultasi secara
langsung.
4. Seleksi penerimaan Pegawai Tidak Tetap BLUD Non PNS UPT RSMM Jawa
Timur tidak dipungut biaya.

F. PENGUMUMAN SELEKSI ADMINISTRASI


1. Bagi pelamar yang memenuhi syarat administrasi akan diumumkan melalui :
website UPT Rumah Sakit Mata Masyarakat Jawa Timur pada
www. rs m m. iati m prov. q o. id
2. Bagi pelamar yang dinyatakan memenuhi syarat dapat mencetak kartu
peserta ujian secara mandiri melalui hftp://bludiakd.jatimprov.qo.id
G. KETENTUAN PELAKSANAAN DAN PENGUMUMAN HASIL TES TULIS

1. Setiap peserta wajib membawa Kartu Tanda Peserta Ujian, Kartu Tanda
Penduduk, alat tulis (Pensil 2B, bolpoint) dan pagan alas tulis lainnya
pada waktu mengikuti ujian;
2. Pengesahan Kartu Tanda Peserta Ujian dilaksanakan di tempat pelaksanaan
ujian;
3. Selama pelaksanaan ujian peserta memakai pakaian kemeja putih celana
gelapihitam dan bersepatu (bagi yang menggunakan jilbab menyesuaikan);
4. Ujian Tes Tulis terdiri dari Tes Kompetensi Dasar (TKD) dan Tes Kompetensi
Bidang (TKB) menggunakan Lembar Jawaban Komputer (LJK);
5. Peserta yang dinyatakan lulus Tes Tulis dapat mengikuti Tes Psikologi;
6. Peserta yang mengikuti Tes Psikologi diwajibkan membawa kartu Tanda
Peserta dan Kartu tanda penduduk (KTP) pada tanggal pelaksanaan Tes
Psikologi;
7. Peserta yang dinyatakan lulus Tes Psikologi diwajibkan mengikuti tes
Wawancara diwajibkan membawa kartu Tanda Peserta dan Kartu tanda
penduduk (KTP) pada tanggal pelaksanaan Wawancara;
8. Peserta yang dinyatakan lulus test wawancara diharapkan mengikuti test
Kesehatan dan diwajibkan membawa kartu Tanda Peserta dan Kartu tanda
penduduk (KTP) pada tanggal pelaksanaan test kesehatan;
9. Jadwal seluruh tahapan tes dan pengumuman kelulusan ujian akan
diumumkan melalui website UPT Rumah Sakit Mata Masyarakat Jawa
Timur pada www.rsmm.iatimprov.qoid

H. MATERI UJIAN

1. Materi yang diujikan dalam Tes Tulis terdiri dari Tes Kompetensi Dasar, yaitu

a. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)


b. Tes Intelegensi Umum (TIU)
c. Tes Karakteristik Pribadl (TKP)

2. Materi Tes Kompetensi Bidang (TKB) sesuai dengan formasi jabatan masing
masing.
3. Bagi pelamar kualifikasi pendidikan SLTA sederajat, Tes kompetensi bidang
meliputi tes wawancara.
4. Bagi Jabatan pengemudi, tes kompetensi bidang berupa praktek mengemudi.
I. LAIN-LAIN
1. Apabila ada peserta yang dikemudian hari terbukti memalsukan data / dokumen
lamaran, maka yang bersangkutan didiskualifikasi dan akan dilaporkan kepadam
Pihak yang berwajib;
2. Apabila ada peserta yang lulus mengundurkan diri atau ada peserta yang terbukti
memalsukan data dan didiskualifikasi, maka posisinya akan diganti dengan peserta
nomor ranking dibawahnya;
3. peserta dinyatakan lulus dan memenuhi syarat / ketentuan yang berlaku, akan
dikontrak oleh UPT Rumah Sakit Mata Masyarakat Jawa Timur sebagai BLUD Non
PNS;
4. Apabila terjadi kondisi kekosongan formasi dikarenakan tidak ada pelamar, formasi
akan dialihkan pada jabatan yang di prioritaskan;
Hasil keputusan panitia bersifat final dan mengikat tidak dapat diganggu gugat.

Surabaya, 8 Nopember 2017

KEPALA UPT-R SAKIT MATA MASYARAKAT


TIMUR

UPT
AIA
Jr
ASTINI, MARS
Tingkat I
1\leAt11008 198711 2 001

Anda mungkin juga menyukai