Anda di halaman 1dari 3

UNIT KEGIATAN SENAT MAHASISWA KEROHANIAN ISLAM

(UKSM-KI)
BAB I
ISLAMIC DENTISTRY
FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI KARAKTERISTIK ISLAMIC DENTISTRY
UNIVERSITAS JEMBER
Pasal 1
Sekretariat: Jl. Kalimantan No.37 Jember 68121
1. Organisasi ini bernama Islamic Dentistry Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember
ANGGARAN DASAR 2. Semboyan Islamic Dentistry ialah Allah tujuan kami, Muhammad tauladan kami, Al-
Quran pedoman kami, dakwah jalan kami.
3. Islamic Dentistry merupakan sebuah Unit Kegiatan Senat Mahasiswa Kerohanian Islam

Mukadimah Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember .


4. Sekretariat Islamic Dentistry bertempat di Jalan Kalimantan No 37 Kampus Tegalboto
Jember 68121.

BAB II

Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang berjuang di jalan-Nya dalam barisan yang ASAS DAN PRINSIP

kokoh. (QS. As-Shaaf : 4) Pasal 2

Inilah zaman dimana perubahan itu berjalan dengan sedemikian cepatnya. Bila kita Islamic Dentistry berasaskan Al-Quran dan sunnah Nabi Muhammad saw.

mengantisipasinya hanya akan menjadikan kita terlibas tanpa ampun. Dakwah seharusnya
direncanakan sesuai dengan semangat zamannya, dan harus ada pelopor di tiap-tiap zaman itu. Pasal 3

Mereka memperjuangkannya dengan segenap daya upaya, penuh pengorbanan, dan berani Prinsip Islamic Dentistry adalah pengabdian kepada Allah SWT dengan cara berdakwah

mengambil resiko. Dengan itulah, sebagaimana juga telah dilakukan oleh umat-umat terdahulu di jalan-Nya, menjunjung tinggi kebenaran dan kejujuran, menegakkan keadilan,

maupun generasi-generasi perintis dakwah kampus, perubahan baru benar-benar terjadi. Ini menjaga dan menanamkan persaudaraan (Ukhuwah Islamiyah).

adalah sunatullah perjuangan. Tanpa pengorbanan mustahil tujuan-tujuan yang kita inginkan
bisa tercapai. BAB III

Menyadari akan pentingnya pemahaman dan pelaksanaan nilai-nilai Islam dalam TUJUAN DAN TUGAS

kehidupan sehari-hari serta besarnya harapan dakwah menuju perubahan yang lebih baik di Pasal 4

bawah naungan-Nya, maka dengan memohon hidayah-Nya disusunlah Anggaran Dasar Islamic Islamic Dentistry bertujuan:

Dentistry Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Jember.


Menghimpun, membina, mengarahkan dan mewujudkan insan dakwah yang 2. Ketua Islamic Dentistry memegang jabatannya selama satu periode kepengurusan dan
berakhlakul karimah yang tercermin pada realisasi amal sholeh dan amar maruf nahi sesudahnya dapat dipilih kembali untuk satu kali periode kepengurusan.
munkar. 3. Lama satu periode kepengurusan adalah 1 tahun.
Pasal 5 4. Ketua Islamic Dentistry bertanggung jawab kepada musyawarah anggota dalam setiap
Tugas pokok Islamic Dentistry: periode kepengurusannya.
1. Membina ketaqwaan, keimanan dan akhlak mahasiswa muslim dengan cara-cara yang 5. Jika ketua Islamic Dentistry tidak dapat melakukan kewajiban sampai masa jabatannya
sesuai dengan Al-Quran dan sunnah Rasulullah Muhammad saw. berakhir, ia diganti oleh sekretaris sampai diadakan sidang istimewa.
2. Menggali, mengembangkan, dan memantapkan segenap potensi kreatif keislaman,
keilmuan, dan kemasyarakatan. Pasal 8
3. Berpartisipasi aktif dan konstruktif dalam menjalankan organisasi kemahasiswaan. Keanggotaan
4. Menyelenggarakan berbagai kegiatan yang meliputi bidang keislaman, keilmuan, dan Anggota Islamic Dentistry terdiri atas:
kemasyarakatan. 1. Anggota biasa.
2. Anggota aktif.
BAB IV 3. Anggota aktif purna.
BENTUK KEPENGURUSAN
Pasal 6 BAB V
Pengurus Harian PERMUSYAWARATAN DAN KETETAPAN
1. Pengurus harian Islamic Dentistry terdiri atas: ketua, sekretaris, bendahara, dan Pasal 9
koordinator departemen. Jenis-Jenis Permusyawaratan
2. Sekretaris, bendahara, dan koordinator departemen bertugas membantu ketua Islamic Permusyawaratan Islamic Dentistry terdiri atas:
Dentistry dalam menjalankan program kerja. 1. Musyawarah anggota Islamic Dentistry (MAID)
3. Sekretaris, bendahara, dan koordinator departemen diangkat dan diberhentikan ketua 2. Musyawarah kerja ID
Islamic Dentistry berdasarkan sidang istimewa setingkat MAID. 3. Musyawarah kerja tengah tahun
4. Sidang istimewa
Pasal 7 5. Rapat pengurus harian (RPH)
Ketua Islamic Dentistry 6. Rapat panitia kegiatan
Ketua Islamic Dentistry harus memenuhi persyaratan sebagai berikut:
1. Ketua Islamic Dentistry adalah mahasiswa muslim.. Pasal 10
Jenjang/ Hierarki Permusyawaratan 3. Hal-hal yang belum diatur dalam anggaran dasar ini diatur dalam anggaran rumah
1. Permusyawaratan tertinggi berada pada Musyawarah Anggota Islamic Dentistry tangga.
(MAID).
2. Dalam keadaan memaksa, dapat diadakan Sidang Istimewa setingkat MAID yang
selanjutnya diatur dalam Anggaran Rumah Tangga.
3. Musyawarah kerja ID.
4. Musyawarah kerja tengah tahun.
5. Rapat pengurus harian.
6. Rapat panitia kegiatan

Pasal 11
Hierarki/ Jenjang Ketetapan
1. Keputusan Musyawarah Anggota.
2. Keputusan Ketua Islamic Dentistry.

BAB VI
KEUANGAN
Pasal 12
Keuangan Islamic Dentistry berasal dari:
1. Dana kemahasiswaan.
2. Iuran anggota.
3. Sumbangan dan usaha yang halal serta tidak mengikat.

BAB VII
Penutup
1. Anggaran dasar Islamic Dentistry ini dapat diubah melalui musyawarah anggota Islamic
Dentistry (MAID).
2. Anggaran dasar ini berlaku sejak ditetapkan.

Anda mungkin juga menyukai