Anda di halaman 1dari 10

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMKT SOMBA OPU


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : X/1
Materi Pokok : Descriptive Text
Skil : Speaking
Alokasi Waktu : 2x45

A. Kompetensi Inti
KI1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif
dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas
KI2 :
berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
KI3 : kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan
minatnya untuk memecahkan masalah.
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di
KI4 :
sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
a. Kompetensi Dasar
3.7 Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
pada teks deskriptif sederhana tentang orang, tempat wisata, dan
bangunan bersejarah terkenal, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
4.8 Menangkap makna dalam teks deskriptif lisan dan tulis sederhana.
4.9 Menyunting teks deskriptif lisan dan tulis, sederhana, tentang
orang, tempatwisata, danbangunanbersejarahterkenal, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar dan sesuai konteks.
4.10 Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis sederhana tentang orang,
tempat wisata, dan bangunan bersejarah terkenal, dengan
memperhatikan tujuan, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai dengan konteks.
b. Indikator pencapaian kompetensi
3.7.1 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan pada teks deskriptif sederhana tentang tempat wisata
dan orang
4.8.1 Merespon makna dalam teks deskriptif, lisan dan tulisan,
sederhana, dan tentang tempat wisata dan orang
4.11.2 Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis sederhana tentang tempat
wisata dan orang
C. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa mampu mengidentifikasi makna, fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan pada teks deskriptif sederhana lisan dan tulisan
tentang tempat wisata, orang sesuai dengan penggunaannya.
2. Siswa mampu menjelaskan isi deskripsi lisan dan tulisan tentang
tempat wisata, orang dengan memperhatikan tujuan komunikasi,
struktur teks, dan unsur kebahasaan teks deskriptif sesuai konteks
penggunaannya.
3. Siswa mampu mendeskripsikan secara lisan dan tulisan tempat wisata,
orang dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan teks deskriptif secara benar sesuai konteks penggunaannya

D. Materi Pembelajaran
1. Fungsi sosial
Describing place and people
2. Struktur teks
Michael Douglas
Michael Douglas is a very famous and popular American actor. He
is about sixty years old. He is a slim person and he is average height. He
has got light brown eyes and short fair hair. His wife is a very beautiful
British actress who is named Catherine Zeta-Johns, she has got green eyes
and long straight black hair. They have got a daughter who is two years
old. They all live in the United States Of America.

Cocoa Beach Florida


Cocoa Beach Florida is knowns as the perfect beach town. It is an
hour drive east of Orlando on Floridas amazing Space Coast. The drive
here is almost as beautiful as the beach. Cocoa Beach is one of the most
affordable beach vacations in Florida. There are a lot of things to or see
inand around Cocoa Beach. Besides the fun in the sun, Space Coast offers
you the chance to go deep sea fishing or parasailing, river tour and getting
up close and with the awesome wildlife of Florida.
While at Cocoa Beach, tourists can also visit the Kennedy Space
Center, the Brevard Zoo, or spend some time shopping. They are within
short driving distance to all of the Orlando attractions, and drive back to
Cocoa Beach at night to enjoy dinner in one of the many dining spots on
the beach. When night sets in, tourists can travel back and enjoy the
nightlife on the beach that ranges from cool jazz clubs to beach side cafes.
There are some facilities to stay the night with perfect accommodations
and wake up to a breathtaking sunrise on the beach. With plenty offers,
tourist or businessmen who like beach vacation, Cocoa Beach is the best
place to consider. They will find exactly what they have been looking for.
3. Unsur Kebahasaan
a. Kata benda yang terkait dengan tempat wisata dan orang
b. Kata sifat yang terkait dengan tempat wisata dan orang
c. Ejaan dan tulisan tangan dan cetak yang jelas dan rapi
d. Ucapan, tekanan kata, intonasi ketika mempresentasikan secara lisan
E. Metode Pembelajaran
- Role Pay
F. Media, Alat dan Sumber Pelajaran
1. Media : Picture
2. Alat: Papan tulis dan Spidol
3. Sumber: Buku Paket Bahasa Inggris kelas X
G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran
1. menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik
untuk mengikuti proses pembelajaran
2. memberi motivasi belajar
3. mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang
Kegiatan mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan 15
Pendahuluan materi yang akan dipelajari menit
4. menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi
dasar yang akan dicapai; dan menyampaikan
cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan
sesuai silabus.
Mengamati
1. Siswa memperhatikan / menonton beberapa
contoh teks/ film tentang penggambaran orang, 60
Kegiatan Inti
tempat wisata, dan bangunan bersejarah. menit
2. Siswa menirukan contoh secara terbimbing.
3. Siswa belajar menemukan gagasan pokok,
informasi rinci dan informasi tertentu dari teks
Menanya
1. Dengan bimbingan dan arahan guru, siswa
mempertanyakan antara lain perbedaan antar
berbagai teks deskripsi yang ada dalam bahasa
Inggris, perbedaan teks dalam bahasa Inggris
dengan yang ada dalam bahasa Indonesia
2. Siswa mempertanyakan gagasan pokok, informasi
rinci dan informasi tertentu dari teks deskriptif
Mengeksplorasi
1. Siswa secara kelompok membacakan teks
deskriptif lain dari berbagai sumber dengan
pengucapan, tekanan kata dan intonasi yang tepat
2. Siswa berpasangan menemukan gagasan pokok,
informasi rinci dan informasi tertentu serta fungsi
sosial dari teks deskripsi yang dibaca/didengar.
3. Siswa menyunting teks deskripsi yang diberikan
guru dari segi struktur dan kebahasaan
4. Berkelompok, siswa menggambarkan tempat
wisata lain dalam konteks penyampaian informasi
yang wajar terkait dengan tujuan yang hendak
dicapai dari model yang dipelajari
Mengasosiasi
1. Dalam kerja kelompok terbimbing siswa
menganalisis dengan membandingkan berbagai
teks yang menggambarkan orang, tempat wisata,
bangunanan bersejarah terkenal dengan fokus pada
struktur teks, dan unsur kebahasaan.
2. Siswa mengelompokkan teks deskripsi sesuai
dengan fungsi sosialnya.
3. Siswa memperoleh balikan (feedback) dari guru
dan teman tentang setiap yang dia sampaikan
dalam kerja kelompok.
Mengomunikasikan
1. Berkelompok, siswa menyusun teks deskripsi
tentang tempat wisata dan orang sesuai dengan
fungsi sosial tujuan, struktur dan unsur
kebahasaannya
2. Siswa menyunting deskripsi yang dibuat teman.
3. Siswa menyampaikan deskripsinya didepan guru
dan teman dan mempublikasikannya di mading.
4. Siswa membuat kliping deskripsi tentang tempat
wisata dan orang yang mereka sukai.
5. Siswa membuat laporan evaluasi diri secara
tertulis tentang pengalaman dalam
menggambarkan tempat wisata dan orang
termasuk menyebutkan dukungan dan kendala
yang dialami.
6. Siswa dapat menggunakan learning journal
1. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil
pembelajaran;
Thank you very much for your participation. You
did a good job today, Im very happy with your
Kegiatan activity in the class. How about you, did you enjoy 15
Penutup my class? Menit
2. melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pemberian tugas individual
3. menginformasikan rencana kegiatan pembelajaran
untuk pertemuan berikutnya
H. Penilaian

1. Knowledge

5 = Hampir Sempurna
4 = Ada kesalahan tapi tidak mengganggu makna
Vocabulary 3 = Ada kesalahan dan mengganggu makna
2 = Banyak kesalahan dan mengganggu makna
1 = Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit dipahami
5 = Sangat lancar
4 = Lancar
b. Fluency 3 = Cukup lancar
2 = Kurang lancar
1 = Tidak lancar
5 = Sangat teliti
4 = Teliti
c. Accuracy 3 = Cukup teliti
2 = Kurang teliti
1 = Tidak teliti
5 = Hampir sempurna
4 = Ada kesalahan tetapi tidak mengganggu makna
d. Pronunciation 3 = Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = Banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami
1 = Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami
5 = Hampir sempurna
4= Ada beberapa kesalahan tapi tidak mengganggu makna
e. Intonation 3 = Ada beberapa kesalahan dan mengganggu makna
2 = Banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami
1 = Terlalu banyak kesalahan sehingga sulit untuk dipahami
5 = Sangat memahami
f.
Understanding 4 = Memahami
3 = Cukup memahami
2 = Kurang memahami
1 = Tidak memahami
5 = Sangat variatif dan tepat
4 = Variatif dan tepat
g. Diction 3 = Cukup variatif dan tepat
2 = Kurang variatif dan tepat
1 = Tidak variatif dan tepat
2. Attitude

5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak hormat


4 = Pernah menunjukkan sikap tidak hormat
a. Respect 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak hormat
2 = Sering menunjukkan sikap tidak hormat
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak hormat
5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak jujur
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak jujur
b. Honest 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak jujur
2 = Sering menunjukkan sikap tidak jujur
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak jujur
5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak peduli
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak peduli
c. Care 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak peduli
2 = Sering menunjukkan sikap tidak peduli
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak peduli
5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak berani
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak berani
d. Brave 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak berani
2 = Sering menunjukkan sikap tidak berani
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak berani
5 =Tidak pernah menunjukkan sikap tidak percaya diri
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak percaya diri
e. Confidence 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak percaya diri
2 = Sering menunjukkan sikap tidak percaya diri
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak diri
5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak komunikatif
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak komunikatif
f. Communicative
3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak komunikatif
2 = Sering menunjukkan sikap tidak komunikatif
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak komunikatif
5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak peduli sosial
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak peduli sosial
g. Social awareness 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak peduli sosial
2 = Sering menunjukkan sikap tidak peduli sosial
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak peduli sosial
5 = Tidak pernah menunjukkan sikap tidak ingin tahu
4 = Pernah menunjukkan sikap tidak ingin tahu
h. Curiosity 3 = Beberapa kali menunjukkan sikap tidak ingin tahu
2 = Sering menunjukkan sikap tidak ingin tahu
1 = Sangat sering menunjukkan sikap tidak ingin tahu

Sungguminasa, 6 Desember 2017

Mahasiswa

Indah Triana Putri

Dosen Pembimbing Guru Pamong

Nunung Anugrawati, S.Pd.,M.Pd Drs. Laode Midi


NIDN: 0925088502

Anda mungkin juga menyukai