Anda di halaman 1dari 5

PERSATUAN ADVOKAT INDONESIA (PERADIN)

Kompleks Bukit Gading Mediterania (Florencia),


Boulevard Bukit Gading Raya Blok A15-17, Kelapa Gading Permai, Jakarta 14240 INDONESIA
Telp. 021-4532143 Email: bpp.peradin@gmail.com website: www.peradin.or.id

SURAT KEPUTUSAN

NOMOR: 01/TIM-FORMATUR/XII/2013

TENTANG

PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN


DEWAN KEHORMATAN, DEWAN PENASEHAT, DAN
BADAN PENGURUS PUSAT PERSATUAN ADVOKAT INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

TIM FORMATUR PENYUSUN KEANGGOTAAN


KEPENGURUSAN TINGKAT PUSAT PERADIN

Menimbang : 1. Bahwa Musyawarah Nasional merupakan pemegang kekuasaan tertinggi di


dalam PERADIN yang dilaksanakan dengan dan secara demokratis sesuai
dengan ketentuan Anggaran Dasar dan Peraturan Rumah Tangga
PERADIN;

2. Bahwa Musyawarah Nasional VIII PERADIN Tahun 2013 perlu mengangkat


dan mengesahkan Dewan Kehormatan, Dewan Penasehat dan Badan
Pengurus Pusat untuk sesuai dengan Anggaran Dasar dan Peraturan
Rumah Tangga PERADIN.

Mengingat : 1. Undang-Undang Dasar Republik Indonesia Tahun 1945;


2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2003 tentang Advokat;
3. Anggaran Dasar dan Peraturan Rumah Tangga PERADIN;
PERSATUAN ADVOKAT INDONESIA (PERADIN)
Kompleks Bukit Gading Mediterania (Florencia),
Boulevard Bukit Gading Raya Blok A15-17, Kelapa Gading Permai, Jakarta 14240 INDONESIA
Telp. 021-4532143 Email: bpp.peradin@gmail.com website: www.peradin.or.id

MEMUTUSKAN

Menetapkan : Keputusan Tim Formatur Tentang Susunan Keanggotaan Kepengurusan


Tingkat Pusat PERADIN Masa Bakti 2013-2017

Pertama : 1. Mengangkat dan mengesahkan pendirian Badan Pengurus Pusat PERADIN.


2. Mengangkat dan mengesahkan susunan Badan Pengurus Pusat PERADIN
periode 2013-2017 sebagaimana dirinci dalam lampiran-1 Surat Keputusan
ini.
3. Mengangkat dan mengesahkan susunan Dewan Penasihat PERADIN periode
2013-2017 sebagaimana dirinci dalam lampiran-2 Surat Keputusan ini.
4. Mengangkat dan mengesahkan susunan Dewan Kehormatan PERADIN
periode 2013-2017 sebagaimana dirinci dalam lampiran-3 Surat Keputusan
ini.
5. Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan jika terdapat
kekeliruan dan/atau perubahan atas susunan pengurus PERADIN
sebagaimana dicantumkan dalam lampiran-1, lampiran-2, dan lampiran-3,
maka akan dilakukan penyempurnaan sebagaimana mestinya atas hal
tersebut.

Ditetapkan di : Jakarta
Pada Tanggal : 8 Desember 2013

TIM FORMATUR
PENYUSUN KEANGGOTAAN
KEPENGURUSAN TINGKAT PUSAT PERADIN
MASA BAKTI 2013-2017

Dr. Frans H. Winarta, S.H., M.H


Ketua Tim Formatur

Firman Wijaya, S.H., M.H. C.H. Harno, S.H.


Anggota Tim Formatur Anggota Tim Formatur
PERSATUAN ADVOKAT INDONESIA (PERADIN)
Kompleks Bukit Gading Mediterania (Florencia)
Boulevard Bukit Gading Raya Blok A 15-17, Kelapa Gading Permai, Jakarta 14240 INDONESIA
Telp. 021 - 4532143 Email: bpp.peradin@gmail.com website: www.peradin.or.id

LAMPIRAN-I
SURAT KEPUTUSAN TIM FORMATUR
PENYUSUN KEANGGOTAAN KEPENGURUSAN TINGKAT PUSAT
PERADIN MASA BAKTI 2013-2017

BADAN PENGURUS PUSAT PERADIN MASA BAKTI 2013 2017

1. Ketua Umum : Dr. Frans H. Winarta, S.H.,M.H.


2. Wakil Ketua Umum I : Firman Wijaya, S.H.
3. Wakil Ketua Umum II : C.H. Harno, S.H.
4. Sekretaris Jenderal : Eddy Riswanto, S.H.
5. Wakil Sekretaris Jenderal I : Richard Angkuw, S.H.
6. Wakil Sekretaris Jenderal II : Agung Riyadi, S.H.
7. Bendahara : Lelyana Santosa, S.H.
8. Ketua Komisi Organisasi : Junaedi, S.H., S.Sy.
9. Ketua Komisi Hukum, Pengawasan, dan Etika : M. Tumpal Tobing, S.H.
10. Ketua Komisi Pendidikan dan Pengembangan Profesi : Ngarudy Hariman, S.H.
11. Wakil Ketua Komisi Pendidikan dan : Asnan Ashari, S.H.
Pengembangan Profesi
12. Ketua Komisi Pendayagunaan Daya dan Usaha : Edison, S.H.
13. Ketua Komisi Hubungan Antar Lembaga : Winter Situmorang, S.H.
14. Ketua Komisi Pengabdian dan Badan Hukum : Santoso, S.H.
15. Ketua Komisi Media, Hubungan Masyarakat, dan : Edi Utama, S.H.
Hubungan Luar Negeri
PERSATUAN ADVOKAT INDONESIA (PERADIN)
Kompleks Bukit Gading Mediterania (Florencia)
Boulevard Bukit Gading Raya Blok A15-17, Kelapa Gading Permai, Jakarta 14240 INDONESIA
Telp. 021-4532143 Email: bpp.peradin@gmail.com website: www.peradin.or.id

L A M P I R A N- II

SURAT KEPUTUSAN TIM FORMATUR

PENYUSUN KEANGGOTAAN KEPENGURUSAN TINGKAT PUSAT

PERADIN MASA BAKTI 2013 - 2017

DEWAN PENASIHAT PERADIN MASA BAKTI 2013 - 2017

1. Ketua Dewan Penasihat : Bob P. Nainggolan, S.H.


2. Wakil Ketua Dewan Penasihat : Lukman Arifin, S.H.
3. Anggota Dewan Penasihat : HJR. Abubakar, S.H.
4. Anggota Dewan Penasihat : Dr. Amir Syamsudin, S.H., M.H.
5. Anggota Dewan Penasihat : Murad Harahap, S.H.
6. Anggota Dewan Penasihat : Arestis Solapung, S.H.
7. Anggota Dewan Penasihat : Dr. SF Marbun, S.H., Mhum
8. Anggota Dewan Penasihat : Yan Apul Girsang, S.H.
9. Anggota Dewan Penasihat : Otto C. Kaligis, S.H.
10. Anggota Dewan Penasihat : Rudi Lontoh, S.H.
11. Anggota Dewan Penasihat : M. Assegaf, S.H.
12. Anggota Dewan Penasihat : Agus Takarbobir, S.H.
13. Anggota Dewan Penasihat : Samuel Kikilaitety, S.H.
14. Anggota Dewan Penasihat : Zahirudin, S.H.
15. Anggota Dewan Penasihat : Nursyahbani Katjasungkana, S.H.
PERSATUAN ADVOKAT INDONESIA (PERADIN)
Kompleks Bukit Gading Mediterania (Florencia)
Boulevard Bukit Gading Raya Blok A15-17, Kelapa Gading Permai, Jakarta 14240 INDONESIA
Telp. 021-4532143 Email: bpp.peradin@gmail.com website: www.peradin.or.id

L A M P I R A N- III

SURAT KEPUTUSAN TIM FORMATUR

PENYUSUN KEANGGOTAAN KEPENGURUSAN TINGKAT PUSAT

PERADIN MASA BAKTI 2013 - 2017

DEWAN KEHORMATAN PERADIN MASA BAKTI 2013 - 2017

1. Ketua Dewan Kehormatan : Prof. Erman Radjagukguk, S.H., LL.M


2. Wakil Ketua Dewan Kehormatan : Dr. Albert Hasibuan, S.H., LL.M.
3. Anggota Dewan Kehormatan : Prof. Dr. Frans Magnis Suseno, S.TH
4. Anggota Dewan Kehormatan : Prof. Dr. J.E. Sahetapy, S.H., M.A.
5. Anggota Dewan Kehormatan : Prof. Dr. Laica Marzuki, S.H..
6. Anggota Dewan Kehormatan : Prof. Dr. H.A.S. Natabaya, S.H
7. Anggota Dewan Kehormatan : Prof. Dr. H. Ahmad Syafi'i Ma'arif
8. Anggota Dewan Kehormatan : Dr. FX. Mudji Sutrisno, SJ
9 . Anggota Dewan Kehormatan : Timbul Thomas Lubis, S.H., LL.M

Anda mungkin juga menyukai