Anda di halaman 1dari 3

PENGGUNAAN VIRTUAL REALITY DALAM PEMBELAJARAN PADA MATA

PELAJARAN INSTALASI MOTOR LISTRIK


Najmal Fatih
140534605257
S1 Pendidikan Teknik Elektro
Universitas Negeri Malang

Abstraksi
Ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) saat ini berkembang dengan baik dan sangat pesat.
Perkembangan tersebut juga mampu memberikan pengaruh dalam dunia pendidikan yang ditunjang
dengan teknologi elektronik. Hal tersebut ditandai dengan banyaknya sekolah yang berlomba-lomba
untuk menggunakan teknologi sebagai sarana penunjang kegiatan belajar mengajar, baik di dalam
kelas maupun di luar kelas.Penggunaan teknologi dalam pendidikan tak hanya dapat menyelesaikan
masalah. Namun bisa juga menimbulkan masalah baru yang harus dipecahkan. Beragam permasalahan
muncul tak hanya dalam pendidikan dasar, namun pada pendidikan tingkat menengah, hingga
perguruan tinggi. Dengan munculnya beragam masalah dalam dunia pendidikan mendorong seseorang
untuk melakukan penelitian untuk memecahkan masalah tersebut. Seperti halnya menerapkan konsep
transformasi digital dalam kegiatan belajar mengajar didalam kelas ataupun diluar kelas.

PENDAHULUAN belajar mengajar baik oleh para guru ataupun


siswa. Seperti halnya siswa memanfaatkan
Pendidikan merupakan sebuah peradaban yang
teknologi internet untuk mencari sumber
lahir dari usaha manusia yang memiliki peran
informasi yang berkaitan dengan
penting dalam perkembangan kehidupan
pembelajaran, mencaru pengetahuan terbaru,
manusia. Siswoyo, dkk (2012: 1-2)
dan berbagi ide diluar sana sehingga mereka
mengemukakan bahwa pendidikan sebagai
dapat bereksplorasi secara mandiri. Sedangkan
usaha dasar bagi pengembangan manusia dan
para guru dapat memanfaatkan internet
masyarakat, mendasarkan pada landasan
tersebut untuk berbagi ilmu kepada siswa baik
pemikiran tertentu. Dengan kata lain, landasan
melalui konten atau blog, mengisi kelas
berpijak dan arah bagi pendidikan sebagai
dengan jarak jauh, memberikan tanggapan
wahana pengembangan manusia
dengan cepat, dan lain sebagainya[3].
masyarakat[1].Pendidikan akan membawa ke
arah yang lebih positif dan mampu membentuk Penggunaan teknologi dalam pendidikan tak
individu memiliki budi pekerti luhur dan hanya dapat menyelesaikan masalah. Namun
bermoral. Pendidikan semakin mudah untuk bisa juga menimbulkan masalah baru yang
dijangkau, dengan meamanfaatkan harus dipecahkan. Beragam permasalahan
perkembangan teknologi saat ini[2]. muncul tak hanya dalam pendidikan dasar,
namun pada pendidikan tingkat menengah,
Ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) saat
hingga perguruan tinggi.Fenomena
ini berkembang dengan baik dan sangat pesat.
permasalahan yang sering terjadi adalah
Perkembangan tersebut juga mampu
sebagai berikut. (1) Biasanya peserta didik
memberikan pengaruh dalam dunia pendidikan
hanya diberitahu apa yang harus dilakukan
yang ditunjang dengan teknologi elektronik.
tanpa memahami manfaat lebih besar dari apa
Hal tersebut ditandai dengan banyaknya
yang mereka kerjakan. (2) Biasanya sebagian
sekolah yang berlomba-lomba untuk
besar siswa tidak menyadari seberapa besar
menggunakan teknologi sebagai sarana
kemajuan yang mereka peroleh hingga mereka
penunjang kegiatan belajar mengajar, baik di
mengambil tes atau ujian. (3) Terkadang sulit
dalam kelas maupun di luar kelas.
bagi siswa untuk mengikuti metode belajar
Perkembangan inilah yang dapat memberikan
baru yang telah disiapkan. (4) Sangat sulit bagi
peluang untuk dimanfaatkan dalam kegiatan
peserta didik untuk meengatsi pengalaman
yang kurang menyenangkan, seperti kegagalan Learning Spaces. (4)Artificial Intelligence.
dalam ujian dan hasil kinerja yang rendah. (5) (5)Personalized Learning(6)Gamification.
Dalam pendidikan, taruhan kegagalan sangant Dimana diantara contoh transformasi digital
beresiko tinggi dan siklus umpan balik dalam dunia pendidikan tersebut akan dibahas
terhadap siswa relatif membutuhkan waktu lebih lanjut.
yang lama. (6) Dalam lingkungan pendidikan,
pengakuan terhadap sebuah keberhasilan PEMBAHASAN
(penguatan atau reinforcement) sebagian besar - VIRTUAL REALITY
hanya disediakan oleh guru atau instruktur,
sedangkan peran peserta didik lain sangat teknologi yang membuat pengguna dapat
terbatas[4]. berinteraksi dengan suatu lingkungan yang
disimulasikan oleh komputer (computer-
Dari permasalahan diatas, mulai banyak yang
simulated environment), suatu lingkungan
melakukan penelitian untuk dapat menemukan
jalan keluar atau cara penyelesaian untuk sebenarnya yang ditiru atau benar-benar
masalah diatas.Sayangnya, penelitian yang ada suatu lingkungan yang hanya ada dalam
di Indonesia masih beorientasi pada imaginasi. Lingkungan realitas maya
bagaiamana cara mengupayakan peningkatan terkini umumnya menyajikan pengalaman
prestasi peserta didik serta serta menciptakan visual, yang ditampilkan pada sebuah layar
sebuah lingkungan yang baru[4].Beberapa cara komputer atau melalui sebuah penampil
yang dapat digunakan adalah menggunakan stereokopik, tetapi beberapa simulasi
konsep transformasi digital dalam metode mengikutsertakan tambahan informasi
pembelajaran. hasil pengindraan, seperti suara melalui
Transformasi digital adalah bagian proses dari speaker atau headphone.
teknologi yang lebih besar, dan ini adalah
Virtual Reality (VR) merupakan kebalikan
perubahan yang berhubungan dengan
penerapan teknologi digital dalam semua aspek dari Augment Reality (AR), dimana AR
kehidupan yang ada pada masyarakat. Di akhir adalah objek maya yang di tampilkan di
tahun 2016, Microsoft melakukan sebuah studi dunia nyata dan VR adalah obyek nyata
pada 13 negara dengan hampir 1.500 yang di tampilkan di dunia maya.
pemimpin bisnis untuk lebih memahami Perbadaan Virtual Reality dan Augment
dampak transformasi digital pada organisasi Reality terlihat dari alat yang digunakan
mereka. Hal ini juga melibatkan 265 pemimpin untuk menjalankannya, Virtual Reality
dari sektor pendidikan. Menariknya, dari studi menggunakan alat yang di namakan VRl
tersebut menemukan sebanak 87 persen Glass yang di gunakan mirip seperti
pemimpin di industri pendidikan sepakat
penutup mata, Virtual Reality bisa
bahwa organisasinya harus sesegera mungkin
dimenggunakan Smartphone atau
bertransformasi ke digital. Prioritas nomor satu
dalam proses transformasi digital mereka saat komputer sedangkan Augment Reality
ini adalah untuk memberdayakan baik menggunakan kartu khusus yang sudah di
karyawan fakultas non-guru, dan memberi program dan hanya menggunakan kamera
mereka alat terbaik untuk melibatkan siswa smartphone yang memiliki kemampuan
baik didalam maupun di luar kelas. untuk menjalankan Augment Reality
Dengan pernyataan di atas, transformasi digital PENERAPAN TRANSFORMASI
memiliki peran dalam kemajuan di bidang DIGITAL DALAM PEMBELAJARAN
pendidikan sebagai upaya untuk meningkatkan
sumber daya manusia. Beberapa contoh Penggunaan konsep transformasi digital dalam
transformasi digital dalam dunia pendidikan pembelajaran tentu dapat memberikan hal baru
adalah sebagai berikut. (1)Virtual Reality. (2) atau variasi pada metode pembelajaran.
Classroom set of Devices. (3)Redesign Sehingga dapat meningkatkan minat dan
mampu memberikan motivasi untuk peserta 3. Terdapat beberapa poin dalan konsep
didik. Sebagai contoh rancangan penggunaan transformasi digital, diantaranya adalah
konsep transfomasi digital yaitu penggunaan (1)Virtual Reality. (2) Classroom set of
Virtual Reality pada mata pelajaran. Devices. (3) Redesign Learning Spaces. (4)
Dalam mata pelajaran Instalasi Motor Listrik Artificial Intelligence. (5) Personalized
terhadap materi yang membahas tentang Learning
komponen motor listrik. Untuk materi tersebut 4. Penggunaan Virtual Reality pada materi
dapat menggunakan Virtual Reality sebagai elemen pasif mata pelajaran Instalasi
variasi metode pembelajaran. Materi Motor Listrik digunakan untuk
komponen motor listrik berisi tentang gambar mengenalkan bentuk fisik dari komponen
3D dari stator, rotor coil, main shaft, bearing, motor listrik
dll Dengan pemanfaatan teknologi Virtual DAFTAR RUJUKAN
Reality tentu membantu guru untuk 1. Wikipedia,”Transformasi Digital”, 2017. [Online],
memberikan contoh komponen tersebut yang Available;
https://id.wikipedia.org/wiki/Transformasi_digital
mampu diperlihatkan melalui komputer yang 2. Wikipedia,”Virtual Reality”, 2017. [Online],
telah terinstal Virtual Reality. Tentu saja setiap Available;
sekolah memiliki fasilitas komputer yang https://id.wikipedia.org/wiki/Realitas_maya
memadai. Dengan begitu siswa diharapkan 3. Hendra Jaya, “PENGEMBANGAN
LABORATORIUM VIRTUAL UNTUK
akan lebih mudah untuk mengetahui bentuk
KEGIATAN PRAKTIKUM DAN
fisik dari komponen tersebut. Virtual Reality MEMFASILITASI PENDIDIKAN KARAKTER DI
dapat disisipkan dalam bahan ajar yang SMK”, 2017. [Online], Available;
digunakan, dimana pada setiap komputer https://journal.uny.ac.id/index.php/jpv/article/viewFil
sekolah terinstal aplikasi Virtual Reality, tanpa e/1019/822
4. Mira Suryani dkk, “Semi-Immersive Virtual Reality
mengggunakan buku atau kartu untuk Meningkatkan Motivasi dan Kemampuan
KESIMPULAN Kognitif Siswa dalam Pembelajaran”, 2017. [Online]
Available;
https://www.researchgate.net/publication/307863633
1. Perkembangan IPTEK mempengaruhi _Semi-
berbagai bidang, salah satunya bidang Immersive_Virtual_Reality_untuk_Meningkatkan_M
pendidikan. otivasi_dan_Kemampuan_Kognitif_Siswa_dalam_Pe
mbelajaran
2. Pendidikan di Indonesia mulai menerapkan
penggunaan teknologi dengan menerapkan
konsep transformasi digital.

Anda mungkin juga menyukai