Anda di halaman 1dari 5

JOBSHEET PRTAKTIKUM

I. Tujuan
1. Siswa mampu mengetahui simbol simbol instalasi listrik
2. Siswa mampu menjelaskan simbol simbol instalasi listrik
II. Dasar Teori
1. Saklar Tunggal
Saklar tunggal, adalah saklar dengan satu tombol yang fungsinya untuk menghidupkan satu
buah fiting lampu, disebut tunggal karena ia hanya akan menjalankan dan memutuskan arus
untuk satu keperluan saja yakni satu buah fiting lampu, saklar tunggal ini banyak anda
jumpai pada instalasi listrik rumahan, pada gambar diatas anda bisa lihat simbol listrik selalu
dibuat untuk dua model yakni model skema garis tunggal dan skema garis ganda,

2. Saklar Ganda / Seri


Saklar seri biasanya juga banyak ditemukan pada instalasi listrik rumahan dan gedung, jika
anda melihat satu kotak berisi dua tombol saklar nah itu artinya saklar tersebut merupakan
saklat ganda atau saklar seri, saklar ini berguna untuk menghidupkan dua fiting lampu dalam
satu kotak saklar.
3. Saklar Tukar
Saklar tukar biasanya paling banyak ditemukan pada instalasi listrik gedung-gedung besar
atau gedung bertingkat, dan biasanya juga banyak ditemukan pada instalasi listrik gudang
yang kapasitas gudangnya besar,

4. Stop kontak
stop kontak dengan saklar biasanya diartikan sama, padahal sesungguhnya ia berbeda, begitu
juga dengan fungsinya, stop kontak berfungsi untuk menyambungkan dan memutuskan
sebuah aliran listrik, jika anda biasa melihat kabel panjang tempat mencolokkan peralatan
soundsystem sebuah elekton maka itu dinamakan dengan stop kontak, begitu juga dengan
tempat colokan charge phonsel dirumah anda, itu juga dinamakan dengan stop kontak.
5. Fitting
Tanda silang merupakan simbol untuk fiting lampu, simbol ini juga biasanya ditemukan pada bagian
bawah bolham lampu, jika anda menemukan gambar silang pada sebuah peta instalasi listrik itu
artinya disana akan dipasang sebuah fiting lampu.

6. MCB
Dalam peta instalasi listrik simbol ini paling mudah ditemukan dan diterjemahkan, dibagian
manapun anda melihat simbol ini itu artinya disana ada sebuah permulaan rangkaian arus
listrik, pada instalasi listrik gedung biasanya banyak terdapat MCB, hal ini sangat membantu
sekali untuk mengamankan arus listrik untuk sebuah gedung dengan kapasitas daya listrik
tinggi.

III. Alat dan Bahan


1. Laptop 1 buah
2. Proyektor 1 buah
3. Internet dan sumber belajar Seperlunya

IV. Kesehatan dan Keselamatan Kerja


1. Berdo’alah sebelum mengerjakan tugas
2. Gunakanlah alat dan bahan sesuai dengan fungsinya
3. Gunakan baju kerja

V. Langkah Praktikum
1. Siapkan alat dan bahan yang akan digunakan
2. Kerjakanlah lembar latihan dibawah ini
3. Lengkapilah gambar simbol dengan fungsinya
4. Tampilkan pada PPT

a.

b.

c.
d.

e.

5. Kumpulkan hasil latihan jika sudah selesai


6. Bersihkan alat setelah selesai dan kembalikan ketempatnya

VI. KESIMPULAN
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................
......................................................................................................................................................

VII. LATIHAN
1. Kegunaan dari standarisasi gambar instalasi
2. Sebutkan gambar gambar yang diperlukan pada instalasi rumah tangga

Anda mungkin juga menyukai