Anda di halaman 1dari 3

ASI EKSLUSIF DAN

ASI EKSLUSIF DAN TEKNIK b. Manfaat menyusui bagi


TEKNIK MENYUSUI MENYUSUI ibu
 Untuk memulihkan diri dari
1. ASI EKSLUSIF proses persalinannya
 Lebih cepat pulih/ turun berat
ASI Eksklusif adalah bayi hanya diberi badannya dari berat badan yang
ASI saja selama 6 bulan, tanpa tambahan bertambah selama kehamilan
 Untuk mencurahkan kasih
cairan lain seperti susu formula, jeruk,
sayangnya kepada buah hatinya
madu, air teh, dan air putih, serta tambahan
makanan padat seperti pisang, bubur susu,
KELOMPOK II : biskuit, bubur nasi, dan nasi tim (Weni
Kristiyansari, 2009). 2. CARA MENYUSUI YANG
Devit Nugraha A.P S. Kep
Evi Apridayanti, S. Kep 1. Manfaat ASI BENAR
Karlina, S. Kep cara memberikan ASI kepada bayi
Marpikes, S. Kep
dengan perlekatan dan posisi ibu dan bayi
Melia Amriani, S. Kep a. Manfaat ASI Bagi Bayi
 Dapat membantu memulai dengan benar
Novia Ulan Sari, S. Kep kehidupannya dengan baik
Purnawanto, S. Kep  ASI mengandung komposisi

Tri Yona Sevira, S. Kep yang tepat


 Mengurangi kejadian karies
Veni Afriani, S. Kep dentis
 Memberi rasa nyaman dan
PROGRAM STUDI PROFESI/NERS aman pada bayi dan adanya
KEPERAWATAN ANAK ikatan antara ibu dan bayi
 Terhindar dari alergi
STIKES ALIFAH PADANG
 ASI meningkatkan kecerdasan bayi
2017
dioleskan pada puting dan sekitar
1. Tanda bayi menyusui areola payudara 8. Mengajari ibu untuk
dengan benar 4. Letakkan bayi pada satu merangsang membuka mulut bayi :
lengan, kepala bayi berada pada Menyentuh pipi dengan puting
lengkung siku ibu dan bokong bayi susu atau menyentuh sudut mulut
berada pada lengan bawah ibu
bayi
5. Mengajari ibu untuk
a) Bayi tampak tenang
menempelkan perut bayi pada perut
b) Badan bayi menempel pada
ibu dengan meletakkan satu tangan
perut ibu
c) Mulut bayi terbuka lebar bayi di belakang badan ibu dan yang
d) Dagu bayi menempel pada satu di depan
payudara ibu 6. Posisikan bayi dengan telinga
e) Sebagian areola masuk dalam dan lengan pada garis lurus
mulut bayi, areola bawah masuk 7. Pegang payudara dengan ibu
lebih banyak jari diatas dan jari yang lain
f) Bayi Nampak menghisap kuat menopang dibawah serta jangan
dengan irama perlahan menekan puting susu dan areolanya i
g) Puting susu tidak terasa nyeri
9. Setelah bayi membuka mulut
Langkah-Langkah (Dekatkan bayi ke payudara ibu,
kemudian masukkan puting susu
Menyusui Yang Benar
serta sebagian besar areola ke mulut
1. Ibu duduk atau berbaring bayi)
10. Melepas isapan bayi (jari
dengan
kelingking dimasukkan ke mulut
2. ibu membuka pakaian bagian
bayi melalui sudut mulut)
atas
3. Sebelum menyusui ASI
dikeluarkan sedikit, kemudian
11. Menyendawakan bayi, bayi
digendong tegak dengan bersandar
pada bahu ibu kemudian punggung
ditepuk perlahan-lahan sampai bayi
bersendawa (bila tidak bersendawa
tunggu 10 – 15 menit) ATAU Bayi
ditengkurapkan dipangkuan

Anda mungkin juga menyukai