Anda di halaman 1dari 1

1.

Pekerjaan Kolom
Pada pekerjaan kolom menggunakan kolom komposit dimana terdapat 4 buah tulangan
memanjang diameter 10 serta sengkang dengan jarak 40mm berdiameter 10. Pada proyek
ini bekisting kolom menggunakan bekisting konvensional yang pembongkaran bekisting
kolomnya dilakukan apabila umur beton sudah mencapai 1 hari setelah proses pengecoran.
2. Pekerjaan Balok
Untuk pekerjaan balok menggunakan balok komposit
3. Pekerjaan Plat Lantai
Pada proyek ini, plat lantai menggunakan elemen precast yaitu half slab yang sebelumnya
sudah dilakukan prestress. Tulangan wiremesh dengan penyaluran 1 mata diletakkan
diatas half slab, untuk connector tulangan wiremesh dan half slab terdapat tulangan
berbentuk n dimana kakinya dilas pada baja untuk balok sedangkan bagian atasnya dilas
pada wiremesh.
Berbeda dengan penggunaan untuk kamar mandi, proyek ini menggunakan metal dek
untuk plat lantai dengan tulangan wiremesh. Untuk pengikat antara metal dek dan
wiremesh terdapat tulangan yang berbentuk n terbalik.

4. Pekerjaan Dinding
Pada pekerjaan dinding menggunakan beton ringan dengan pelekat antara beton 1 dengan
yang lain menggunakan adukan sekitar 1cm

Anda mungkin juga menyukai