Anda di halaman 1dari 8

STATUS GENERALIS

a. Kulit : Warna kulit sawo matang, tidak ikterik, tidak sianosis, turgor kulit cukup,
CRT < 2 detik dan teraba hangat.

b. Kepala : Normocephali, Risus sardonicus (+)


 Mata : Konjungtiva anemis (-/-), sklera ikterik (-/-), pupil isokor 3mm/3mm
 Hidung : Deformitas (-), nyeri tekan (-), epistaksis (-), sekret (-/-)
 Telinga : Normotia (+/+), nyeri tekan (-/-), nyeri tarik (-/-), sekret (-/-)
 Mulut : Sudut bibir simetris, kering (-), sianosis (-)
 Tenggorokan : Trismus (+), Faring (sulit dinilai), Tonsil (sulit dinilai), selaput lendir
(+)

c. Pemeriksaan Leher
a) Inspeksi : Tidak terdapat tanda trauma maupun massa
b) Palpasi : Tidak terdapat pembesaran KGB maupun kelenjar tiroid, tidak terdapat
deviasi trakea

d. Pemeriksaan Toraks
Jantung
a) Auskultasi: Bunyi jantung I dan II regular, murmur (-), gallop (-)
Paru
a) Inspeksi : Dinding toraks simetris pada saat statis maupun dinamis, retraksi otot-
otot pernapasan (-)
b) Palpasi : Simetris, vocal fremitus sama kuat kanan dan kiri
c) Perkusi : Sonor di kedua lapang paru
d) Auskultasi : Suara napas vesikuler (+/+), ronkhi (-/-), wheezing (-/-)

e. Pemeriksaan Abdomen
a) Inspeksi : Perut datar, massa (-), pulsasi abnormal (-)
b) Auskultasi : Bising usus (+)
c) Perkusi : Timpani pada seluruh lapang abdomen
d) Palpasi :
Rigid ( + ), opistotonus (-) nyeri tekan epigastrium ( - ), nyeri tekan abdomen (-) nyeri
lepas ( - ) , defense muscular (-), massa (-).
Hati : Tidak dilakukan
Limpa : Tidak dilakukan

f. Pemeriksaan Ekstremitas
 Tidak terdapat jejas, bekas trauma, massa, dan sianosis (-/-)
 Akral hangat, CRT < 2 detik, edema (-/-)

STATUS NEUROLOGIS

a. Rangsangan Meningeal
1. Kaku kuduk :+
2. Brudzinski I : -/- (tidak ditemukan fleksi pada tungkai)
3. Brudzinski II : tidak dapat dilakukan
4. Kernig : tidak dapat dilakukan
5. Lasegue : tidak dapat dilakukan

b. Nervus Kranialis

Nervus I Olfaktorius : Normosmia

Nervus II Optikus

Kanan Kiri

Ketajaman penglihatan Baik Baik

Menilai warna Tidak dilakukan Tidak dilakukan


Funduskopi Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Papil Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Retina Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Medan penglihatan Baik Baik

Nervus III Okulomotorius

Kanan Kiri

Ptosis - -

Gerakan mata ke medial + +

Gerakan mata ke atas + +

Gerakan mata ke bawah + +

Bentuk Pupil Bulat, isokor 3mm Bulat,isokor 3mm

Reflek Cahaya Langsung + +

Reflek Cahaya Tidak Langsung + +

Strabismus Divergen - -

Diplopia - -

Nervus IV Troklearis
Kanan Kiri

Gerakan mata ke lateral bawah + +

Strabismus konvergen - -

Diplopia - -

Nervus V Trigeminus

Kanan Kiri

Bagian Motorik

Menggigit + +

Membuka mulut + +

Bagian Sensorik

Ophtalmik Baik Baik

Maxilla Baik Baik

Mandibula Baik Baik

Reflek Kornea Baik Baik

Nervus VI Abdusen

Kanan Kiri

Gerakan mata ke lateral + +

Strabismus konvergen - -
Diplopia - -

Nervus VII Fasialis

Kanan Kiri

Fungsi Motorik

Mengerutkan dahi + +

Mengangkat alis + +

Memejamkan mata + +

Menyeringai + +

Mengembungkan pipi + +

Fungsi Pengecapan

2/3 depan lidah Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Nervus VIII Vestibulokoklearis

Kanan Kiri
Mendengar suara berbisik Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Tes Rinne Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Tes Weber Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Tes Swabach Tidak dilakukan Tidak dilakukan

Nervus IX dan X Glossofaringeus dan Vagus

Arkus faring Sulit dinilai

Uvula Sulit dinilai

Refleks muntah Tidak dilakukan

Tersedak +

Disartria -

Daya kecap 1/3 lidah Tidak dilakukan

Nervus XI Aksesorius

Mengangkat bahu & Menoleh

Kanan Tidak dilakukan

Kiri Tidak dilakukan


Nervus XII Hipoglosus

Menjulurkan lidah Lurus kearah depan

Atrofi -

Artikulasi Baik

Tremor -

Pemeriksaan Motorik
1. Refleks
a. Refleks Fisiologis
 Biceps : Tidak dilakukan
 Triceps : Tidak dilakukan
 Achiles : Tidak dilakukan
 Patella : Tidak dilakukan
b. Refleks Patologis
 Babinski : Tidak dilakukan
 Oppenheim : Tidak dilakukan
 Chaddock : Tidak dilakukan
 Gordon : Tidak dilakukan
 Gordon : Tidak dilakukan
 Schaeffer : Tidak dilakukan
 Hoffman-Tromner : Tidak dilakukan
2. Kekuatan Otot
555 555
Ekstremitas Superior Dextra Ekstremitas Superior Sinistra
555 555
Ekstremitas Inferior Dextra Ekstremitas Inferior Sinistra

d. Pemeriksaan Sensoris

Dextra Sinistra
Rasa Raba
- Ekstremitas Atas + +
- Ekstremitas Bawah + +
Rasa Nyeri
- Ekstremitas Atas + +
- Ekstremitas Bawah + +
Rasa Suhu
- Ekstremitas Atas Tidak dilakukan
- Ekstremitas Bawah

Anda mungkin juga menyukai