Anda di halaman 1dari 2

PENYAMPAIAN INFORMASI HASIL

PENINGKATAN MUTU LAYANAN


KLINIS DAN KESELAMATAN
PASIEN
No.Dokumen :
No.Revisi : 0
SOP Tanggal terbit
Halaman
: 3 Januari 2018
: 1/1

UPT PUSKESMAS dr AGUS SUPATDIYATMO,MM


JATEN II NIP. 196405271995091001

1. Pengertian Penyampaian informasi hasil peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan
pasien adalah kegiatan menyampaikan atau menyalurkan data – data mengenai
hasil peningkatan mutu dan keselamatan pasien kepada petugas klinis yang
memberikan layanan klinis di Puskesmas Ngargoyoso.

2. Tujuan Sebagai informasi hasil peningkatan mutu layanan klinis dan keselamatan pasien
Sebagai pedoman penyampaian informasi hasil peningkatan mutu layanan klinis
dan keselamatan pasien
Pelaksanaan penyampaian informasi dilakukan oleh Tim Peningkatan Mutu dan
Keselamatan Pasien.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Ngargoyoso Nomor 449.1/083 2017
tentang Penyampaian Informasi Hasil Peningkatan Mutu Layanan Klinis dan
Keselamatan Pasien

4. Referensi Peratuan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017 tentang
Keselamatan Pasien

5. Prosedur/ 1. Petugas menyiapkan materi tentang hasil hasil Peningkatan Mutu Layanan
Langkah- Klinis.
langkah 2. Petugas menyiapkan waktu dan tempat akan dilaksanakan penyampaian
informasi
3. Petugas memberitahukan kepada semua petugas pemberi layanan klinis untuk
mengikuti acara penyampaian informasi.
4. Petugas menyampaikan hasil hasil evaluasi peningkatan mutu klinis dan
keselamatan pasien
5. Petugas Mutu Puskesmas menyampaikan laporan tersebut kepada Kepala
Puskesmas
6. Petugas mendekomentasikan hasil pertemuan.
6. Diagram alir -

7. Hal-hal yang Hasil evaluasi peningkatan mutu klinis dan keselamatan pasien.
perlu
diperhatikan
8. Unit terkait Seluruh unit pelayanan

9. Dokumen terkait Notulen pertemuan

10. Rekaman
historis No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
perubahan diberlakukan

- - - -

Anda mungkin juga menyukai