Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL KEGIATAN

WISATA ALAM GURU DAN KARYAWAN


SMP SANTO ALOYSIUS SLEMAN

SMP SANTO ALOYSIUS SLEMAN


TAHUN 2014
SMP SANTO ALOYSIUS SLEMAN
ALAMAT : DENGGUNG , TRIDADI, SLEMAN 0274-868083

Nomor : 12 Juni 2014


Perihal : Proposal Kegiatan

PROPOSAL KEGIATAN
PARIWISATA GURU DAN KARYAWAN
SMP SANTO ALOYSIUS SLEMAN
A. BENTUK KEGIATAN
Mengadakan Kegiatan Wisata Alam ke : Ke Obyek Obyek Wisata di Gunung
Dieng
B. PELAKSANAAN
Kegiatan akan dilaksankan pada
Hari : Jumat, 27 Juni s/d Sabtu , 28 Juni 2014
C. JADWAL KEGIATAN
Hari I Jumat, 27 Juni 2014
07.00 Peserta berkumpul di lokasi penjemputan
07.00- 11.00 Perjalanan ke Wonosobo

11.00 – 12.00 Tiba Di Wonosobo, istirahat dan makan siang di Dieng Resto
12.00 – 14.00 Tour di Telaga Jamur
14.00 – 15.00 Tour di Kompleks Candi Arjuna
15.00 – 17.00 Menikmati Fenomena alam Kawah Si Kidang dan
Dokumenter di dieng Plateau
17.30 – 18.30 Check in di penginapan , Personal Hygiene
18.30 – 19.30 Makan Malam
19.30 Kembali ke Penginapan , Istirahat
Hari II Sabtu , 28 Juni 2014
03.00 Bangun Lebih Awal/ Persiapan
03.00 – 04.00 Perjalanan menuju Bukit Si Kunir
04.00 – 04.30 Mendaki Bukir Si Kunir
04.30 – 06.00 Menikmati Golden Sunrise
06.00 – 07.00 Tour di Telaga Cebong
07.00 – 09.30 Tour di Telaga Warna, Telaga Pengilon, dan Goa Alam,
Makan Pagi di lokasi tour
10.00 – 11.00 Kembali ke penginapan, personal hygiene, persiapan Check
out
11.00 – 12.00 Menikmati suasana di Gardu Pandang Tieng
12.30 – 14.00 Makan siang di lokal Restoran sambil menikmati suasana
Kebun Teh
14.30 – 15.30 Mengunjungi Pusat Oleh-oleh khas
15.30 – 19.30 Perjalanan kembali ke DIY
19.30 Tiba Kembali di Yogyakarta, Program selesai

D. LATAR BELAKANG
Kegiatan ini dilakukan dengan maksud agar segenap guru dan karyawan
SMP St. Aloysius Sleman mendapatkan penyegaran dan akhirnya dapat meningkatkan
kinerja dalam melaksanakan tugas sesuai dengan bidangnya masing-masing. Selain itu
diharapkan pula kegiatan tersebut dapat mempererat persaudaraan di antara guru dan
karyawan sekolah.
E. TUJUAN KEGIATAN
Tujuan kegiatan Darmawisata ini yaitu:
1. Mengenal obyek obyek wisata di Wilayah Propinsi Jawa Tengah
2. Mendapat penyegaran rasa dan pemikiran untuk selanjutnya dapat melaksanakan
tugas-tugas dengan lebih baik.
3. Mempererat persaudaraan di antara guru dan karyawan sekolah.

F. PESERTA
Semua Guru dan Karyawan SMP Santo Aloysius (16 orang)

G. PANITIA
Pelindung : Sr. Maria Etha, SND
Ketua : F. Martana, S.Pd.
Konsumsi : P. Indarti dan Supriyati
Keuangan : V. Sumini
Transportasi : 1. St. Bani Sambodo 2. F. Martana , S.Pd.
Dokumentasi : Yuli Avrianto

H. ALOKASI DANA
A. Rencana Pengeluaran
No. Keterangan Harga Satuan Volume Jumlah Biaya Total
1 Biaya Tour 725,000 16 11,600,000

Jumlah 11,600,000

B. Rencana Pemasukan
No. Keterangan Harga Satuan Volume Jumlah ( Rp. )
1 Guru - Karyawan 500,000 16 8,000,000
2 Subsidi dari Yayasan 3,600,000
Jumlah 11,600,000

I. PENUTUP
Demikian proposal ini dibuat dengan sebenar-benarnya untuk dijadikan periksa
Untuk menunjang kegiatan tersebut di atas kami atas nama panitia memohon bantuan
dana sehingga kegiatan tersebut dapat terealisasi sesuai dengan rencana . Atas
perhatian dan kerjasama yang baik kami mengucapkan terima kasih.

Sleman, 12 Juni 2014


Ketua Panitia Sekretaris

F.Martana, S.Pd. St. Bani Sambodo, S.Pd.

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Sr. Dra. Maria Etha, SND

Anda mungkin juga menyukai