Anda di halaman 1dari 3

No. Dokumen : IK-S.2.

2/

SAHID SAHIRMAN Revisi : 00


MEMORIAL HOSPITAL
Tgl Terbit : 02-06-2008

INSTRUKSI TPM ( Temporary Pace Maker ) Halaman : 1 dari 1


KERJA

1. PENGERTIAN
Temporary Pace Maker (TPM) adalah alat pacu jantung yang bersifat sementara terdiri dari generator sebagai
sumber listrik dan elektroda sebagai pengantar listrik (Mosby, Hand Book Intervensi Cardiac Catheterization,
2004)

2. TUJUAN
2.1. Mencegah terjadinya bradicardi pada tindakan intervensi medis, misalnya pada intervensi PCI
2.2. Meningkatkan denyut jantung pada pasien dengan gangguan irama jantung
2.3. Membantu pengobatan pada potensial terjadinya henti jantung

3. KEBIJAKAN
Pelayanan keperawatan yang bermutu harus diberikan oleh seluruh perawat SSMH dengan melakukan
tindakan keperawatan sesuai dengan Standard Prosedur Operasional dan Instruksi Kerja yang berlaku.

4. PROSEDUR
4.1. Persiapan pasien
4.1.1. Mental
Berikan penjelasan tentang cara, maksud, tujuan, dan komplikasi pemasangan TPM
4.1.2 Fisik
- Pasien tidak perlu puasa
- Cukur area penusukan (inguinalis kanan dan kiri)
- Pasang IV line
4.1.3 Administrasi
- Informed consent
- Surat jaminan biaya

4.2 Persiapan Alat


4.2.1 Alat Non Steril
- Generator pace maker
- Conector lead (kabed generator)
- Baterai alkaline 9 V
4.2.2 Alat tenun steril
- Baju/Jas pack 2 buah
- Duk Lubang (60 cm x 60 cm) 2 buah
- Duk Kecil (60 cm x 60 cm) 2 buah
- Duk sedang (185 cm x 60 cm) 1 buah
- Duk Besar (185 cm x 250 cm) 1 buah
No. Dokumen : IK-S.2.2/ 003

SAHID SAHIRMAN Revisi : 00


MEMORIAL HOSPITAL
Tgl Terbit : 02-06-2008

INSTRUKSI Halaman : 2 dari 2


KERJA TPM ( Temporary Pace Maker )

4.2.3 Instrumen Steril


- Duk Klem 2 buah
- Ring Klem/desinfectan tools 1 buah
- Arteri Klem 1 buah
- Scapel dan Bisturi No. 11 1 buah
- Kom Kecil 100 cc 1 buah
- Kom Sedang 250 cc 1 buah
- Kom Besar 500 cc 1 buah
- Bengkok 1 buah
- Needle holder 1 buah
- Kasa 10 buah
- Deepers 6 buah
- Pincet cisurgis 1 buah
- Gunting benang 1 buah
4.2.4 Alat kesehatan dan obat
- Introducer + klire pendek 1 buah ( disesuaikan dengan electrode : 5f, Gf, 7F)
- Jarum puncture 1 buah
- Spuit 20 cc 1 buah
- Spuit 10 cc 1 buah
- Bipolar pacing no. 6 fr/5 F 1 buah
- Silk 2,0 1 buah
- Glove steril sesuai ukuran
- Lidocain 2% 5 ampul
4.2.5 Cairan
- Bethadine sol 10% dan alcohol 70%
- Cairan flushing (Nacl 0,9% 500 cc + heparin 2500 iu) 1 cc : 5 iu heparin

4.3 Cara Kerja


4.3.1. Memasukan pasien ke ruang tindakan
4.3.2. Menjelaskan pada pasien tentang prosedur tindakan
4.3.3. Merekam EKG 12 lead dan ukur tanda-tanda vital
4.3.4. Medesinfeksi inguinalis kanan dan kiri dengan bethadin sol 10%, lalu bersihkan dengan alcohol
70%
4.3.5. Melakukan anastesi local dengan lidocain 2% : 10 cc
4.3.6. Melakukan pungsi daerah vena femoralis kanan atau kiri dengan jarum puncture dan diaspirasi
4.3.7. Masukan wire pendek, cabut jarum puncture, pertahankan wire masih berada divena, lalu masukan
sheath 6 Fr dorong hingga kulit pasien, perhatikan agar ujung wire selalu terlihat
No. Dokumen : IK-S.2.2/ 003

SAHID SAHIRMAN Revisi : 00


MEMORIAL HOSPITAL
Tgl Terbit : 02-06-2008

INSTRUKSI Halaman : 3 dari 2


KERJA TPM ( Temporary Pace Maker )

4.3.8. Mencabut dilator dan wire, pertahankan agar sheath tidak tercabut, lakukan aspirasi dan
flushing pada sheath
4.3.9. Memasukan bipolar pacing sampai ventrikel kanan dan hubungkan ke generator TPM melalui
conector lead sesuai indicator (positif dengan positif, negative dengan negative)
4.3.10. Mengeset TPM : output 5 ma, pacing rate diset 20% diatas rate pasien (10 beat/mnt) sensitivity 3-
5 mv
4.3.11. Menyalakan generator (ON), perhatikan gambaran EKG, capture atau tidak, dengan melihat pace
pada generator, bila tidak capture (lost capture), reposisi lead. Bila tidak ada spike, cek kembali
connectivity kabel penghubung
4.3.12. Mengukur treshould output (lambang pacu)
4.3.13. Mengukur treshould sensitivity (lambang rangsang)
4.3.14. Memfiksasi 1 sheath dan bipolar pacing dengan dengan kulit menggunakan silk 2,0
4.3.15. Menutup luka dengan kassa steril dan bethadin, lalu plester
4.3.16. Merekam EKG 6 lead
4.3.17. Memindahkan pasien keruangan

4.4 Hal – hal yang perlu diperhatikan


- Sebelum tindakan dimulai, pastikan generator sudah diisi baterai dan dihubungkan dengan kabel
connector
- Generator TPM sudah diseting sebelumnya

5 UNIT TERKAIT
Semua unit di Keperawatan

Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh


Nama: Dr Sjarif Hidajat . M.Kes. Ns. Nurmaini, S.Kep.
Jabatan: Koordinator Ketua Komite Akreditasi,
Manajer Keperawatan
Mutu & Risiko
Tanda Tangan:

Anda mungkin juga menyukai