Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN OGAN ILIR

KECAMATAN PEMULUTAN BARAT


Jalan Mayor Iskandar Desa Talang Pangeran Ulu Kode Pos 30653

SUSUNAN PANITIA JOB SKRIP MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA


ULAK KEMBAHANG II KECAMATAN PEMULUTAN BARAT
KABUPATEN OGAN ILIR

NO Susunan Panitia Job Skrip


1. Ketua - Memeimpin jalannnya acara
- Menyampaikan kata sambutan (ucapan terima
kasih, perkenalan, menyampaikan terima kasih)
- Bertanggung jawab terlaksananya acara
- Mengkoordinasi anggota untuk menjalankan
tugasnya masing-masing
- Bertanggung jawab terhadap tugasnya sebagai
ketua kelompok
2. Wakil ketua - Membantu dalam melaksanakan tugasnya
- Membantu ketua dalam mensukseskan acara
- Membantu dan meningkatkan ketua jika terjadi
kesalahan-kesalahan yang tidak diinginkan
3. Sekretaris - Membuat undangan pertemuan
- Membuat berita acara
- Membuat absensi kehadiran pertemuan
- Membantu dan ikut serta mensukseskan jalannya
acara
Pertemuan
4. Bendahara - Mengumpulkan dana untuk pertemuan
- Mengatur pengeluaran untuk mencetak undangan,
berita acara, dan daftar hadir pertemuan
- Membuat laporan sejelas-jelasnya
- Menentukan dan mengatur konsumsi pada saat
jalannya acara
- Mengatur pengeluaran dengan sejelas-jelasnya
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN ILIR
KECAMATAN PEMULUTAN BARAT
Jalan Mayor Iskandar Desa Talang Pangeran Ulu Kode Pos 30653

5. Presentan - Menyajikan informasi yang bersangkutan dengan


kesehatan masyarakat di desa ulak kembahang II
kecamatan pemulutan barat kabupaten ogan ilir
- Menyampaikan informasi yang sesuai dengan
pendataan praktek kerja lapangan terpadu (PKLT)
- Menjelaskan masalah-masalah yang terjadi di desa
ulak kembahang II kecamatan pemulutan barat
kabupaten ogan ilir
- Menjelaskan penyebab masalah-masalah kesehatan
di masyarakat di desa ulak kembahang II
kecamatan pemulutan barat kabupaten ogan ilir
6. sSeksi acara - Membantu ketua dalam melaksanakan tata tertib
e acara
- Menjadi MC dan moderator pada saat
berlangsungnya acara pertemuan
- Bertanggung jawab atas tugsanya
7. sSeksi - Membuat pendokumentasian pada saat acara
dokumentasi berlangsung
- Mengambil foto sebagai data dokumentasi
- Bertanggung jawab terhadap tugasnya
- Membantu dalam mensukseskan acara pertemuan
Mengetahui
Ketua Pelaksana PKLT Ketua Kelompok

(Windi Astuti Cahaya Ningrum S.Kep.,Ns., M.Kep) (Muhammad Rasyidi)

Di Setujui
Kepala Desa Ulak Kembahang II

( Hasbi Bustam )
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN ILIR
KECAMATAN PEMULUTAN BARAT
Jalan Mayor Iskandar Desa Talang Pangeran Ulu Kode Pos 30653

Anda mungkin juga menyukai