Anda di halaman 1dari 2

PENYUSUNAN JADWAL DAN

TEMPAT PELAKSANAAN
KEGIATAN YANG MENCERMINKAN
KESEPAKATAN BERSAMA DENGAN
SASARAN, LINTAS PROGRAM DAN
LINTAS SEKTOR
No. Dokumen : /27 /2017

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT Puskesmas
dr. THERESIA HUTABARAT
Pasar Simpang
NIP.19800223 200902 2 003
1. Pengertian Penyusunan jadwal kegiatan dengan sasaran, lintas program dan lintas
sektor adalah cara menyepakati waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan
dengan sasaran, lintas program dan lintas sector.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah - langkah penyusunan jadwal dan
tempat pelaksanaan kegiatan yang mencerminkan kesepakatan bersama
dengan sasaran, lintas program dan lintas sector.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas No. : /27/2018 Tentang Strategi


Komunikasi Dengan Masyarakat Untuk Mendapatkan Identifikasi
Kebutuhan Dan Harapan Masyarakat Serta Umpan Balik Masyarakat
Terhadap Mutu Dan Pelayanan Puskesmas Pasar Simpang.
4. Referensi 1. UU NO 36 TAHUN 2009 tentang Kesehatan
2. Permenkes no75 tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Mayarakat
5. Alat dan 1. Alat : -
Bahan
2. Bahan : -
6. Langkah – 1. Kepala Puskesmas atau koordinator upaya/pelaksana program atau
langkah
petugas pelaksana kegiatan berkomunikasi dengan sasaran, lintas
program lintas sektoral tentang penyusunan jadwal
2. Menyusun jadwal berdasarkan kesepakatan sesuai dengan informasi
sasaran,lintas program,lintas sektoral
3. Mengkomunikasikan dan mendistribusikan jadwal dengan sasaran
melalui SMS/telepon/media social/surat pemberitahuan/menempel
perubahan, Lintas program melalui lokakarya mini bulanan, dan lintas
sektor melalui lokakarya mini triwulan.
4. Melakukan evaluasi kegiatan
7. Bagan Alir
Berkomunikasi dengan sasaran,
lintas program lintas sektoral
tentang penyusunan jadwal
Menyusun jadwal berdasarkan
kesepakatan sesuai dengan
informasi sasaran,lintas
program,lintas sektoral

Mengkomunikasikan dan mendistribusikan


jadwal dengan sasaran melalui
SMS/telepon/media social/surat
pemberitahuan/menempel perubahan, Lintas
program melalui lokakarya mini bulanan, dan
lintas sektor melalui lokakarya mini triwulan.

Melakukan evaluasi
kegiatan

8. Hal – hal - Hari besar dan libur bersama serta kegiatan rutin linsek lainnya
yang perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Masyarakat (Sasaran)
2. Lintas Prgram
3. Lintas sektoral

10. Dokumen - Buku kegiatan


- Jadwal kegiatan
11. Rekaman
Historis N
Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
Perubahan o

Anda mungkin juga menyukai