Anda di halaman 1dari 2

JAKA WIDADA, S.Pd. MM.

Pd
SMP N 5 CILACAP
Indikator : Siswa dapat membandingkan perubahan sebuah fungsi pada produk
kerajinan fungsi pakai menjadi produk kerajinan fungsi hias.
Soal :
Perhatikan gambar dibawah ini.

Dari gambar di atas, perubahan fungsi benda tersebut dipengaruhi oleh ....
A. bentuk dan tekstur benda
B. bahan dan hiasannya
C. bahan dan ukuran benda
D. jenis dan warna benda

Soal Uraian.
Indikator : Siswa dapat merancang gambar instalasi rumah sederhana.
Soal :
Sebuah rumah akan dipasang instalasi seperti gambar denah dibawah ini.
Buatlah gambar Rancangan Pengawatannya!
PILIHAN GANDA
Indikator : Siswa dapat membedakan jenis dari bahan alam keras untuk dibuat
sebuah alat rumah tangga.
Soal :
1. Bahan alam keras dapat dirancang untuk membuat alat-alat rumah tangga dengan
nilai jual tinggi. Diantara bahan alam keras tersebut adalah.
a. Jati, nangka, c. mahoni, kelapa
b. Kelapa, bambu d. Sengon, alba.
Indikator : Siswa dapat menganalisis keunikan dari bahan alam

2. Keunikan bahan alam antara lain:


1. tanah liat memiliki tekstur halus dan elastis
2. Serat batang pisang memiliki tekstur lembut dan berwana cokelat bergradasi
3. Kayu bersifat keras dan memiliki warna
4. Bambu dan rotan memiliki sifat lentur dan kuat
5. Kulit memiliki tesktur permukaan kulit hewan yang menarik dengan menampilkan
warna-warna alaminya
6. Logam emas, perak atau perunggu memiliki tekstur lembut, mengkilap dan kesan
mewah dan kuat
7. Batu memiliki beraneka warna yang menenangkan
Pernyataan diatas yang paling benar adalah ....
A. 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 C. 1,3,4,5,7
B. 2, 3, 4, 5, 7 D. 1, 2, 4, 5, 6, 7

SOAL URAIAN
Indikator : Siswa dapat membandingkan sebuah karya kerajinan
Perhatikan gambar dibawah ini.

Dari gambar di atas, Bandingkan hasil karya kerajinan ditinjau dari:


a. Bahannya!
b. Jenisnya!
c. Fungsinya!

Anda mungkin juga menyukai