Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI USBN 2018 GABUNGAN PUSAT DAN KOTA BOGOR

BLUEPRINT OF SCHOOL EXAMINATION


ACADEMIC YEAR: 2017/2018

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Jenjang Pendidikan : SMP
Bentuk Soal : Pilihan Ganda dan Essay
Jumlah soal : 40 dan 5
Penulis : Ridwan, S.Pd, M. Sadikin, S.Pd, Josep Susilo Bintoro, S.Pd

NO Level Pengetahuan Lingkup Materi Indikator Bentuk No soal


soal
1 Pengetahuan dan pemahaman Notice Diberikan teks berbentuk notice, peserta didik dapat :
- Mengidentifikasi 1. mengidentifikasi tujuan komunikatif teks PG 1
2. mengidentifikasi tempat ditemukkan teks PG 2
2 Aplikasi
- Membandingkan Short Message Diberikan teks berbentuk short mesage, Peserta didik dapat :
- Mengklarifikasi 1. mengidentifikasi isi pesan PG 3
- Menjelaskan 2. menyimpulkan profesi penerima pesan PG 4

3 Penalaran Invitation Diberikan teks berbentuk invitation, peserta didik dapat :


- Menyimpulkan 1. menjelaskan alasan penulisan teks PG 5
- Merinci perbedaan 2. mengidentifikasi konteks penggunaan: tempat/waktu. PG 6
/persamaan
- menganalisis Advertisement Diberikan teks berbentuk Advertisement, peserta didik dapat :
1. mengidentifikasi tujuan komunikatif (penulisan teks) PG 7
2. menentukan persamaan kata. PG 8
3. menyimpulkan informasi rinci PG 9

Greeting card Diberikan teks berbentuk greeting card, peserta dapat :


1. mengidentifikasi informasi tertentu PG 10
2. menyimpulkan jabatan/profesi dari pembicara/penulis PG 11
KISI-KISI USBN 2018 GABUNGAN PUSAT DAN KOTA BOGOR

Announcement Diberikan teks berbentuk announcement, peserta didik diapat


1. mengidentifikasi cara mendapatkan informasi berdasarkan teks yang PG 12
disajikan;
2. menyimpulkan tujuan penyelenggaraan kegiatan yang dipaparkan PG 13
dalam teks;
3. menentukan persamaan kata dari kata yang dipergunakan dalam teks PG 14

Label Diberikan teks berbentuk label, peserta didik dapat : PG 15


1. mengidentifikasi informasi tertentu PG 16
2. menyimpulkan manfaat setelah membaca teks

Greeting Card Diberikan teks berbentuk Greeting Card, peserta didik dapat
1. menyimpulkan keadaan penerima greeting card berdasarkan teks yang PG 17
disajikan.
2. menyimpulkan hubungan antara penulis PG 18

Descriptive Diberikan teks berbentuk Deskrivtif, peserta didik dapat:


1. menyimpulkan topik sebuah teks PG 19
2. mengidentifikasi informasi rinci PG 20
3. menyimpulkan ide utama paragrap PG 21
4. mengidentifikasi rujukan kata ( pronoun ) PG 22

Recount Diberikan teks berbentuk Recount, peserta didik dapat:


1. menyimpulkan topik sebuah teks PG 23
2. menyimpulkan tujuan komunikatif PG 24
3. menyimpulkan informasi tersirat PG 25
4. menentukan persamaan kata PG 26

Report Diberikan teks berbentuk report, peserta didik dapat:


1. mengidentifikasi informasi tentang waktu berdasarkan teks; PG 27
2. menyimpulkan tindakan yang akan dilakukan oleh object yang
dipaparkan dalam teks; PG 28
KISI-KISI USBN 2018 GABUNGAN PUSAT DAN KOTA BOGOR

3. menyimpulkan gagasan pokok yang terkandung dalam paragraf PG 29


tertentu dalam teks;
4. menentukan padanan kata yang diambil dari teks yang disajikan PG 30

Procedure Diberikan teks berbentuk Procedure, peserta didik dapat :


1. menyimpulkan tujuan komunikatif PG 31
2. merinci langkah-langkah dalam teks PG 32
3. mengidentifikasi informasi tertentu PG 33
4. mengidentifikasi rujukan kata PG 34

Narrative Diberikan teks berbentuk Narrative, peserta didik dapat :


1. menyimpulkan topik sebuah teks PG 35
2. menyimpulkan karakter PG 36
3. menyimpulkan pesan moral PG 37

Recount Diberikan teks Recount berbentuk rumpang, peserta didik dapat :


1. menentukan unsur kebahasaan berupa kata benda untuk melengkapi PG 38
kalimat dalam teks;
2. menentukan unsur kebahasaan berupa kata sifat untuk melengkapi PG 39
kalimat dalam teks;
3. menentukan unsur kebahasaan berupa kata hubung untuk melengkapi PG 40
kalimat dalam teks;
Invitation Peserta didik dapat melengkapi teks percakapan yang mengandung usur Essay 41
greeting; certainty/uncertainty; repeatation; dan exclamation
Jumble Words Peserta didik dapat menyusun kata acak menjadi kaliamat yang bermakna Essay 42
Narrative Peserta didik dapat melengakapi paraprap dengan kata yang tepat Essay 43
Jumbled Peserta didik dapat menyusun kalimat acak menjadi paraprap yang Essay 44
sentences bermakna

Invitation Peserta didik dapat menyimpulkan berbagai informasi berdasarkan teks Essay 45
invitation yang disajikan

Anda mungkin juga menyukai