Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR OBSERVASI OPERAN

Tahap Kegiatan Tempat Pelaksanaan Dilaksanakan Tidak


Dilaksanakan
Persiapan 1. Operan dilakukan setiap pergantian shift/(operan) Nurse PP DAN PA
2. Prinsip operan, terutama pada semua pasien baru Station
masuk dan pasien yang memiliki permasalahan yang
belum dapat teratasi secara yang membutuhkan
observasi lebih lanjut.
3. PP menyampaikan operan :
a. Jumlah pasien
b. Identitas klien dan diagnosis medis
c. Data (keluhan/subjektif dan objektif)
d. Masalah keperawatan yang masih muncul
e. Intervensi keperawatan yang sudah dan belum
dilaksanakan (secara umum)
f. Intervensi kolaborasi dan dependen
g. Rencana umum dan persiapan yang perlu
dilakukan (persiapan oprasi,pemeriksaan
penunjang,dan lain lain
Pelaksanaan 1. Kedua kelompok dinas sudah siap (sif jaga) Ners Karu,PP,dan PA
2. Kelompok yang akan bertugas menyiapkan buku Station
catatan
3. Kepela ruangan membka secara operan
4. Perawat yang melakukan operan dapat melakukan
klarifikasi tanya jawab dan melakukan validasi
terhadap hal hal yang telah dioperankan dan berhak
menanyakan mengenai hal hal yang kurang jelas
5. Kepala ruangan atau PP menanyakan kebutuhan
dasar klien
6. Penyampaian yang jelas, singkat, dan padat
7. Perawat yang melaksanakan operan mengkaji secara
penuh terhadap masalah keperawatan kebutuhan dan
tindakan yang telah/belum dilaksanakan serta hal hal
penting lainnya selama masa perawatan.
8. Hal hal yang sifatnya khusus dan memerlukan
perincian yang matang sebaliknya dicatat secara
khusus untuk kemudian diserahterimakan kepada
petugas berikutnya
9. Lama operan untuk tiap pasien tidak lebih dari lima
menit kecuali pada kondisi khusus dan memerlukan
keterangan yang rumit
Post Operan 1. Diskusi Nurse Karu,PP,PA
2. Pelaporan untuk operan dituliskan Station
Secara langsung pada format operan yang
ditandatangani oleh PP yang jaga saat itu PP yang
jaga berikutnya diketahui oleh kepala Ruangan
3. Ditutup oleh Karu
PENERIMAAN PASIEN BARU

Tahap No Kegiatan Tempat Waktu Pelaksana Dilaksanakan Tidak


dilaksanakan
persiapan 1. Karu memberitahu PP bahwa Nurse station 5 menit KARU, PP
akan ada pasien baru
2. PP menyiapkan hal-hal yang
diperlukan dalam penerimaan
pasien baru, diantaranya
lembar pasien masukRS,
lembar pengkajian, lembar
inform concent, status pasien,
Nursing Kit, lembar tata tertib
pasien, lembar kepuasan
pasien, dan karu menunggu
pasien.
3. PP meminta bantuan PA
untuk mempersiapkan tempat
tidur pasien baru
4. Karu menanyakan kembali
pada PP tentang kelengkapan
untuk penerimaan pasien baru
5. PP menyebutkan hal-hal yang
telah dipersiapkan
Pelaksanaan 1. Karu dan PP menjemput Kamar 20 menit KARU, PP,
pasien dan keluarga dengan pasien PA, pasien
memberi salam serta dan keluarga
memperkenalkan diri dan PP
pada klien/keluarga
2. PP menunjukkan/
mengorientasikan tempat dan
fasilitas yang ada di ruangan,
kemudian PP mengisi lembar
pasien masuk serta
menjelaskan mengenai
beberapa hal yang tercantum
dalam lembar penerimaan
pasien baru
3. Ditempat tidur pasien, PP
melakukan anamnese dengan
dibantu oleh PA
4. Ditanyakan kembali pada
pasien dan keluarga mengenai
hal-hal yang belum
dimengerti
5. PP, pasien dan keluarga
menandatangani lembar
penerimaan pasien baru
6. PP dan PA kembali keruang
KARU
Penutup 1. KARU memberikan reward Nurse station 5 menit KARU, PP
pada PP dan PA dan PA
2. PP merencanakan intervensi
keperawatan
PERENCANAAN PULANG

Tahap Kegiatan Waktu Tempat Pelaksanaan Dilaksanakan Tidak dilaksanakan


Persiapan 1. PP I sudah siap dengan proses pasien dan 10 Menit Nurse PP I
Station
format discharge planning
2. Menyebutkan masalah pasien
3. Menyebutkan hal hal yang perlu diajarkan
pada pasien dan keluarga
4. KARU memeriksa kelengkapan administrasi
Pelaksanaan 1. PP I menyampaikan pendidikan kesehatan, 30 Menit Bed Pasien PP I
melakukan demontrasi dan redemonstrasi :
a. Diet
b. Aktivitas dan istirahat
c. Minum obat teratur
d. Keperawatan diri
2. PP I menanyakan kembali pada pasien tentang
materi yang telah disampaikan
3. PP I mengucapkan terima kasih
4. Pendokumentasian

Anda mungkin juga menyukai