Anda di halaman 1dari 2

BIAYA PENDIRIAAN (BIAYA PRA OPERASIONAL)

Perusahaan telah mengeluarkaan biaya pendiriaan pada saat awal pendirian perusahaan. Biaya ini
diamortisasi selama 10 tahun dengan menggunakan metode garis lurus. Saldo nya sebagai berikut :

Uraian 31 des 2016 31 des 2015


Biaya pra operassional 635.367.500,00 635.367.500,00
Aamortisasi biaya praoperassional (63.536.750,00)

Dalam rangka pemeriksaan atas ssubstantif biaya pra operassional maka anda mendapatkan daftar
rincian biaya pra operasional yaitu : biaya notaris 105.000.000,00 , biaya perijinan usaha 352.600.000,00
, biaya administrasi pra operasional 72.500.000,00 biaya transportasi dan akomodasi 74.005.000,00,
biaya survey lokasi 7.506.500,00 dan biayaa acara pembukaan perusahaan 23.750.000,00

Kebijakan perusahaan

1. Amortisasi lebih dari 6 bulan diamortisasi penuh satu tahun


2. Amortisasi kurang dari 6 bulan diamortisasikan 6 bulan
3. Biaya pra operasional dibayar tanggal 1/7/2015

Buat kertas kerja yang diperlukan !

HUTANG JANGKA PANJANG / LONG TERM LIABILITIES

Dalam rangka pemeriksaan substantive aatas hutang jangka panjang anda memperoleh informasi
berdasarkan akte perjaanjian hutang klien dengan bank BRI tertanggal 5 oktober 2015 perusahaan telah
berhutang untuk kebutuhn investasi mesin sebesar 750.000.000 jatuh tempo taggal 5 oktober 2020
dengan tingkat suku bunga 7% (bunga tetap) informasi yang didapatkan selama pemeriksaan adalah
sebagai berikut :

a. Perusahaan kurang membebankaan biaya bunga periode 2016 oleh bank kekrangan itu
ditambahkan ke dalam pokok pinjaman
b. Perusahaan belum membenankan beban bunga 2015 kedalam laporan laba rugi yang mana
masih merupakan beban yang ditangguhkan dan akan dibbankan dalam laba rugi taahun 2016

Uraian 31 des 2016 31 des 2015


Hutang bank jk panjang 700.000.000,00 750.000.000,00

Merupakan hutang investasi jangka panjang sebesar 750.000.000 tertanggal 5 oktober 2015 dengan
system bunga tetap. Hutang diangsur sebanyaak 4 kali dalam satu tahun yaitu tiap tgl 5 bulan maret,
juni, September dan desember

Buat kertas kerja yang diperlukan !

MODAL SAHAM

Berikut ini data modal saham sebagai berikut :


Uraian 31 des 2016 31 des 2015
Saham biasa 14.000.000,00 14.000.000,00

Semua informasi mengenai modal saham telaah diperoleh dan anda telah memeriksa lembaran saham
yang menunjukkan bahwa modal yang ditempatkan dalam 140.000 lembar saham dengan nilai nominal
per lembar 100.000 dan telah disetor secara penuh yang terbagi kepada 5 orang pemegang saham yaitu
Sugiarto 42.000 lembar Achmd 28.000 lembar, Sarita 35.000 lembar, KEmala 14.00 lembar dan
Syarifudin 21.000 lembar

Buat kertas kerja yang diperlukan !

Anda mungkin juga menyukai