Anda di halaman 1dari 7

SUSUNAN ACARA PELAKSANAAN APEL PAGI

UPT PUSKESMAS SEI RAHAYU

1. Komandan Pasukan mengambil tempat, Pasukan disiapkan


2. Pembina Apel memasuki tempat Apel
3. Penghormatan pasukan (dipimpin oleh komandan pasukan)
4. Laporan Komandan Pasukan
5. Pembacaan PANCASILA di pimpin Pembina Apel diikuti oleh
seluruh peserta
6. Pembacaan Budaya Kerja dan Panca Prasetya Korpri
7. Amanat Pembina Apel
 Pasukan diistirahatkan
 Pasukan disipkan
8. Doa
9. Laporan Komandan Pasukan
10. Penghormatan Pasukan
11. Pembina Apel Meninggalkan tempat Apel
12. Apel selesai dan Pasukan dibubarkan
SUSUNAN ACARA PELAKSANAAN APEL SIANG
UPT PUSKESMAS SEI RAHAYU

1. Komandan Pasukan mengambil tempat, Pasukan disiapkan


2. Pembina Apel memasuki tempat Apel
3. Penghormatan pasukan (dipimpin oleh komandan
pasukan)
4. Laporan Komandan Pasukan
5. Amanat Pembina Apel (pasukan di istirahatkan)
6. Doa
7. Laporan Komandan Pasukan
8. Penghormatan Pasukan
9. Pembina Apel Meninggalkan tempat Apel
10. Apel selesai dan Pasukan dibubarkan
PANCASILA

1. KETUHANAN YANG MAHA ESA


2. KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAB
3. PERSATUAN INDONESIA
4. KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAH
KEBIJAKSANAAN DALAM PERMUSYAWARATAN /
PERWAKILAN
5. KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA
SUSUNAN ACARA PELAKSANAAN APEL PAGI
UPT. PUSKESMAS SEI RAHAYU

SUSUNAN ACARA PELAKSANAAN APEL SIANG


UPT. PUSKESMAS SEI RAHAYU

TEKS PANCASILA

TEKS
PANCA PRASETYA KORPRI

TEKS
TATA NILAI/BUDAYA KERJA
TATA NILAI / BUDAYA KERJA
UPT. PUSKESMAS SEI RAHAYU

1 KERJASAMA Mendedikasikan dan menyatukan keahlian, Pengetahuan


serta Pengalaman untuk meningkatkan pelayanan sesuai
tantangan dilapangan, saling menghargai, membangun
kepercayaan dan mejaga kekompakan dalam Tim.

2 RESPONSIF Cepat Tanggap dalam bekerja, memberikan pelayanan


yang cepat dan berkualitas untuk kepuasan pelanggan.
3 AKUNTABEL Memberikan pelayanan kesehatan yang terukur dan
dapat dipertanggungjawabkan sesuai dengan Pedoman
dan Standar Pelayanan yang telah ditetapkan.
4 INOVATIF Memiliki kreatifitas dan Inovasi dalam melaksanakan
tugas.

5 ADIL Dalam memberikan pelayanan tidak membeda-


bedakan/tidak memihak serta tidak sewenang-wenang
dalam bertindak.
6 SAFETY Senantiasa mengutamakan keselamatan kerja dan
keselamatan pelanggan/Pasien dalam memberikan
pelayanan.
ABSEN MENGIKUTI
APEL PAGI DAN SIANG

Anda mungkin juga menyukai