Anda di halaman 1dari 8

KAJIAN SISI UDARA DAN DARAT

Bandara Internasional Juanda

Mata Kuliah Lapangan Terbang

Oleh:
Luthfi Zamzam M (1211500046)
Pendahuluan

Bandara Internasional Juanda (IATA: SUB, ICAO: WARR) adalah


bandar udara yang terletak di Kecamatan Sedati, Kabupaten Sidoarjo 20 km
sebelah selatan Surabaya. Namanya diambil dari Ir. Djuanda Kartawidjaja,
Wakil Perdana Menteri(Waperdam) terakhir Indonesia yang telah menyarankan
pembangunan bandara ini. Bandara ini adalah bandara tersibuk kedua setelah
Bandara Internasional Soekarno-Hatta Tangerang berdasarkan pesawat dan
penumpang.

Maksud Dan Tujuan

Maksud dan tujuan dalam tugas mengenai sisi udara dan sisi darat ini
setiap individu diharapkan dapat mengetahui dan memahami secara jelas dan
mendetil mengenai apa saja sarana prasarana yang ada didalam suatu bandara
(khususnya pada sisi udara dan darat) dan beberapa persyaratannya.

Data Aktual Google Earth

Pengambilan data aktual kajian bandara biasanya didapatkan dengan


melakukan survey ke lokasi kajian atau mengambil data dari pihak-pihak yang
terkait.

dikarenakan keterbatasan maka pengambilan data dilakukan


menggunakan aplikasi Google Earth. Kemudian data yang telah didapatkan
akan di analisa dengan acuan atau persyaratan dari ANNEX 14.

Lokasi Kajian “Bandara Internasional Juanda”


Kajian Udara
Bandara Juanda Memili 1 runway, Berdasarkan Google Earth Panjang
Aktual Runway Adalah 3000 meter.

Lebar Runway Bandara Juanda adalah 45 meter.Berdasarkan persyaratan


ANNEX, runway dengan lebar 45 meter memiliki kelas 4C/3D/4D/4E. (dapat
dilihat pada tabel)
Bandara Juanda Memiliki lebar 45 meter yang terdapat pada kelas
4C/3D/4D/4E. Maka lebar runway strip dengan kode angka 4 ialah 300 meter.

Taxiway bandara Juanda cukup banyak maka lebar taxiway diambil pada salah
satu taxiway saja. Dari tabel untuk kelas bandara pada kode E maka lebar
taxiway selebar 23 meter. Jadi dengan lebar 27 meter, maka taxiway masuk
dalam kelas E

-Untuk lebar Taxiway dan bahu taxiway (shoulder) selebar 44 meter.

-Maka untuk lebar shoulder, 44 meter – 27.5 meter = 16.5 meter

-Maka lebar shoulder untuk tiap sisi taxiway sebesar 8.25 meter

-Dari tabel untuk kelas bandara pada kode E maka

lebar taxiway + shoulder selebar 44 meter. Jadi dengan lebar taxiway+shoulder


selebar 44 meter, maka taxiway masuk dalam kelas E
- Jenis taxiway ada beberapa macam, salah satunya adalah paralel taxiway.
Jarak paralel taxiway sebesar 208 meter dari garis tengah taxiway satu dengan
garis tengah taxiway lainnya.

- Dari tabel untuk kelas bandara pada kode E maka jarak tengah taxiway dengan
tengah taxiway (taxiway paralel) selebar 80 meter. Jadi dengan jarak taxiway
paralel selebar 120meter, maka taxiway masuk dalam kelas F
- Tipe apron bisa dibedakan dengan melihat bentuknya. Seperti contoh
disamping, tipe apron ada beberapa macam.

- Maka tipe apron yang sesuai ialah tipe apron linier. Karena bentuk apron
linier berbentuk memanjang, sangat sesuai dengan bentuk apron aktual.

Panjang Stopwaynya adalah 96 meter sedangkan lebarnya 57 meter

Kajian Sisi Darat


Dalam Perencanaan sisi darat bandara pastilah ada beberapa fasilitas yang
harus ada dalam bandara, karena fasilitas ini guna menunjang sisi udara yaitu
dalam hal navigasi, distribusi penumpang dalam bandara, dan masih banyak
lagi.

fasilitas yang ada dalam perencanaan sisi darat yaitu :


• Terminal

• ATC

• PKPPK

• DPPU

• Stasiun Meteorologi

• Sistem Pengairan

• Hanggar

• Cargo

• Instalasi listrik

• Medis

• Lahan parkir

Terminal 1 Terminal 2

DPPU PKPP
ATC

Kesimpulan
Bandara Internasional Juanda memiliki panjang runway 3000 m dan
lebar 45 meter yang masuk dalam kelas 4C/3D/4D/4E. Selain itu, terdapat
banyak Taxiway dengan lebar 27 meter yang masuk kelas E. ditambah lagi
dengan pararel Taxiway yang masuk kelas F. Jadi secara keseluruhan Bandara
Internasional Juanda Memiliki Kelas Bandara E.

Dengan semua Fasilitas sisi darat dan Udaranya maka tidak heran
Bandara ini menjadi bandara terpadat kedua setelah Bandara Internasional
Soekarno-Hatta di Tangerang Banten.

Anda mungkin juga menyukai