Anda di halaman 1dari 3

LABORATORIUM TEKNIK KIMIA

FAKULTAS TEKNIK
UPN “VETERAN” JAWA TIMUR Nama : NISA ARRACHMAH
NPM/Semester : 1631010138 / IV
Praktikum : MATEMATIKA TEKNIK Sesi : III
Percobaan : Paralel :D
Tanggal : 26 FEBRUARI 2018
Pembimbing : Ir. KINDRIARI NURMA W,M.T

LAPORAN RESMI

SOAL :
1. Jelaskan pengertian dan contoh soal dari :
a. Persamaan akar-akar kuadrat
b. metode bisection
c. interpolasi linier
d. Newton raphson
e. Secant
f. Iterasi
( beserta perhitungan manual tanpa program matlab ).
2. Buatlah Algoritma Dari Metode Akar Persamaan, Metode Setengah
Interval (Bisection), Metode Interpolasi Linier, Metode Newton Rhapson,
Metode Secant, dan Metode Iterasi.

3. Perhatikan persamaan di bawah ini :


(√6𝑥 4 + 4𝑥 2 + 81 )
= (3𝑥 × −6)(7𝑥 × 9)
(√8𝑥 2 + 2𝑥 + 7 )2
a. Buat algoritma, flowchart, program dan hasil run dari persamaan diatas
dalam matlab, dengan ketentuan :
Inputan : Nilai a,b,c berasal dari hasil penyederhanaan persamaan
Output: Nilai determinan
Jenis akar
Nilai X1 dan X2
Jumlah nilai akar
Hasil kali nilai akar
4. Buatlah program bisection dan interpolasi linier beserta flowchart dari soal
dibawah ini. Kedua program dijadikan dalam 1 progam, dan dapat
diinputkan untuk dipilih. (Matlab dan pascal)

1
5. Selesaikan persamaan di bawah ini dengan menggunakan metode Newton-
Rhapson dan Secant! (inputan X harus berbeda tiap praktikan), dengan
matlab lengkap dengan algoritma program, flowchart, program dan hasil
run.

a. F(x) = 3x + sin(x) – exp(x) –(2 npm terakhir)


b. F(x) = 3x3 + 4x2 – 3x + (2 npm terakhir)
Tampilkan juga bentuk grafiknya!
6. Model Dinamik Untuk Isothermal, Volume Konstan Pada Sebuah Reactor
𝑑𝐶𝐴 𝐹 𝐹
Dengan Rekasi Orde Dua Adalah = 𝐶 − 𝐶 − 𝐾𝐶𝐴 2 , Tentukan
𝑑𝑡 𝑉 𝐴𝐹 𝑉 𝐴

Konsentrasi (𝐶𝐴 ) Pada Steady State Dengan Parameter Harga F/V =


1/Menit, 𝐶𝐴𝐹 = 1 Gmol/L Dan K = 1 L/Gmol Menit Dengan Menggunakan
Metode Setengah Interval (Bisection) (NPM GENAP) Dan Metode
Interpolasi Linier (NPM GANJIL). Buatlah Program Dengan Matrix
Laboratory (Matlab), Tulis Algoritma, Flowchart, Listing Program, Dan
Hasil Run.
7. Reaksi Kesetimbangan
Dalam Suatu Proses Teknik Kimia, Campuran Karbon Monoksida Dan
Oksigen Mencapai Kesetimbangan Pada Suhu 300oK Dan Tekanan 5 Atm.
Reaksi Teiritisnya Adalah
CO + 1/2O2  CO2
Reaksi Kimia Yang Sebenarnya Terjadi Dapat Ditulis Sebagai
CO + O2  xCO2 + (1+X)/2 O2 + (1-X) CO2
Persamaan Kesetimbangan Kimia Untuk Menentukan Fraksi Mol CO
Yang Tersisa Yaitu X, Ditulis Sebagai
(1−𝑥)(3+𝑥)1/2
𝐾𝑝 = , 0<X<1
𝑥(𝑥+1)1/2 𝑃 1/2

Yang Adalam Hal Ini, Kp = 3.06 Adalah Ketetapan Kesetimbangan Untuk


Reaksi CO + ½ O2 Pada 3000oK Dan P = 4 Atm. Tentukan Nilai X
Dengan Metode Newton Rhapson (NPM GANJIL) Dan Metode Secant
(NPM GENAP). Buatlah Program Dengan Matrix Laboratory (Matlab),
Tulis Algoritma, Flowchart, Listing Program, Dan Hasil Run.

2
*Note : Untuk semua nomor tiap praktikan wajib berbeda dan di jawab dengan
perngertian kalian masing-masing

Anda mungkin juga menyukai