Anda di halaman 1dari 8

Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

LKPD
( Lembar Kegiatan Peserta Didik)

Materi :Arus Listri SEARAH

Untuk Kelas XII Semester 1 SMA/MA


1
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

MENDESAIN RANGKAIAN BATERAI ARANG


ALUMUNIUM UNTUK CATU DAYA LAMPU
BACA

A. Bekal Awal Listrik Arus Searah

Agar mudah melakukan tugas belajar dalam mempelajari listrik arus searah, kamu
harus benar-benar telah memahami Kuat arus, beda potensial dan rangkaian arus
searah untuk mengulangi agar lebih memahai hal tersebut, lakukan tugas-tugas
belajar berikut ini.

Mendefinisikan Listrik Arus Searah

Bacalah kembali buku paket Kajian Konsep Fisika halaman 4 tentang Listrik Arus
Searah, temukanlah kembali informasi:
1. Apa yang Anda ketahui tentang arus searah?
……………....................................................................................................... (1)
2. Bagaimana penerapan listrik arus searah dalam kehidupan sehari-hari ?
……………...................................................................................................... (2)
3. Tegangan adalah …………………………………………..…………………………... (3), dan
dirumuskan dengan ………………………………………………….… (4)

4. Arus adalah ………………………………………………..…………………….……… (5), dan


dirumuskan dengan ………………………………………………...….. (6)

5. Daya adalah ………………………………………………………..………………… (7) dan


dirumuskan dengan ………………………………………(8)

Menggunakan multimeter

Tentunya kamu masih ingat multimeter


6. Umumnya multimeter digunakan untuk mengukur tegangan, arus, dan tahanan.
Kemudian, perhatikan multimeter yang kamu miliki, apakah benar seperti itu?
……………...................................................................................................... (9)

2
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

Gambar 1. Multimeter

Gambar 2. Pengukurang dengan Multimeter


Dari gambar 2, hasil pengukuran menggunakan multimeter tersebut menunjukkan
angka……………………………………………………………………………(10)

3
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

Kemudian jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini.

1. Tuliskan ulang oleh mu, bagaimana cara membaca kuat arus dan tegangan pada
multimeter . Cara menggunakan multimeter adalah:
……………………………………………………………………………………
……………….……………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………(11)

Setelah kamu dapat menjawab semua pertanyaan di atas, barulah kamu dapat
memulai belajar elastisitas.

B. Mempelajari Listrik Arus Searah

B.1. Rangkaian Aliran Arus Listrik Searah

Tujuan Belajar
Setelah kamu selesai mempelajari listrik arus searah, kamu akan dapat
mendefinisikan rangkaian aliran arus listrik searah (DC) dengan benar.
Marilah kita pelajari Rangkaian listrik arus searah.

Bukalah buku paketmu (Kajian Konsep Fisika) halaman 4 Bacalah tentang: Listrik
Arus Searah.
Pada waktu di kelas. Ikuti demonstrasi dan penjelasan gurumu tentang Rangkaian
Listrik Arus Searah. Catat pelajaran yang diberikan gurumu.

Setelah kamu selesai membaca, mengikuti demonstrasi guru, dan penjelasan gurumu.
Jawab pertanyaan berikut:

7. Bagaimana rangkaian listrik arus searah.................................................(12)

B.2 Prinsip Kerja Peralatan Listrik Searah (DC) Dalam Kehidupan


Sehari-Hari.

Mari lanjutkan dengan belajar tentang Menjelaskan prinsip kerja peralatan listrik
searah (DC) dalam kehidupan sehari-hari.

4
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

Tujuan Belajar
Setelah kamu mempelajari prinsip kerja peralatan listrik searah, kamu akan dapat
menjelaskan prinsip kerja peralatan listrik searah (DC) dalam kehidupan sehari-hari
dengan baik dan benar.

Pada waktu di kelas, perhatikan video mengenai peralatan listrik arus listrik searah
yang ditampilkan oleh guru .

Setelah kamu memperhatikan video dan mengikuti pelajaran di kelas, selanjutnya,


Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut:
8. Bagaimana prinsip kerja peralatan listrik searah ?
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
...................................................................................................................................
.............................................................................................................................(13)

B.1.3 Latihan Keterampilan Proses (KETERAMPILAN PROSES SAIN/KPS)

Kegiatan Pralaboratorium.

1. Jika kamu diberi baterai arang,lampu LED(lampu belajar ) dan kabel dapatkah
kamu menentukan desain rangkaian baterai arang tersebut supaya dapat
menghidupkan lampu belajar?
Jawab:
……………………………………………………………………………………
……… (14)
2. Untuk membuktikan jawaban di atas (no.1), Buatlah rencana percobaan untuk
mendesain rangkaian baterai arang untuk catu daya lampu belajar, dengan
mengungkapkan: Alat dan bahan yang diperlukan, langkah percobaan, gambar
sketsa percobaan, Tabel dan data pengamatan.

Alat dan bahan:

Gambar Rencana Percobaan

5
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

…………………………………….
…………………………………….
…………………………………….
…………………………………….
…………………………………….
……………………………… (15)
Langkah percobaan.
…………………………………….…………………………………….…………
………………………….…………………………………….……………………
……………….…………………………………….………………………………
…….…………………………………….…………………………………….……
……………………………….…………………………………….………………
…………………….…………………………………….…………………………
………….…………………………………….…………………………………….
…………………………………….…………………………………….…………
……………………(16)
Tabel dan data hasil pengamatan:
v I R P
a b C d
…………… ………………………… …………… ……………
…………… ………………………… …………… ……………
…………… ………………………… …………… ……………
(17)

Untuk dapat menentukan alat dan bahan, serta langkah percobaan, gambar sketsa
percobaan dan Tabel dan data hasil pengamatan, berdiskusilah kamu dengan
teman kelompok kerja masing-masing. Setelah disepakati dan dituliskan,
konsultasikan dan mintakan persetujuan gurumu, apakah rencana percobaanmu
dapat berhasil dilakukan?

Kegiatan Laboratorium

3. Jika rencana percobaanmu telah mendapat persetujuan dari gurumu. Lakukanlah


percobaan sesuai dengan rencana yang telah kamu buat. Catat hasil pengamatan
pada Tabel dan data hasil pengamatan yang telah kamu siapkan.

4. Berdasarkan Tabel dan data hasil pengamatan. Hitunglah daya yang dihasilkan
setiap percobaan .

5. Buatlah kesimpulan dari percobaan yang kamu lakukan, dengan:


Berdasarkan hasil pengukuran-pengukuran dan analisis data di atas, kuat arus dan
tegangan dapat diukur dan daya dapat dihitung . Daya yang terukur sebesar

6
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

Rangkuman:

1. Multimeter adalah piranti ukur yang dapat digunakan untuk mengukur besaran
listrik, yaitu ; (1) tegangan, (2) arus, dan (3) tahanan (resistance).
2. Tegangan listrik dinyatakan dalam satuan Volt (V).
3. Arus listrik dinyatakan dalam satuan Ampere (A).
4. Listrik Arus Searah (Direct Current atau DC) adalah aliran elektron dari suatu
titik yang energi potensialnya tinggi ke titik yang lebih rendah
5. Pada umumnya sumber arus listrik searah adalah baterai seperti aki dan elemen
volta dan juga panel surya.
6. Baterai kering atau baterai adalah salah satu sumber tegangan searah i DC) yang
merupakan alat listrik-kimiawi.

Soal Latihan

Untuk kamu berlatih menyelesaikan soal.

Kerjakan soal pada instrumen penilain tes yang dibagikan oleh guru

EVALUASI

Selanjutnya jawab soal-soal berikut ini, pada lembaran kertas bergaris yang
disediakan olehmu sendiri.

1. Jelaskan pengertian listrik arus searah dan contohnya !


2. 10 buah hambatan listrik disusun seperti gambar berikut! Masing-masing
hambatan adalah identik dan besarnya 120 Ω .

Tentukan hambatan pengganti (hambatan total) antara titik A dan B dari gambar
rangkaiandi atas!?

7
Tuntunan Belajar Fisika: Listrik Arus Searah

3. Di dalam suatu rangkaian tertutup, sebuah hambatan sebesar 3 Ω di rangkai


dengan sumber tegangan 9 V. Tentukan besarnya kuat arus yang mengalir pada
rangkaian tersebut!
4. Pada ujung-ujung sebuah resistor diberi beda potensial 1,5 volt. Saat diukur kuat
arusnya ternyata sebesar 0,2 A. Jika beda potensial ujung-ujung resistor diubah
menjadi 4,5 volt maka berapakah kuat arus yang terukur?
5. Sebutkan dan jelaskan dengan singkat Contoh sumber arus listrik searah (DC)?

Anda mungkin juga menyukai