Anda di halaman 1dari 1

NAMA : Yulia Retnowati

NIM : 1405357
Pendidikan Teknik Elektro

A. Identifikasi Masalah
Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan di atas, dapat diidentifikasi beberapa
permasalahan seperti siswa masih sering kali mencontek saat ujian berlangsung, siswa juga masih
sering mengalami ketidakpercayaan diri yang mengakibatkan aksi mencontek. Maka dari itu,
perhatian atau peranan guru sangat diperlukan agar anak-anak didik mengerti serta memahami
setiap materi yang diberikan oleh guru tersebut. Dan siswa sering kali malas belajar. Hal seperti
ini sangat menghambat proses pembelajaran, yang menuntut guru untuk menjadi motivator
siswanya agar mereka semangat belajar.

B. Rumusan Masalah
1. Apa pengertian menyontek dalam pelaksanaan ujian?
2. Bagaimana cara mengatasi perilaku menyontek?
3. Bagaimana cara membuat siswa agar mempunyai semangat belajar sehigga siswa terhindar
dari aksi mencontek?
4. Apa yang harus dilakukan guru maupun orang tua siswa agar turut membantu mengurangi
kebiasaan siswa mencontek saat pelaksanaan ujian?

Anda mungkin juga menyukai