Anda di halaman 1dari 2

EDUKASI BILA KELUARGA MENYEDIAKAN MAKANAN

No. : …./ …. /SOP/


Dokumen PKM-LDK /2018

No. Revisi :
SOP
Tgl. Terbit : 3 Januari 2018

Halaman : 1/2

PUSKESMAS SITI SULATIN, SKM


LENDANG NANGKA NIP.19681231 199503 2 017

1. Pengertian Kegiatan penyampaian informasi tentang jenis, jumlah dan bentuk


makanan yang disarankan kepada pasien bila keluarga ikut
menyediakan makanan di rawat inap.

2. Tujuan Agar keluarga pasien tidak menyediakan makanan atau memberikan


makanan yang tidak sesuai dengan diit pasien

3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No. Tentang Pedoman Pelayanan Gizi


Klinis di Puskesmas

4. Refrensi 1. Pedoman Proses Asuhan Gizi Terstandar (PAGT), Kementrian


Kesehatan RI: Jakarta 2014
2. Pedoman Pelayanan Gizi di Puskesmas, Kemenkes RI,
Direktorat Jendral Bina Gizi dan KIA Jakarta: 2014
5. Alat dan
Bahan
6. Prosedur / 1. Nutrisionis menjelaskan kepada keluarganya tentang jenis diit
Langkah - yang dijalankan pasien (tergantung diagnose penyakit)
Langkah 2. Nutrisionis menjelaskan kepada keluarganya bentuk makanan
yang harus disiapkan (Biasa/nasi, Lunak/bubur,Saring/lumat dan
Cair)
3. Nutrisionis menjelaskan kepada keluarganya tentang jumlah dan
frekwensi makanan yang harus dikonsumsi oleh pasien setiap
hari
4. Nutrisionis menjelaskan kepada keluarganya tentang makanan
yang dianjurkan, yang boleh/tidak boleh dan makanan yang
dibatasi
5. Nutrisionis menanyakan kepada pasien atau keluarganya
tentang kesesuaian makanan yang telah diberikan.
7. Unit Terkait 1. Nutrisionis

2. Keluarga Pasien

Halaman 2/2 SOP Edukasi Bila Keluarga Menyediakan Makanan

Anda mungkin juga menyukai