Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PUJON

NOMOR : 440/ /KEP/35.07.103.102/2016

TENTANG
PENGELOLA BARANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA UPTD PUSKESMAS PUJON

Menimbang : a. bahwa UPTD Puskesmas Pujon memiliki sarana prasarana yang


mendukung penyelenggaraan program dan pelayanan yang perlu
dipelihara agar dapat digunakan sesuai kebutuhan;
b. bahwa sarana dan prasarana Puskesmas, Puskesmas Pembantu
maupun poliklinik kesehatan desa dalam kondisi baik
menunjukkan kesiapan penyelenggara Puskesmas dalam
memberikan pelayanan;
c. bahwa sehubungan dengan yang dimaksud pada huruf a dan b di
Mengingat :
atas, diperlukan adanya pelayanan yang berkesinambungan
sesuai peraturan yang berlaku
1 Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 951 / Menkes / SK / VI /
2000 tentang Upaya Kesehatan Dasar di Puskesmas;
2 Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004. Tentang Sistem
Perencanaan Pembangunan Nasional;
3 Perataturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 Tentang Pedoman
Pembinaan Dan Pengawasan Penyelengaraan Pemerintah
Daerah;
4 Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 128 / Menkes / SK / II /
2004 tanggal 10 Februari 2004 tentang Kebijakan Dasar Pusat
Kesehatan Masyarakat;
5 Keputusan Mentri Kesehatan RI Nomor 128/MENKES/SK/II/2004
Tentang Kebijakan dasar Puskesmas;
6 Peraturan Mentri Kesehatan RI Nomor
741/MENKES/PER/VII/2008 Tentang Standar pelayanan Minimal
Bidang Kesehatan;
7 Keputusan Mentri Kesehatan RI Nomor 828/MENKES/SK/IX/2008
Tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
8 Peraturan Derah Kabupaten Malang Nomor x Tahun xxxx Tentang
Pelayanan Publik;
9 Keputusan Kementrian Negara Pendayagunaan Aparatur Negara
no: 63/KEP/M.PAN/7/2003 tentang pedoman umum
penyelenggaraan Pelayanan Publik.
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS PUJON TENTANG
PENGELOLA BARANG UPTD PUSKESMAS PUJON
Kesatu : Pemeliharaan sarana prasarana puskesmas menjadi tanggung jawab
semua penyelenggara pelayanan.
: Tugas pengelola barang:
Kedua 1. Pemeliharaan sarana prasarana Puskesmas dilaksanakan
rutin berkala dan didokumentasikan.
2. Menginventarisasi dan memeriksa ulang kondisi barang dan
peralatan dan melaporkannya.
3. Menyusun dan melaksanakan program pemeliharaan secara
konsisten.
Ketiga
Menetapkan NAMA NIP GOL/RUANG penanggung jawab barang
:
inventaris Puskesmas
Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, dan apabila
Keempat :
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam ketetapan ini akan
diperbaiki sesuai ketentuan

Ditetapkan di : Pujon
Pada tanggal :
KEPALA UPTD PUSKESMAS PUJON

dr. WIWIT WIJAYATI


NIP. 197501 24200604 2 015

Anda mungkin juga menyukai