Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KEGIATAN SISWA

PERTEMUAN I

Identitas:
Kelompok :
Anggota :

Petunjuk:
Diskusikan permasalahan-permasalahan berikut dalam kelompok dan tuliskan hasilnya pada
tempat yang telah disediakan!
Permasalahan:
1. Jelaskan pengertian posisi sudut dan panjang lintasan menurut kelompok kalian,
kemudian jelaskan apakah hubungan keduanya sesuai video yang telah di tampilkan!

2. Jelaskan pengertian kecepatan sudut dan berikan contohnya!

3. Jelaskan pengertian kecepatan linear dan berikan contohnya!

4. Berdasarkan soal nomor 2 dan 3 jelaskan perbedaan kecepatan sudut dan kecepatan
linear menurut kelompok kalian!
5. Jelaskan pengertian kecepatan sentripetal dan tuliskan persamaannya, apa saja
komponen-komponennya?

6. Berikut adalah soal tentang kecepatan sentripetal. Berapakah kecepatan


sentripetalnya?
(soal)

7. Bagaimanakah hubungan roda-roda seperti yang ditunjukkan pada video? Bagaimana


kecepatan linear dan kecepatan sudutnya?

Anda mungkin juga menyukai