Anda di halaman 1dari 2

Laurales

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Belum Diperiksa
Langsung ke: navigasi, cari
?Laurales

Klasifikasi ilmiah
Kerajaan: Plantae
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Ordo: Laurales
Suku
lihat teks.

Laurales adalah salah satu bangsa tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad magnoliids
menurut Sistem klasifikasi APG II). Bangsa ini juga diakui sebagai ordo dalam sistem klasifikasi
Cronquist yang tercakup dalam anak kelas Magnoliidae.

Berikut ini adalah anggota Laurales menurut sistem APG II:

 suku Atherospermataceae
 suku Gomortegaceae
 suku Hernandiaceae
 suku Lauraceae
 suku Monimiaceae
 suku Siparunaceae
 Suku kamfer-kamferan atau Lauraceae adalah salah satu suku anggota tumbuhan
berbunga. Menurut sistem klasifikasi APG II suku ini termasuk ke dalam bangsa
Laurales, klad magnoliids.
 Ke dalam suku ini termasuk berbagai tumbuhan rempah-rempah berwujud pohon, seperti
laurel (salam Eropa), serta kulit manis (Cinnamomum zeylanicum) dan cassia vera (C.
burmanii). Kayu beraroma yang dikenal sebagai kayu kamfer/kamper (C. camphora)
telah dikenal sejak ribuan tahun sebagai produk ekspor dari Sumatera. Namanya diambil
dari korupsi atas nama pelabuhan utama pengirimnya, Barus atau Pancur (orang Arab
menyebutnya Fansur). Jenis kayu aromatik lainnya yang diperdagangkan sejak dulu
adalah mesoyi, yang serutan kayunya dipakai sebagai campuran ratus.
 Lauraceae banyak menghasilkan pohon dengan kualitas kayu yang baik

Magnoliales
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Belum Diperiksa

Langsung ke: navigasi, cari

?
Magnoliales

Klasifikasi ilmiah

Kerajaan: Plantae

Divisi: Magnoliophyta

Kelas: Magnoliopsida

Ordo: Magnoliales

Suku

lihat teks.

Magnoliales adalah salah satu bangsa tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad magnoliids
menurut Sistem klasifikasi APG II). Bangsa ini juga diakui sebagai ordo dalam sistem klasifikasi
Cronquist yang tercakup dalam anak kelas Magnoliidae.

[sunting] Suku/familia anggota

Menurut sistem APG II terdapat enam suku yang tergolong ke dalam bangsa ini:

 suku Annonaceae
 suku Degeneriaceae
 suku Eupomatiaceae
 suku Himantandraceae
 suku Magnoliaceae
 suku Myristicaceae

Anda mungkin juga menyukai