Anda di halaman 1dari 2

KELUHAN DAN UMPAN

BALIK DARI MSYARAKAT


No. Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman :
UPT PUSKESMAS drg. Krishnawati Savitri
TTD Ka. Puskesmas
LEDENG NIP. 19650801 199101 2 001

1. Pengertian Upaya untuk menanggapi dan menindaklanjuti ketidak puasan


masyarakat pemgguna pelayanan atas pelayanan yang di berikan
oleh penyelenggara pelayanan

2. Tujuan Sebagai acuan untuk meningkatan pelayanan dan penyelenggaraan


upaya Puskesmas serta mencegah terjadinya permasalahan dan
penyelenggaraan pelayanan

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Ledeng No.


…/SK/ADMAN../UPTPKMLDG/2018 Tentang Penanganan keluhan
dan umpan balik dari masyarakat

4. Referensi
Permenkes No.75 Tahun 2014 Tentang Puskesmas

5. Prosedur/ A. Pertemuan Survey Mawas Diri


Langkah-
langkah 1. Petugas kesehatan mengumpulkan informasi tentang
masalah kesehatan di wilayah Puskesmas
2. Petugas kesehatan mengenali masalah kesehatandi
wilayah kerja Puskesmas
3. Petugas kesehatan membuat presensi
4. Petugas kesehatan membuat formolir pengumpulan data
5. Petugas kesehatan mengumpulan data dengan propil dari
desa di wilayah kerja Puskesmas
6. Petugas kesehatan mengkaji masalah di wilayah kerja
Puskesmas
7. Petugas kesehatan menentukan pelaksanaanya

B. Diliuar pertemuan

1. Persipan media yang digunakan untuk meminta keluhan


dan umpan balik masyarakat
2. Catat keluhan dan umpan balik
3. Analisis keluhan dan umpan balik
4. Aporkan hsil analisis kepada kepala Puskesmas
5. Buat rencana perbaikan program sesuai dengan Analisa
6. Lakukan perbaikan program sesuai rencana dan
sampaikan umpan balik kepada masyarakat, pengguna
pelayanan.

6. Alat  Kotak saran


 Kuesioner
 SMS
 Telepon
 Facebook

7. Unit terkait  UKP


 UKM

No Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai berlaku


8. Riwayat
perubahan
dokumen

Anda mungkin juga menyukai