Anda di halaman 1dari 3

Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Kriteria Penyusunan KKM KKM


Kompetensi Dasar / Indikator KKM KKM
Daya Intake Mata
Kompleksitas Dukung Siswa Indikator KD
Pelajaran
3.1 Memahami hakikat ilmu kimia, metode ilmiah dan keselamatan 80 80
kerja di laboratorium serta peran kimia dalam kehidupan.
• Mengidentifikasikan produk-produk kimia dalam kehidupan 80 80 80 80
• Menjelaskan hakikat ilmu kimia 80 80 80 80

• Menjelaskan peran kimia dalam kehidupan sehari-hari 75 80 85 80


• Menggunakan metode ilmiah dalam melakukan penelitian 73 75 80 76
• Menjelaskan keselamatan kerja dilaboratorium 80 80 80 80
3.2 Memahami model atom Dalton, Thomson, Rutherfod, Bohr, dan 76 78
mekanika gelombang
• Menjelaskan perkembangan teori atom 73 75 80 76
• Menggambarkan model atom dalton, thomson, rutherford 75 80 73 76
• Menjelaskan kelemahan dan kelebihan dari masing-masing teori 70 75 80 75
atom berdasarkan eksperimen
• Menjelaskan partikel dasar dari suatu atom (proton, elektron, 75 80 70 75
dan neutron
• Menjelaskan lambang unsur atom (nomor atom dan 76 77 75 76
nomor massa)
• Mengelompokkan unsur kedalam isotop, isobar dan isoton 75 75 75 75
• Menentukan massa atom relatif 70 80 75 75
• Menjelaskan teori mekanika kuantum 75 80 70 75

• Menjelaskan tentang bilangan kuantum dan orbital 75 75 75 75


• Menentukan bilangan kuantum dan bentuk-bentuk orbital 70 76 70 72
• Menjelaskan kulit dan subkulit serta hubungannya dengan 70 73 70 71
bilangan kuantum
3.3 Memahami cara penulisan konfigurasi elektron dan pola 75 77
konfigurasi elektron terluar untuk setiap golongan dalam tabel
periodik
• Menentukan konfigurasi elektron dan elektron valensi dari 75 75 75 75
suatu atom
• Menentukan konfigurasi elektron dan diagram orbital 76 70 70 72
berdasarkan prinsip Aufbau, aturan hund dan asas larangan pauli
• Menentukan letak unsur dalam tabel periodik dengan 76 75 74 75
konfigurasi elektron
3.4 Menganalisis kemiripan sifat unsur dalam golongan dan
keperiodikannya
• Menjelaskan perkembangan sistem periodik unsur 76 73 76 75
• Menjelaskan dasar pengelompokkan unsur-unsur dalam sistem 76 74 75 75
periodik
• Menjelaskan sifat-sifat periodik unsur 74 73 72 73
Ulangan Harian 75
3.5 Membandingkan ikatan ion, ikatan kovalen, ikatan kovalen 71 73
koordinasi, dan ikatan logam serta kaitannya dengan sifat zat
• Menjelaskan kestabilan suatu unsur berdasarkan konfigurasi 70 70 70 70
elektron
• Menggambarkan struktur lewis berdasarkan elektron valensi 70 70 70 70
unsur
• Menjelaskan proses pembentukan ikatan ion beserta 70 70 70 70
contohnya
• Menjelaskan proses pembentukan ikatan kovalen tunggal, 70 70 70 70
rangkap dua, dan rangkap tiga beserta contohnya
• Menjelaskan proses pembentukan ikatan kovalen 71 71 71 71
koordinasi beserta contohnya
• Mejelaskan proses pembentukan ikatan logam 71 71 71 71

3.6 Menentukan bentuk molekul dengan menggunakan teori tolakan 75 75


pasangan elektron kulit valensi (VSEPR) atau Teori Domain
Elektron
• Menjelaskan teori pasangan elektron disekitar inti atom (teori 75 75 75 75
domain elektron)
• Menggambarkan bentuk molekul berdasarkan teori jumlah 75 75 75 75
pasangan elektron disekitar inti atom (teori domain
elektron)
• Menentukan bentuk molekul berdasarkan teori domain elektron 75 76 74 75

• Menghubungkan kepolaran senyawa dengan bentuk molekul 72 77 76 75

3.7 Menentukan interaksi antar partikel (atom, ion, dan molekul) dan 72 72
kaitannya dengan sifat fisik zat
• Menjelaskan sifat fisik dari senyawa yang terbentuk dari ikatan 72 72 72 72
ion, ikatan kovalen, ikatan kovalen koordinasi dan ikatan logam.
Ulangan Harian 75

Anda mungkin juga menyukai