Anda di halaman 1dari 17

NAMA : MAGHFIRAH PUTRI ARIFIN

NIM : 82136052
KELAS : D3 B FARMASI 2016

MATERI OBAT TRADISIONAL


A. Industri Farmasi
1. Beberapa tanaman obat yang masuk dalam obat modern jenis solanaceae
adalah...
a. atropin
b. serpasil
c. kinin
d. kodein
2. Ciri obat tradisional yang tidak rasional dibawah ini, kecuali...
a. Ukuran tradisional menimbulkan takaran yang tidak rasional dan tidak
tetap
b. Karena ramuan yang banyak, tentunya dapat menimbulkan banyak
efek samping
c. Karena diramu dari bahan baku yang tidak dibudidayakan, diragukan
keragaman khasiatnya
d. Takaran penggunaan yang tepat, tidak berda- sar lembar atau
genggam
3. Berikut ciri obat tradisional yang rasional adalah...
a. Rasanya tidak enak, pahit, bau tidak sedap, sehingga sulit untuk
digunakan
b. Mengandung komponen bahan yang sudah jelas khasiat dan jumlah
sudah rasional
c. Komposisi / ramuan lebih dari lima simplisia dalam satu jenis OT,
memberi kesan bahwa OT diramu tidak ilmiah
d. Karena ramuan yang banyak, tentunya dapat menimbulkan banyak
efek samping

4. Kendala mutu dalam standarisasi simplisia di bawah ini, kecuali...


a. Reproducible
b. Senyawa yang berbeda baik kuali-tatif dan kuantitatif
c. Memerlukan metode analisis yang selektif
d. Senyawa baku (reference) sukar
5. Alur produksi obat tradisional adalah...
a. Sumber simplisia, simplisia, serbuk, bahan segar, ekstrak
b. Sumber simplisia, bahan segar, simplisia, serbuk, ekstrak
c. Bahan segar, sumber simplisia, simplisia, ekstrak, serbuk
d. Bahan segar, sumber simplisia, simplisia, serbuk, ekstrak
B. OBAT TRADISIONAL
6. Perawatan dengan cara, obat dan pengobatannya yang mengacu pada
pengalaman dan keterampilan turun temurun dan diterapkan sesuai
dengan norma yang berlaku dalam masyarakat, adalah pengertian dari...
a. Produksi dan Distribusi Obat
b. Izin usaha obat tradisional dan pendaftarannya
c. Pengobatan tradisional
d. Obat asli Indonesia
7. Peraturan Menteri Kesehatan RI. No. 179/Men.Kes/Per/VII/1976
menjelaskan tentang...
a. Produksi dan Distribusi Obat
b. Izin usaha obat tradisional dan pendaftarannya
c. Pengobatan tradisional
d. Obat asli Indonesia
8. Pengertian dari simplisia adalah...
a. Obat tradisional yang telah diariskan secara turun temurun
b. Bahan alamiah yang dipergunakan sebagai obat yang belum
mengalami pengolahan apapun, berupa bahan yang telah
dikeringkan
c. Bagian utuh tanaman di atas tanah kecuali akar
d. Material tumbuhan yang telah dikeringkan
9. Tujuan dari sortasi basah adalah...
a. Mengurangi kadar, supaya simplisia awet, dengan kadar air ≤ 10%
(mantap 5%) tidak terjadi reaksi enzimatis
b. Memisahkan benda asing secara manual dan mekanik
c. Mempemudah proses selanjutnya, untuk pengeringan, penggilingan,
pengepakan
d. Membersihkan dari kotoran dan bahan asing
10. Kelebihan dari Kromatografi Lapis Tipis dalam jenis pemeriksaan obat
tradisional adalah...
a. Mengurangi kadar, supaya simplisia awet, dengan kadar air ≤ 10%
(mantap 5%) tidak terjadi reaksi enzimatis
b. Memisahkan benda asing secara manual dan mekanik
c. Kepekaan tinggi, cepat dan mudah dilakukan
d. Penyusun / komposisi fragmen
C. Pemanfaatan Obat Tradisional
11.Respon biologis dari bahan alam kepada manusia disebabkan oleh …
a. Kimia
b. Bio-energi
c. Spiritual
d. Geofisika
12. Berikut adalah beberapa cara pengolahan bahan alam dalam pengobatan
tradisional kecuali...
a. Direbus
b. Diseduh
c. Diperas atau remas
d. Dijemur
13. Tumbuhan dan ramuan obat tradisional yang digunakan dalam
pengobatan tradisonal asma, bengek dan poso adalah...
a. Daun Kumis Kucing
b. Daun Sirih
c. Mayana
d. Rimpang segar Temulawak
14. R/ Daun jeruk nipis 7 lembar
Daun jeruk purut 7 lembar
Madu secukupnya
Cara meracik tumbuhan obat tradisional untuk menghilangkan bau badan
di atas adalah...
a. Bahan bersih, tumbuk sampai halus, tambah air, peras dan saring,
tambah madu, minum
b. Daun ditumbuk halus, buat adonan dengan menambahkan madu,
bulatkan untuk diminum
c. Semua daun dipotong-potong kecil, tambahkan madu, rebus dengan air
d. Semua bahan ditumbuk halus, tambah air, rebus, saring, ditambah air
gula secukupnya
15. Berikut adalah resep tumbuhan obat tradisional untuk penyakit
Tuberculosis, kecuali...
a. R/ Kulit kamboja 75 g
Kulit batang pepaya 50 g
Kulit pohon pulai 50 g
Pegagang 10 g
Kencur 15 g
Air 500 ml
b. R/ Daun sirih 8 g
Daun sagar 4 g
Bunga belimbing wuluh 2,5 g
Cengkeh 0,5 g
Sirup 30 g
c. R/ Kayu secang 2 jari
Air 400 ml
d. R/ Mengkudu 2 bh
Daun salam 7 lbr
Air 200 ml
D. PRODUKSI OBAT TRADISIONAL
16. Persyaratan pembuatan pabrik jamu, dibawah ini kecuali...
a. Berbadan Hukum, PT, PK, Firma
b. Peralatan khusus, sesuai jenis produksi
c. Laboratorium dipimpin Apoteker
d. Bangunan satu tempat tinggal, ruang khusus produksi dan
penyimpanan
17. Dalam Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
246/MENKES/PER/1990, membahas tentang bentuk industri dan
usaha di bidang tradisional. Berikut beberapa usaha yang
dimaksudkan kecuali...
a. Industri Kecil Obat Tradisional (IKOT)
b. Usaha Jamu Racikan (UJAR)
c. Usaha Jamu Gendong (UJAGEN)
d. Usaha Obat Tradisional Rumahan
18. Urutan proses produksi dibawah ini yang benar adalah...
a. Bahan baku siap pakai – Penimbangan/ penggilingan
menjadi serbuk – Ekstrak – Produk Jadi
b. Penimbangan/ penggilingan menjadi serbuk – Ekstrak- Produk
Jadi - Bahan baku siap pakai
c. Bahan baku siap pakai - Ekstrak - Penimbangan/ penggilingan
menjadi serbuk - Produk Jadi
d. Penimbangan/ penggilingan menjadi serbuk - Bahan baku siap
pakai – Ekstrak- Produk Jadi
19.
Logo disamping menunjukkan penandaan pada
obat trasional...

a. Jamu
b. Fitofarmaka
c. Obat heral Terstandar
d. Obat bebas terbatas
20. Aturan nomor pendaftaran pada produksi obat tradisional terdiri dari 9
digit. Digit 9 menunjukkan...
a. tahun produk mulai terdaftar
b. bentuk usaha
c. jenis / macam kemasan
d. nomor urut jenis produk yang terdaftar
E. Standarisasi Simplisia
21. Aspek yang mempengaruhi kandungan senyawa tanaman obat dibawah
ini kecuali...
a. Genetik (Bibit)
b. Lingkungan (Tempat tumbuh Iklim)
c. Rekayasa Agronomi
d. Kontaminasi
e. Panen
22. Uji pendahuluan simplisia untuk pengenalan pendahuluan senyawa
aktif/zat identitas adalah pengertian dari parameter standar bahan baku
tentang...
a. Uji kemurnian
b. Identifikasi Kromatografi
c. Baku pembanding
d. Penetapan kadar
23. Yang termasuk parameter ekstrak spesifik di bawah ini adalah...
a. Susut pengeringan
b. Bobot jenis
c. Organoleptik
d. Cemaran logam berat
24. Pengertian dari cemaran mikroba adalah...
a. menentukan adanya jamur secara mikrobiologis dan aflatoksin secara
KLT
b. mengidentifikasi mikroba patogen dengan analisis mikrobiologis
c. menentukan kandungan sisa pestisida atau kontaminasi simplisia
(bahan awal)
d. menentukan kandungan logam berat (Hg, Pb, Cd, As dls) secara SSA
atau cara lain yang lebih valid
25. Syarat dalam penyimpanan obat bentuk serbuk dalam parameter mutu
sediaan obat tradisional yaitu...
a. Penyimpangan bobot tidak melebihi 5 % dari bobot purata
dibanding nilai tertera dikemasan
b. bobot berada antara 90 – 110% (rerata <300 mg) dan 95 – 105%
(rerata >300 mg)
c. bobot tiap tablet tidak lebih dari 2 tablet menyimpang dari bobot
purata 10%
d. bobot harus lebih dari 10% dari bobot purata
F. Peraturan Perundang-Undangan Obat Tradisional
26. “Setiap orang berhak hidup se-jahtera lahir dan batin, bertem-pat tinggal,
dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat serta berhak
mem-peroleh pelayanan kesehatan” adalah bunyi pasal...
a. Pasal 28 H ayat 1
b. Pasal 11 ayat 4
c. Pasal 28 H ayat 2
d. Pasal 11 ayat 2
27. PerMenKes RI No. 181/Men.Kes/Per/VII/76, Tanggal 8 Juli 1976 adalah
peraturan umum obat tradisional tentang...
a. Tentang Produksi dan Distribusi Obat Tradisional
b. Pembungkusan dan Penandaan Obat Tradisional
c. Perubahan dan Penambahan atas Peratuan Menteri Kesehatan RI
d. Tentang Pemerian Zat Aktif Obat
28. Menurut undang-undang no. 7 tahun 1963 tentang farmasi, tanggal 5-08-
1963 bab II pasal 2, Obat Asli Indonesia adalah...
a. bahan atau ramuan bahan yang berupa bahan tumbuhan, bahan hewan,
bahan mineral, sediaan sarian (galenika)
b. Sedian farmasi yang berupa obat tradisional dan kosmetika serta alat
kesehatan harus memenuhi standar dan atau persyaratan yang
ditentukan
c. Obat-obat yang didapat langsung dari bahan-bahan alamiah di
Indonesia, terolah secara sederhana atas dasar pengalaman dan
dipergunakan dalam peng-obatan tradisionil
d. campuran dari bahan obat yang secara turun-temurun telah digunakan
untuk pengobatan berdasarkan pengalaman
29. UU No. 22 tahun 1997 dalam peraturan dan sanksi hukum obat tradisional
membahas tentang...
a. Narkotika
b. Psikotropika
c. Sediaan Farmasi dan Alat Kesehatan
d. Pedoman pelaksanaan uji klinik ot
30. “karena kesalahannya wajib mengganti kerugian atau rugi yang diderita
orang lain” adalah sanksi dari KUH Perdata pasal...
a. Pasal 383
b. Pasal 386
c. Pasal 83
d. Pasal 1365
MATERI FITOFARMAKA
A. Andrographis
31. Nama Latin dari Sambiloto adalah...
a. Andrograpis Paniculata
b. Mangifera Indica
c. Malaleuca Leucadendra
d. Zingiber Officinale
32. Dekokta pada hewan anjing dapat membunuh...
a. Ascaris lumbricoides
b. larva nematoda & filaria
c. taenia
d. filaria & taenia
33. Yang tidak termasuk Hepatoprotektif pada kerusakan liver terinduksi
kimiawi dibaah ini adalah...
a. Menghambat lipid peroksidasi
b. Mengurangi produksi radikal bebas
c. Andrographolide & neoandrographolide berefek antioksidan setara
silymarin
d. Menambah produksi radikal bebas
34. Dibawah ini Andrographolide cepat diabsorpsi & terdistribusi oleh
beberapa organ tubuh kecuali...
a. Empedu
b. ginjal
c. paru-paru
d. Saraf
35. Dibaah ini yang termasuk dalam efek samping pemberian ekstrak
andrographis adalah…
a. Pusing
b. BAB
c. Kencing batu
d. Anoreksia

B. Adas
36. Nama latin dari buah adas adalah...
a. Syzygium aqueum fructus
b. Cocos nucifera
c. Foeniculi fructus
d. Musa Acuminata
37. Aktivitas estrogenik pada buah adas yaitu...
a. meningkatkan aliran ASI (laktagogum)
b. Menajamkan penglihatan
c. Meningkatkan nafsu makan
d. mengatasi mual dan nafas pendek
38. Berikut adalah pemanfaatan tumbuhan adas, kecuali...
a. Penggunaan internal dan cairan pencuci mata
b. Untuk fragilitas vagina dan gejala lain pada wanita postmeopouse
c. zat tambahan antiseptik pada pasta gigi
d. Untuk meningkatkan daya kembang otak pada balita
39. Adas dan minyak adas terdapat dalam edisi kedua...
a. Japanese Pharmacopoeia (edisi Inggris, 1996)
b. Indian Pharmacopoeia (1966)
c. People’s Republic of China (edisi Inggris, 1997)
d. European Pharmacopoeia (1997)
40. Adas dan minyak adas diakui oleh positive Commission E monographs dan
memiliki kegunaan sebagai berikut, kecuali...
a. Keluhan dyspepsia
b. Catarrh saluran pernapasan atas
c. Catarrh pada anak-anak
d. Keluhan sakit gigi

C. Biji buah jeruk


41. Gambar yang ditunjukkan oleh nomor 2 dibawah ini adalah...
a. Endocarp
b. Ruang biji
c. Mexocarp
d. Exocarp
42. Gambar yang ditunjukkan oleh nomor 5 dibawah ini adalah...

a. Endocarp
b. Ruang biji
c. Mexocarp
d. Exocarp
43. Berikut adalah asam-asam yang termasuk dalam jeruk kecuali...
a. Asam askorbat
b. Asam sitrat
c. Asam amino
d. Asam benzoat
44. Asam sitrat dan Kalium Sorbate menunjukkan aksi sinergi sebagai...
a. aktivitas antimikroba pada Enterobacteriaceae
b. bakteriostatik terhadap Lactobacillus plantarum
c. aktivitas antimikroba pada jamur
d. bakteriostatik spora aerob atau anaerob.
45. Berikut adalah hasil penelitian menunjukkan bahwa ekstrak citrus seed efektif
terhadap beberapa jenis jamur, kecuali...
a. Candida
b. Geotrichum
c. Aspergillus
d. Enterococcus spp
D. Jahe
46. Bunganya tidak teratur, warnanya hijau kekuningan dan semburat ungu, dan
rimpangnya bercabang. Permukaan rimpangnya putih kebu-abuan dengan
lingkaran kecoklatan yang terang, adalah ciri dari tanaman...
a. Kunyit
b. Temulawak
c. Jahe
d. Lengkuas
47. Kandungan Aktif dari minyak atsiri ditunjukkan oleh..

a.

b.

c.

d.

48. Komponen yang diidentifikasi sebagai senyawa antiemetika adalah...


a. Gingerol dan shogaol
b. Curcumin dan shogaol
c. diarilheptanoid dan curcumin
d. Gingerol dan diarilheptanoid
49. Aktifitas antiinflamasi pada jahe menghambat baik siklokgenase dan enzim ....
pada jalur biosintesis prostaglandin dan leukotrin.
a. Enzim protease
b. Enzim lipokginase
c. Enzim proteolitik
d. Enzim protease dan lipokginase
50. Aplikasi oral dan intragastrik dari dekokta jahe segar menghasilkan efek
stimulan pada...
a. Sekresi ginjal
b. Sekresi mukus
c. Sekresi Lambung
d. Sekresi sel
E. Fitofarmaka
51. Yang bukan merupakan tujuan pokok uji fitofarmaka di bawah ini adalah ...
a. Memastikan keamanan dan manfaat klinik FIFA
b. Pencegahan atau pengobatan penyakit maupun gejala penyakit
c. Menghilangkan keraguan masyarakat tentang bahan berbahaya dalam
obat
d. Untuk mendapatkan FIFA yang dapat dipertanggungjawabkan keamanan dan
manfaatnya
52. Dibawah ini termasuk prioritas pemilihan obat tradisional menjadi fitofarmaka
adalah...
a. Jenis OT yang diperkirakan tidak mempunyai kha-siat untuk penyakit
tertentu
b. Jenis OT yang diperkirakan tidak merupakan al-ternatif yang jarang
c. OT harus memiliki masa pertumbuhan yang cukup sewaktu dipanen
d. OT harus mempunyai khasiat dalam penyakit yang menduduki urutan
dalam morbiditas (pola penyakit)
53. Berikut merupakan uji yang tidak termasuk dalam uji toksisitas dalam
fitofarmaka adalah...
a. Uji akut
b. Uji spesifik
c. Uji Kronik
d. Uji klinik
54. 1. Manfaat Klinik
2. Penentuan Dosis
3. Jumlah Pasien Terbts
4. Tanpa Pembanding
Cara tersebut termasuk dalam uji klinik fitofarmaka tahap...
a. Tahap awal
b. Tahap akhir
c. Tahap pantau
d. Tahap lanjut
55. Komisi ahli dalam uji fitofarmaka mempunyai tugas sebagai berikut kecuali...
a. Memberikan masukan tentang prioritas FIFA
b. mengusulkan protokol uji FIFA
c. mengusulkan ketentuan ilmiah dan lain yang dianggap perlu
d. Mensosialisasikan kepada masyarakat tentang khasiat obat fitofarmaka
F. Gout
56. Ditandai oleh hiperurikemia, disebabkan peningkatan pembentukan asam urat,
pengurangan ekskresi, merupakan ciri penyakit...
a. Gout/pirai sendi
b. Kencing batu
c. Hipertensi
d. BAB
57. Berikut yang tidak termasuk serangan gout kronik dalam gejala gout secara
klinis adalah...

a. Terjadi penyimpanan asam urat di rumah siput telinga


b. Sebagai benjolan bening di bawah kulit
c. Intensitas serangan lebih rendah
d. Sering terjadi bebas gejala secara sempurna
58. Urikostatik adalah pengobatan dengan cara...
a. meningkatkan eliminasi asam urat melalui urin
b. mengurangi peradangan
c. menghambat enzim xantin oksidase
d. menurunkan aktivitas fagositosis leukosit
59. Nama latin dari seledri sebagai pengobatan gout adalah...
a. Apium graveolens
b. Stelechocarpus burahol
c. Peperoma pellucida
d. Caesalpinia sappan
60. Zat aktif dalam tanaman tempuyung adalah...
a. turunan benzopiran/kroman
b. apigenin, apiin
c. flavonoid sinensetin
d. Flavonoid luteolin
G. Obat Alami Antidiabetes
61. Tergantung insulin, sel beta pankreas telah rusak sehingga tidak dapat
memproduksi insulin adalah ciri dari diabetes...
a. Diabetes tipe I
b. Diabetes tipe II
c. Diabetes gestasional
d. Diabetes tipe lain
62. Dibawah ini obat alami dari penyakit diabetes, kecuali..
a. Bawang putih
b. Buah pare
c. Kumis Kucing
d. Daun ketela rambat
63. Merangsang keluarnya insulin dari sel beta pankreas, meregulasi reseptor
insulin di jaringan adalah pengertian dari...
a. Tolbutamid
b. Biguanid
c. Sulfonilurea
d. Glibenklamid
64. 1. Pemberian obat peroral
2. Tikus puasa diukur kadar gulanya
3. Uji toleransi glukosa/ uji pembebanan glukosa
4. Diukur lagi setelah pembebanan glukosa
5. Pengukuran kadar gula darah pada menit ke 0, 30, 60, 120, 180, 240
Urutan cara percobaan praklinik diabetes di atas yang benar adalah...
a. 1-2-4-3-5
b. 3-2-4-1-5
c. 2-5-1-4-3
d. 2-4-1-5-3
65. Oligosa di saluran cerna dihidrolisis oleh alfa glukosidase menjadi..
a. Asam lemak
b. Protein
c. karbohidrat
d. monosa
H. Obat alami obesitas dan Hiperlipidemia
66. Berikut yang termasuk dalam pengertian obesitas, kecuali...
a. Terakumulasi pada daerah bawah kulit, rongga perut, otot skeletal, dinding
pembuluh darah, dan kelenjar susu
b. Konsumsi kalori melebihi pembakaran
c. Konsumsi sayur dan susu secara berlebihan
d. Kelebihan kalori disimpan sebagai jaringan lemak adiposa
67. Beberapa cara mengenali tingkat obesitas dibaah ini kecuali..
a. Mengukur jaringan non-lemak dengan mendeteksi jumlah air tubuh oleh
alat bioelectrical impedance
b. Memperhatikan level energi dan perubahan suasana hati
c. Menimbang berat badan di bawah air (hydrostatic weighing)
d. Mengukur lipatan kulit dengan skinfold calipers
68. Fira memiliki berat badan 55 dan tinggi 155, Klasifikasi berat badan fira
berdasarkan Body Mass Index termasuk...
a. Kelebihan BB
b. Kurus
c. Normal
d. Obesitas kelas 2
69. Klasifikasi kelebihan berat badan berdasarkan Body Mass Index adalah...
a. 30,0 - 34,9
b. 18,5 - 24,9
c. 25,0 - 29,9
d. <18,5
70. Obesitas rentan terhadap penyakit metabolik di bawah ini, kecuali...
a. Hiperglikemia
b. Diabetes
c. Hipertensi
d. Hiperkolesterol
I. Pemanfaatan Obat Tradisional Secara Tepat
71. 1. Memiliki efek samping relatif kecil jika digunakan secara tepat
2. Memiliki efek relatif lambat tetapi jelas manfaatnya
3.

Anda mungkin juga menyukai