Anda di halaman 1dari 1

1.

Judul dan penulis

Exercise and Physical Activity for Older Adults

2. Tujuan penulisan

Untuk mengetahui adanya hubungan antara aktivitas fisik jalan kaki setiap hari dengan gejala dari
depresi

3. Populasi dan sampel

Populasi dari penelitian ini berjumlah 3,673 yang terdiri dari jenis kelamin perempuan dan laki-laki dan
sampel diambil 15 % dari total populasi dengan usia rata-rata 55 tahun.

4. Jenis penelitian

Cohort study

5. Teori konsep

Penuaan merupakan suatu proses yang melibatkan beberapa variabel, diantaranya usia, gaya hidup dan
penyakit kronis yang terjadi. Dari hal tersebut, maka pada lansia diharapkan usia harapan hidup yang
panjang dalam keadaan sehat. Salah satu cara untuk hal tersebut dengan latihan fisik dengan harapan
hasil yang didapatkan yaitu memperbaiki dan meningkatkan kesehatan tulang, meminimalkan resiko
jatuh serta cedera dan meningkatkan fleksibilitas gerakan tubuh.

6. Variabel

Penelitian tersebut terdiri dari 2 variabel, yaitu mencari adanya hubungan antara aktivitas fisik jalan kaki
setiap hari dengan gejala dari depresi

7. Hasil

Dari penelitian tersebut didapatkan hasil bahwa aktivitas fisik jalan kaki setiap hari dengan gejala dari
depresi menunjukan adanya sedikit keterkaitan, hal tersebut terjadi karena pada penelitian ini jumlah
populasi sedikit dan grup pembanding antara kelompok perhatian dan plasebo tidak bekerja dengan
sesuai dengan aturan, selain itu pada penelitian ini penilaian kepatuhan yang cermat dan dampak
potensial dari kepatuhan tidak dipertimbangkan.

Anda mungkin juga menyukai