Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PANITIA PELAKSANAAN LOKAKARYA MINI LINTAS SEKTOR

PUSKESMAS DOMPU KOTA

31 AGUSTUS 2017

1. PENDAHULUAN
Proses manajemen perancanan belum terlaksana dengan baik apabila tidak dilanjutkan
dengan pemantauan ulang. Tindak lanjut bertujuan untuk memantau pencapaian
pelaksanaan kegiatan puskesmas di bulan-bulan sebelumnya. Perencanan Pemantauan
kegiatan puskesmas dapat dilakukan perencanan ulang yang lebih baik lagi.
Keberhasilan Puskesmas memerlukan pengorganisasian Dan keterpaduan lintas Program
dan lintas sektor yang baik.

2. TUJUAN
1. Tujuan Umum
Mengkaji Hasil Kerjasama Lintas Sektor Untuk Dijadikan bahan acuan dalam
perencanaan pada tri wulan selanjutnya.

2. Tujuan Khusus
1) Membahas masalaha dan hambatan yang sering kali di jumpai di wilayah
kerja masing-masing.
2) Merumuskan mekanisme/Rencana kerja Lintas Sektor untuk Triwulan
selanjutnya.

3. PENYELENGGARA
Panitia Puskesmas Dompu Kota

4. PESERTA

1. Camat Dompu : 1 Orang


2. Ka Dikes Kab.Dompu : 1 Orang
3. Kepala Bidang PSDK Dikes Kab.Dompu : 1 Orang
4. Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dikes Kab.Dompu : 1 Orang
5. Kepala Bidang P2PL Dikes Kab.Dompu : 1 Orang
6. Lurah/Kades Se-Kec.Dompu : 8 Orang
7. Ka.UPT BPPKB Kec.Dompu : 1 Orang
8. Ketua TP PKK Kec.Dompu : 1 Orang
9. Kepala KUA Kec.Dompu : 1 Orang
10. Ka KCD Kec.Dompu : 1 Orang
11. Danramil Kec.Dompu : 1 Orang
12. Kapolsek Kec.Dompu : 1 Orang
13. Kasi Bidang Pemberdayaan Kec.Dompu : 1 Orang
14. Fasilitator GSC PNPM Mandiri Kec.Dompu : 1 Orang
15. PLAN Kab.dompu : 1 Orang
16. Koordinator Bidan Kelurahan/Desa Se-Kec.Dompu : 8 Orang
17. Koordinator Pustu Kelurahan/Desa Se-Kec.Dompu : 3 Orang
18. Kader Posyandu Di Wilayah Kerja Puskesmas Dompu Kota : 8 Orang
19. Dukun Di wilayah Keja Puskesmas Dompu Kota : 4 Orang
20. Dokter Umum Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
21. Bidan Koordinator Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
22. Koordinator GIZI Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
23. Koordinator Promosi Kesehatan Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
24. Koordinator TB/Malaria Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
25. Koordinator Program Surveilan/Bencana Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
26. Koordinator Imunisasi Puskesmas Dompu Kota : 1 Orang
27. Panitia : 6 Orang

Total : 59 Orang

5. WAKTU DAN TEMPAT


a. Waktu : Kamis, 31 Agustus 2017
Pukul 08-30 – Selesai

b. Tempat : Gedung PKK kab.dompu

6. SUMBER DANA
Sumber dana : BOK Puskesmas

Anda mungkin juga menyukai