Anda di halaman 1dari 3

Lampiran 6: Form Monitoring Tindak Lanjut Audit Internal

FORM MONITORING TINDAK LANJUT AUDIT INTERNAL

No. Uraian Analisis ketidak- Rencana tindak Target Penanggung Waktu Status
Ketidak- sesuaian/Masalah lanjut waktu jawab Pelaksanaan penyelesaian
sesuaian/ penyelesai tindak lanjut
Masalah an
1. Unit Proses Pembuatan SOP Merevisi SOP Per Februari Pengelola loket Februari Selesai
Loket pelaksanaan pendaftaran tidak pendaftaran 2018
(08 Jan pendaftaran sesuai dengan
2018) tidak sesuai pedoman
dengan SOP pendaftaran
pendaftaran (terlalu singkat)
2. Lab Menilai - Keterbatasan - Selalu - PMI Pengelola April 2018 PMI dan PME
(16 Jan kesesuaian anggaran mengusulkan dilakukan laborat dalam proses
2018) PMI dan PME - Anggaran yang tambahan pada bulan
dengan standar sudah diajukan anggaran untuk April 2018
akretaditasi tidak mencukupi PMI - PME
Puskemas karena kenaikan - Mengusulkan dilakukan
(BAB VIII; harga besaran biaya pada 2019
8.1.7) baru untuk
pelaksanaan
PME
3. Farmasi Menilai Penerimaan obat Pengajuan Maret 2018 Pengelola obat Hingga Belum selesai
Audit I ketersediaan dari GFK tidak permintaan obat persediaan
(07 obat dengan sesuai dengan lebih awal dari obat di GFK
Februari SOP penilaian kebutuhan jadwal telah tercukupi
2018) dan permintaan
pengendalian Puskesmas
penyediaan
dan
penggunaan
obat
4. Admen Menilai proses - Jadwal lokmin - Meningkatkan Maret 2018 Kepala Tata Secepatnya Dalam proses
Lokmin pelaksanaan yang telah dibuat koordinasi waktu Usaha
(20 lokmin belum dipatuhi - Meningkatkan
Februari bulanan karena kesibukan pemahaman
2018) apakah telah dari Kepala pengelola
sesuai dengan Puskesmas, Staff program
PKP 2017 dan Puskesmas pada
standar saat pelaksanaan
akreditasi lokmin
Puskesmas - Belum
(BAB I; 1.1.5 terinventarisir
dan 1.2.5) kegiatan dari tiap-
tiap programmer
karena kurangnya
pemahaman para
programmer dan
kurangnya waktu
dalam pelaksanaan
lokmin
5. Manaj. Menilai Telah dibuat Monitoring Tiap bulan Pengelola Terjadwal tiap Selesai
Peralatan pelaksanaan perencanaan pelaksanaan telah barang bulan
(08 Maret pemeliharaan, jadwal pemeliharaan, dilakukan
2018) perbaikan, dan pemeliharaan, perbaikan, dan secara
kalibrasi alat perbaikan, dan kalibrasi alat berkala
dengan PKP kalibrasi telah dilakukan
2017 dan
standar
akreditasi
Puskesmas
(BAB II;
2.1.5)
6. Cakupan Anggaran dari Meningkatkan Sept-Okt Pengelola Sept-Okt 2018 Proses
Promkes survey PHBS Dinas Kesehatan anggaran survey 2018 Program penganggaran
(19 Maret Rumah hanya cukup untuk RT agar Promkes
2018) Tangga tahun survey PHBS RT mencapai target
2017 sebesar 60 KK per desa PKP sebesar 20%
4,6% tidak yang dilakukan
memenuhi oleh kader
target PKP kesehatan
2017 sebesar
20%
7. Poli Menilai Petugas pelayanan Monitoring Dilakukan Semua petugas Telah dimulai Terus
Umum pelaksanaan di Poli Umum secara berkala setiap bulan yang melayani sejak bulan berproses
(05 April prosedur belum mencatat kelengkapan di Poli Umum Januari
2018) operasional secara lengkap: rengkam medis
pengkajian - Keluhan utama: untuk pengkajian
awal klinis apa keluhan awal klinis
sesuai standarutamanya, sejak
akreditasi kapan keluhan
Puskesmas dirasakan,
(BAB VII; bagaimana
7.2.1) kronologi kejadian,
faktor yang
menambah atau
mengurangi
keluhan
- Keluhan penyerta
- Riwayat
pengobatan yang
sudah didapat serta
riwayat penyakit
terdahulu
- Riwayat penyakit
keluarga
8. P2P TB Penilaian Makin Telah dilakukan Dilakukan Pengelola Selesai
(18 April kinerja dalam meningkatnya pembentukan terus program TB
2018) penemuan penderita TBC kader Satgas menerus
kasus baru dengan kategori KEOBAMA berkesinam-
BTA positif, yang lebih berat bungan
perencanaan (TB kategori 2,
penyuluhan MDR)
dengan
Pedoman
nasional
pengendalian
TB 2015,
instrumen
akreditasi
Perencanaan
Program
(BAB IV;
4.1.1.7), SOP
penemuan
tersangka TB

9. Poli Menilai Pelaksanaan Dilakukan Menunggu Pengelola Poli Diajukan pada Belum selesai
Gigi standar pelayanan di poli penyediaan obat- pengajuan Gigi Rapat Tinjauan
(07 Mei pelayanan gigi telah obat emergensi di anggaran Mutu
2018) pada poli gigi dilakukan sesuai poli gigi
dengan dengan standar
insturmen akreditasi
akreditasi Puskesmas
Puskesmas (BAB VII; 7.7.2.1,
(BAB VII; 7.7.2.2, 7.7.2.3,
7.7.2.1, 7.7.2.4, 7.7.2.6),
7.7.2.2, tetapi ditemukan
7.7.2.3, tidak adanya
7.7.2.4, 7.7.2.6 prosedur
dan BAB VIII; penyediaan obat-
8.2.6.1) obat emergensi dan
bukti pelaksanaan
penyediaan obat
tersebut
10. KIA Jadwal Ditemukan adanya Dibuat jadwal Belum ada Pengelola KIA Diajukan pada Belum selesai
(21 Mei pelayanan pelayanan yang Catin Terpadu kesepakatan dan Lab Rapat Tinjauan
2018) ANC Terpadu bersamaan antara tidak bersamaan dengan Mutu
yang Catin Terpadu dan dengan ANC petugas lab
bersamaan ANC Terpadu pada Terpadu
dengan jadwal yang sama
pemeriksaan yaitu hari Selasa
pelayanan dan Rabu membuat
Catin Terpadu pelayanan menjadi
berdasarkan lama, konsuling
Surat Dinas menjadi kurang
Kesehatan efektif
Nomor
005/0401/415.
17/2018
Perihal PPIA
11. Menilai Ditemukan adanya Secepatnya Secepatnya Pengelola Juni 2018 Selesai
Farmasi perencanaan kekosongan pengadaan obat dalam bulan farmasi
Audit II prosedur beberapa obat dengan anggaran Juni
(04 Juni operasional mulai dari sendiri
2018) tentang Puskesmas
penyediaan maupun GFK
obat yang sehingga
menjamin pelayanan
ketersediaan pengobatan
obat pada menjadi terhambat
standar
akreditasi
Puskesmas
(BAB VIII;
8.2.1.4)
12. PMKP - Tidak - Kurangnya - Meningkatkan Tiap bulan di Pengelola PPI Tiap bulan Berproses
PPI Cuci tercapainya kepatuhan cuci monitoring tiap unit
Tangan capaian tangan kepatuhan cuci pelayanan
sasaran - Kurangnya tangan di tiap
keselamatan kelengkapan dalam unit pelayanan
pasien: identifikasi pasien - Meningkatkan
kepatuhan cuci ketelitian pada
tangan saat identifikasi
- Kurangnya pasien
capaian
keselamatan
pasien:
identifikasi
pasien

Auditor Auditee

…………………………………. ……………………………

Anda mungkin juga menyukai