Anda di halaman 1dari 1

PENGKAJIAN RESEP (PMK No 73 Tahun 2016)

1. Administratif
a. Nama pasien, Umur, Jenis kelamin, BB
b. Nama dokter, SIP (Surat izin praktik), alamat, nomor telepon dan paraf
c. Tanggal penulisan Resep
2. Farmasetik
a. Bentuk dan kekuatan sediaan
b. Stabilitas
c. Kompatibilitas (ketercampuran obat)
3. Klinis
a. Ketepatan indikasi dan dosis obat
b. Aturan, cara dan lama penggunaan obat
c. Duplikasi dan atau polifarmasi
d. Reaksi obat yang tidak diinginkan (alergi, efek samping, manifestasi klinis lainnya)
e. Kontraindikasi
f. interaksi

Anda mungkin juga menyukai